Top Banner

of 15

Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

Feb 09, 2018

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    1/15

    Gangguan Obsesif Kompulsif

    Oleh:Citra Seftiani

    04061001066

    Pembimbing:

    dr. Laila Sylvia Sari, SpKJ

    Referat

    Bagian Ilmu Kesehatan Jiwa

    Rumah Sakit Jiwa Daerah Jambi

    2010

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    2/15

    Definisi

    Suatu obsesi adalah pikiran, perasaan, ide,

    atau sensasi yang mengganggu (intrusif).

    Kompulsi adalah kebutuhan yang patologis

    untuk melakukan suatu impuls yang jika

    ditahan, menyebabkan kecemasan; perilaku

    berulang sebagai respon suatu obsesi atau

    dilakukan menurut aturan tertentu.

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    3/15

    Epidemiologi

    Prevalensi pada populasi umumdiperkirakan 2-3%

    Diagnosis psikiatrik tersering ke-4 setelahfobia, gangguan yang berhubungan denganzat, dan gangguan depresif berat.

    Usia onset rata-rata adalah kira-kira 20tahun

    Orang yang hidup sendirian lebih banyakterkena gangguan obsesif-kompulsifdibandingkan orang yang menikah

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    4/15

    Etiologi

    Faktor Biologis

    Neurotransmiter: disregulasi serotonin

    Genetika Faktor Perilaku: stimuli yang dibiasakan

    Faktor Psikososial

    Faktor kepribadian: gangguankepribadian obsesif-kompulsif sebagaipramorbid

    Faktor psikodinamika

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    5/15

    Diagnosis

    Pedoman diagnosis menurut PPDGJ III:

    Untuk menegakkan diagnosis pasti, gejala-

    gejala obsesif atau tindakan kompulsif, ataukedua-duanya, harus ada hampir setiap hari

    selama sedikitnya dua minggu berturut-

    turut.

    Hal tersebut merupakan sumber

    penderitaan (distress) atau mengganggu

    aktivitas penderita.

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    6/15

    Gejala-gejala obsesif harus mencakup hal-halberikut:

    Harus disadari sebagai pikiran atau impuls dirisendiri.

    Sedikitnya ada satu pikiran atau tindakan yangtidak berhasil dilawan, meskipun ada lainnyayang tidak lagi dilawan oleh penderita.

    Pikiran untuk melakukan tindakan tersebut diatas bukan merupakan hal yang memberikepuasan atau kesenangan (sekedar perasaanlega dari ketegangan atau anxietas, tidakdianggap sebagai kesenangan seperti

    dimaksud di atas.

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    7/15

    Gagasan, bayangan pikiran, atau impulstersebut harus merupakan pengulanganyang tidak menyenangkan (unpleasantly

    repetitive)

    Diagnosis gangguan obsesif kompulsifditegakkan hanya bila tidak ada gangguan

    depresif pada saat gejala obsesif kompulsiftersebut timbul. Bila dari keduanya tidak adayang menonjol, maka baik menganggapdepresi sebagai diagnosis yang primer.

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    8/15

    Klasifikasi

    F42.0 Predominan Pikiran Obsesif atau

    Pengulangan

    F42.1 Predominan Tindakan Kompulsif (obsesional ritual)

    F42.2 Campuran Pikiran dan Tindakan

    Obsesif

    F42.8 Gangguan Obsesif Kompulsif Lainnya

    F42.9 Gangguan Obsesif Kompulsif YTT2

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    9/15

    Gambaran Klinis

    Gangguan obsesif-kompulsif memiliki empatpola gejala yang utama:

    Suatu obsesi tentang kontaminasiseperti mencuci tangan secara berlebihanatau mungkin tidak mampu pergi keluarrumah karena takut akan kuman

    Obsesi keragu-raguan, diikuti olehpengecekan yang kompulsi

    seperti lupa mematikan kompor atau tidakmengunci pintu

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    10/15

    Semata-mata pikiran obsesional yangmengganggu tanpa suatu kompulsi

    seperti pikiran berulang akan suatu tindakanseksual

    Kebutuhan akan simetrisitas atau ketepatan

    seperti menghabiskan waktu berjam-jam

    untuk makan, berdandan

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    11/15

    Terapi

    Farmakoterapi

    Clomipramine

    SSRI Terapi perilaku

    Psikoterapi: dukungan terhadap pasiendan keluarga

    Terapi lain : Terapi keluarga, Terapikelompok, terapi elektrokonvulsif (ECT)dan bedah psiko (psychosurgery)

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    12/15

    Prognosis

    Prognosis buruk:

    onset pada masa anak-anak

    kompulsi yang aneh (bizzare)

    perlu perawatan di rumah sakit

    gangguan depresif berat yang menyertai

    kepercayaan waham

    adanya gagasan yang terlalu dipegang(overvalued)-yaitu penerimaan obsesi dankompulsi

    adanya gangguan kepribadian (terutama

    gangguan kepribadian skizotipal).

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    13/15

    Prognosis yang baik ditandai oleh:

    penyesuaian sosial dan pekerjaan yang baik

    adanya peristiwa pencetus suatu sifat gejala yang episodik

    Isi obsesional tampaknya tidak berhubungan

    dengan prognosis

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    14/15

  • 7/22/2019 Gangguan Obsesif Kompulsif.ppt

    15/15

    Pertanyaan:

    1. Darsuna obat2 SSRI?2. Arif: terapi perilaku?Indikasi bedah

    psyco? Bagaimana terapi pada pasien

    obsesif kompulsif dengan gangguandepresif berat yang menyertai?

    Apakah dilakukan bersamaan atau

    sendiri2?

    3. Sheba: mengapa org yg hidup sendiri

    lebih sering mengalami obsesif

    kompulsif?