Top Banner
z Fungsi dan Tujuan Komunikasi Prima Soultoni Akbar SST MPH Prodi D3 PMIK, Jurusan KesehatanTerapan Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang
22

Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Nov 26, 2021

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

z

Fungsi dan Tujuan

Komunikasi

Prima Soultoni Akbar SST MPH

Prodi D3 PMIK, Jurusan KesehatanTerapan

Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Page 2: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN

Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskanfungsi komunikasi dan tujuan komunikasi

Page 3: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Materi

Fungsi komunikasi➢ Sosial

➢ Ekspresif

➢ Ritual

➢ Instrumental

Tujuan Komunikasi

➢ Perubahan sikap

➢ Perubahan pendapat

➢ Perubahan perilaku

➢ Perubahan sosial

➢ Studi kasus

Page 4: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Penilaian dan Bobot PenilaianUTS = 25%

UAS = 25%

TUGAS = 50%

Page 5: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Fungsi Komunikasi(Wiliam I. Gorden)

➢ Sosial

➢ Ekspresif

➢ Ritual

➢ Instrumental

Page 6: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Fungsi Komunikasi Sosial

Komunikasi sosial mengisyaratkan bahwakomunikasi itu penting.

1. Membentuk konsep diri

2. Aktualisasi diri/ eksistensi diri

3. Kelangsungan hidup

4. Kebahagiaan➔ menghindari dari tekanan

Page 7: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Komunikasi Ekspresif

Komunikasi menjadi instrumen untuk

menyampaikan perasaan: sayang, peduli,

rindu, simpati, gembira, sedih, takut, prihatin ,

marah, benci dll secara verbal, nonverbal,

bentuk puisi, lagu dll.

7

Page 8: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Komunikasi Ritual

Komunitas melakukan upacara kelahiran, sunatan,

ulang tahun, pertunangan, pernikahan, kematian dll.

Anggota komunitas mengucapkan kata-kata atau

menampilkan perilaku simbolik.

Termasuk sholat, misa, membaca kitab suci, pergi haji,

upacara bendera, wisuda, lebaran, natal dll.

8

Page 9: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Komunikasi Instrumental

Mempunyai tujuan umum: menginformasikan,

mengajar, mendorong, mengubah sikap dan

keyakinan, mengubah perilaku, menggerakkan

tindakan, menghibur.

Bersifat persuasif : pembicara menginginkan

pendengarnya mempercayai fakta atau informasi yang

disampaikannya akurat dan layak diketahui.

9

Page 10: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Komunkasi

Adanya komunikasi = berkerjasama bermasayarakat ➔

tujuan bersama

Tanpa Komunikasi ➔ tidak tahu panduan dan menafsirkan

situasi yang dihadapi, tidak tahu bagaimanacara makan dan

minum, berbicara sebagai manuasia dan mempermalukan

manusia lain secara beradab.

Page 11: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Tujuan Komunikasi

Tujuan utama komunikasi adalah untuk

membangun/ menciptakan pemahamam atau

pengertian bersama.

Saling memahami atau mengerti bukan berarti harus

menyetujui tetapi mungkin dengan komunikasi terjadi

suatu perubahan sikap, pendapat, perilaku ataupun

perubahansecara sosial

Page 12: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Perubahan sikap(Attitude change)

Seorang komunikan setelah menerima pesan

kemudian sikapnya berubah, baik postif maupun

negatif. Dalam berbagai situasi kita berusaha

mempengaruhi sikap oranglain dan berusaha agar

orang lain bersikap positif sesuaikeinginan kita

Page 13: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Perubahan pendapat(Opinion Change)

Komunikasi berusaha menciptakan pemahaman.

Pemahaman merupakan kemampuan memahami

pesan secara cermat sebagaimana dimaksudkan

oleh komunikator. Setelah memahami apa yang

dimaksud komunikator maka akan tercipta

pendapat yang berbeda-beda bagickomunikan.

Page 14: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Contoh:

Berita yang disampaikan oleh surat kabar.

Informasi dapat diterima khalayak dalam

waktu bersamaan, namun opini/ pendapat

yang muncul tiap individu berbeda-beda

Perubahan pendapat(Opinion Change)

Page 15: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Perubahan perilaku(Behavior change)

Komunikasi bertujuan untuk mengubah perilaku maupun

tindakan seseorang.

Contoh: Kampanye kesehatan misalnya mengenai merokok

menyebabkan gangguan kesehatan. Setelah mengikuti kampanye

tersebut seorang perokok kemudian berusaha mengurangi/

berhenti merokok

Page 16: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Perubahan social (Sosial Change)

Membangun dan memelihara ikatan hubungan denganorang lain

sehinggamenjadi hubungan yang makin baik. Dalam proseskomunikasi yang

efektif secara tidak sengajameningkatkan kadar hubungan interpersonal.

Contoh: Di perkantoran, seringkali terjadi komunikasidilakukan bukan untuk

menyampaikan informasi ataumempengaruhi sikap semata, tetapi kadang-

kadangterdapat maksud implisit di sebaliknya, yakni

untukmembina hubungan baik

Page 17: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Manfaat Komunikasi

▪ To Inform

▪ to educate

▪ to persuade

▪ to entertaint

Page 18: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Menyampaikan informasi(to inform)

Memberitahukan/ menerangkan informasi atau hal-hal yang

belum diketahui seseorang maupun publik terhadap apa yang

terjadi kepada seseorang ataupun publik, sehingga informasi-

informasi yang diberikan dapat menambah pengetahuan dan

wawasan.

Misalnya: Media massa, melaporkan hal-hal luar biasa ataupun

berita-berita aktual kepada publik/audiens sehingga publik

menjadi mengetahui dan mengerti akan berita tersebut

Page 19: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Mendidik (to educate)

Memberikan pendidikan dan pengetahuan yang bermanfaat baik

secara formal, non formal maupun informal sehingga mendorong

pembentukan watak dan pendidikan keterampilan serta

kemahiran yang diperlukanpada semua bidang kehidupan

Misalnya: Seorang guru yang mengajarkan ilmupengetahuan

kepada murid-muridnya

Page 20: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Membujuk(to persuade)

Membujuk, mempengaruhi atau membentuk suatu opini

seseorang maupun publik, meyakinkan tentang informasi-

informasi yang diberikannya sehingga benar-benar mengetahui

situasi yang terjadi di lingkungannnya

Misalnya: Iklan TV yang mengiklankan produk , dengan gaya

persuasinya membujuk atau mempengaruhi pemirsanya untuk

menggunakan produk tersebut

Page 21: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan

Menghibur(to entertaint)

Memberikan hiburan atau kesenangan, sehinggaseseorang

maupun publik memperoleh selingan dari kejenuhan yang

dialaminya karena takanan-tekanan baik dalam pekerjaan,

pergaulan dan lain-lain yang dialami dalam kehidupan

sehari-hari.

Misalnya: Musik, Komedi, Tari, Olah Raga

Page 22: Fungsi dan Tujuan z Komunikasi - Kesehatan Terapan