Top Banner
FARMASI RS 2 ORGANISASI FARMASI RUMAH SAKIT
23

Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

Apr 10, 2016

Download

Documents

zuhrahgiatamah

fhjgtyufvh
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

FARMASI RS 2

ORGANISASI FARMASIRUMAH SAKIT

Page 2: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

ORGANISASI FARMASI RUMAH SAKITSK MENKES ; 134/1978 YANG SAMPAI SAAT INI MASIH MENJADI

DASAR TUGAS DAN FUNGSI INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT YANG MENJELASKAN ;

1. MELAKUKAN KEGIATAN PERACIKAN, PENYIMPANAN, DAN PENYALURAN OBAT-OBATAN DAN BAHAN KIMIA.

2. PENYIMPANAN DAN PENYALURAN ALAT KEDOKTERAN, ALAT PERAWATAN, DAN ALAT KESEHATAN, GAS MEDIK, SERTA X-RAY FILM DAN BAHAN RADIOLOGI.

MENURUT CHARLES 2004 FARMASI RUMAH SAKIT ADALAH SUATU BAGIAN/DEPARTEMEN DI RS YANG BERADA DIBAWAH PIMPINAN RS, DIPIMPIN OLEH APOTEKER, DIBANTU OLEH APOTEKER2 LAINNYA YANG MEMENUHI PERSYARATAN PERATURAN PERUU YANG BERLAKU YG BERTANGGUNG JAWAB ATAS KESELURUHAN PEKERJAAN SERTA PELAYANAN KEFARMASIAN PARIPURNA MELIPUTI PENGELOLAAN OBAT, DAN PELAYANAN FARMASI KLINIK.

Page 3: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

TUPOKSI FARMASI RUMAH SAKIT MENURUT STANDAR PELAYANAN FARMASI RUMAH SAKIT (MENKES 1197/2004) ;

1. TUGAS POKOK ; 1) MELANGSUNGKAN PELAYANAN FARMASI YANG OPTIMAL 2) MENYELENGGARAKAN KEGIATAN PELAYANAN FARMASI PROFESIONAL BERDASARKAN PROSEDUR KEFARMASIAN DAN ETIK PROFESI. 3) MELAKSANAKAN KOMUNIKASI, INFORMASI, EDUKASI (KIE) 4) MEMBERI PELAYANAN BERMUTU MELALUI ANALISA, DAN EVALUASI UNTUK MENINGKATKAN MUTU PELAYANAN FARMASI. 5) MELAKUKAN PENGAWASAN SESUAI PERATURAN. 6) MENYELENGGARAKAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DI BIDANG FARMASI. 7) PENELITIAN/PENGEMBANGAN DIBIDANG FARMASI. 8) FASILITASI & MENDORONG TERSUSUSNNYA fORMULARIUM

Page 4: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

2. FUNGSI PENGELOLAAN PERBEKALAN FARMASI ; 1) MEMILIH PERBEKALAN FARMASI SESUAI KEBUTUHAN PELAYANAN RUMAH SAKIT. 2) MERENCANAKAN KEBUTUHAN PERBEKALAN FARMASI SECARA OPTIMAL. 3) MENGADAKAN PERBEKALAN FARMASI BERPEDOMAN PADA PERENCANAAN YANG TELAH DIBUAT SESUAI KEBUTUHAN. 4) MEMPRODUKSI PERBEKALAN FARMASI. 5) MENERIMA PERBEKALAN FARMASI SESUAI DENGAN SPESIFIKASI DAN KETENTUAN YANG BERLAKU. 6) MENYIMPAN PERBEKALAN FARMASI SESUAI SPESIFIKASI DAN PERSYARATAN KEFARMASIAN. 7) MENDISTRIBUSIKAN PERBEKALAN FARMASI KEUNIT-UNIT PELAYANAN DI RUMAH SAKIT.

Page 5: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

3. FUNGSI PELAYANAN KEFARMASIAN & PENGGUNAANNYA ; 1) MENGKAJI INSTRUKSI PENGOBATAN/RESEP PASIEN. 2) MENGIDENTIFIKASI MASALAH YANG BERKAITAN DENGAN PENGGUNAAN OBAT DAN ALAT KESEHATAN. 3) MENCEGAH DAN MENGATASI MASALAH YG BERKAIATAN DENGAN OBAT DAN ALAT KESEHATAN. 4) MEMANTAU EFKTIFITAS DAN KEAMANAN PENGGUNAAN OBAT DAN ALAT KESEHATAN. 5) MEMBERIKAN INFORMASI PADA PETUGAS KESEHATAN, PASIEN ATAU KELUARGA. 6) MEMBERIKAN KONSELING PADA PASIEN/KELUARGA. 7) MELAKUKAN PENCAMPURAN PARENTERAL. 8) MELAKUKAN PENYIAPAN NUTRISI PARENTERAL. 9) MELAKUKAN PENANGANAN OBAT KANKER. 10) MELAKUKAN DTM (PEMANTAUAN OBAT DIDALAM DARAH) 11) PENCATATAN DAN PELAPORAN.

Page 6: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

BERDASARKAN TEORI DIATAS, SECARA RINGKAS DAPAT DITULIS TUPOKSI DARI FARMASI RUMAH SAKIT ADALAH ;

1. TUGAS UTAMA DALAM PENGELOLAAN PERBEKALAN FARMASI TERDIRI DARI ;

1.1 PERENCANAAN (TERMASUK PENGANGGARAN). 1.2 PENGADAAN. 1.3 PENYIMPANAN (TERMASUK PENERIMAAN, PEMELIHARA AN, DAN PENGHAPUSAN). 1.4 PRODUKSI. 1.5 DISTRIBUSI. 1.6 PELAYANAN (RAWAT JALAN, RAWAT INAP, RAWAT DARURAT, BEDAH SENTRAL, GAS SENTRAL). 1.7 PENDATAAN DAN PELAPORAN (TERMASUK TUGAS- TUGAS KESEKRETARIATAN/LOGISTIK/SDM).

Page 7: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

2. TUGAS UTAMA DALAM MELAKSANAKAN PELAYANAN FARMASI KLINIK, TERDIRI DARI ;

2.1 PELAYANAN INFORMASI OBAT.

2.2 PELAYANAN TPN.

2.3 PENCAMPURAN OBAT STERIL.

2.4 PEMANTAUAN DAN PELAPORAN EFEK SAMPING OBAT

2.5 KONSELING.

2.6 TDM (PEMANTAUAN KADAR OBAT DALAM DARAH)

2.7 PENGKAJIAN PENGGUNAAN OBAT.

2.8 TOKSIKOLOGI.

Page 8: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

3. TUGAS UNTUK MENUNJANG PEMBUAT KEBIJAKAN DARI PIMPINAN RUMAH SAKIT PADA BIDANG FARMASI.

3.1 TUGAS DALAM PANITIA FARMASI & TERAPI.

3.2 TUGAS DALAM PANITIA KOMITE MEDIK.

3.3 TUGAS DALAM PANITIA INFEKSI NOSOKOMIAL.

3.4 TUGAS DALAM PANITIA ONKOLOGI. 3.5 TUGAS DALAM PANITIA LAINNYA (PANITIA TENDER, PANITIA PENERIMAAN, DLL)

Page 9: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

4. TUGAS MELKSANAKAN TUGAS RUMAH SAKIT PADA BIDANG PENDIDIKAN, PELATIHAN, PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KEFARMASIAN.

4.1 MELAKSANAKAN PENYULUHAN (PKMRS). 4.2 MELAKSANAKAN PENDIDIKAN/PENGAJARAN, KHUSUSNYA PADA FAKULTAS KEDOKTERAN. 4.3 MELAKSANAKAN PELATIHAN KEPADA TENAGA KESEHATAN, KHUSUSNYA MAHASISWA FARMASI. 4.4 SEBAGAI FASILITATOR/PEMBIMBING BAGI TENAGA YANG AKAN MENELITI DI FARMASI RUMAH SAKIT. 4.5 MELAKUKAN PENELITIAN DI BIDANG KEFARMASIAN. 4.6 MELAKUKAN PENELITIAN TERHADAP PRODUKSI, ATAUPUN TERHADAP PELAYANAN.

Page 10: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

SECARA STRUKTUR FARMASI RS BERADA DIBAWAH PIMPINAN/ DIREKTUR RS, ATAU SALAH SATU DIREKTUR RS.

BERDASARKAN DEFINISI DARI FARMASI RS, BAHAN YANG DIKELOLA OLEH FARMASI RS ADALAH ;

1. OBAT-OBATAN (KEBUTUHAN LANGSUNG PASIEN).2. GAS MEDIK3. Peralatan Kesehatan/Perawatan/Kedokteran

*) Tidak Habis Pakai *) Habis Pakai.3. Reagensia.4. Bahan radiologi.

TERGANTUNG DARI FARMASI RS, ORGANISASI DIBUAT SESUAI KEBUTUHAN, SECARA UMUM, DAN MENGADOPSI SEMUA TUPOKSI YANG ADA, ADALAH SBB ;

Page 11: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

STRUKTUR ORGANISASIDIREKTUR UTAMA

DIR.UMUM,SDM,PENDIDIKANKOMITE MEDIK

PFT KA IFRS

SUB.ADM & LOGISTIK

SUB.INST.YANFARTINDAKAN&R DARURAT

SUB.INST.YANFARRAWAT INAP

SUB.INST.YANFARRAWAT JALAN

SUB.INST.YANFAR PENUNJANG

Page 12: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

STRUKTUR ORGANISASI FARMASI RS MENURUT SKMENKES NO 1197 TAHUN 2004

DIREKTUR UTAMA

DIR.UMUM,SDM,PENDIDIKANKOMITE MEDIK

PFT KA IFRS

SUB.ADM & LOGISTIK

MANAJEMENMUTU

FARMASI

PELAYANANFARMASI

KLINIK

PENGELOLAANPERBEKALAN

FARMASI

Page 13: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

STRUKTUR ORGANISASI FARMASI RS MENURUT CHARLES (2004)

Page 14: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

KETENAGAAN1. KETENAGAAN (SDM), TERDIRI DARI ; JENIS KETENAGAAN ; 1) APOTEKER 2) SARJANA FARMASI. 3) ASISTEN APOTEKER. 4) OPERATOR KOMPUTER (YANG MEMAHAMI KEFARMASIAN) 5) TENAGA ADMINISTERASI. 6) PRAMU/PRAKARYA/JURU OBAT. JUMLAH TENAGA ; 1) DIHITUNG BERDASARKAN BEBAN KERJA. 2) DAPAT JUGA DIHITUNG BERDASARKAN RATIO. -. APOTEKER 100 TT ; 1 ORANG (FARMASI KLINIK BLM FULL) 30 TT : 1 ORANG APOTEKER (FARMASI KLINIK SUDAH FULL DILAKSANAKAN) 40-50 IM : 1 ORANG APOTEKER

Page 15: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

-. ASISTEN APOTEKER : 4-6 ORANG : 1 ORANG APOTEKER. -. JURU OBAT : 1 JURU OBAT : 2 ORANG AA.

2. FASILITAS DAN PERALATAN ; 2.1 BANGUNAN. FASILITAS BANGUNAN, RUANGAN DAN PERALATAN HRS MEMENUHI KETENTUAN PERUNDANG-UNDANGAN KEFARMASIAN YANG BERLAKU, ANTARA LAIN ; 2.1.1 LOKASI HARUS BERSATU DENGAN SISTEM PELAYANN RUMAH SAKIT 2.1.2 TERPENUHINYA LUAS YANG CUKUP UNTUK MENYE- LENGGARAKAN PELAYANAN KEFARMASIAN. 2.1.3 DIPISAHKAN ANTARA FASILITAS UNTUK PENYELENG- GARAAN MANAJEMEN, PELAYANAN LANGSUNG PASIEN.

Page 16: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

2.1.4 DIPISAHKAN JUGA ANTARA JALUR STERIL, BERSIH DAN DAERAH ABU-ABU, BEBAS KONTAMINASI. 2.1.5 PERSYARATAN RUANG TENTANG SUHU, PENCAHAYA- AN, KELEMBABAN, TEKANAN, DAN KEAMANAN BAIK DARI PENCURIAN MAUPUN BINATANG PENGERAT. FASILITAS PERALATAN MEMENUHI PERSYARATAN YANG DITETAPKAN TERUTAMA UNTUK PERLENGKAPAN DISPENSING BAIK UNTUK SEDIAAN STERIL, NONSTERIL, OBAT LUAR, ATAUPUN OBAT DALAM.

2.2 PEMBAGIAN RUANGAN ; 2.2.1 RUANG KANTOR (RUANG PIMPINAN, STAF, ADM, RUANG MEETING). 2.2.2 RUANG PRODUKSI (TERPISAH RUANG STERIL DAN RUANG NON STERIL).

Page 17: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

2.2.3 RUANG PENYIMPANAN (GUDANG), SESUAI KEBUTUHAN -. DIPISAHKAN OBAT JADI, OBAT PRODUKSI, BAHAN BAKU, ALAT KESEHATAN, DLL. -. DIPISAHKAN OBAT TERMOLABIL, ALKES SUHU RENDAH, OBAT MUDAH TERBAKAR, OBAT/BAHAN BERBAHAYA, DAN BARANG KARANTINA. -. DIPISAHKAN TRANSITO IN, PENYIMPANAN, TRANSITO OUT

2.2.4 RUANG DISTRIBUSI/PELAYANAN ; -. RUANG PELAYANAN DISTRIBUSI PENUNJANG TINDAKAN. -. RUANG PELAYANAN RAWAT JALAN. -. SATELIT APOTIK/DEPO/TPO2.2.5 RUANG KONSULTASI (KONSULTASI RAWAT JALAN, KONSULTASI RAWAT INAP). 2.2.6 RUANG INFORMASI OBAT.2.2.7 RUANG ARSIP.

Page 18: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

2.2 PERALATAN ; FASILITAS PERALATAN MEMENUHI PERSYARATAN YANG DITETAPKAN, TERUTAMA UNTUK PERLENGKAPAN DISPEN- SING. FASILITAS PERALATAN HARUS SENSITIF PADA PENGU- KURAN DAN MEMENUHI PERSYARATAN, PENERAAN, KALIB- RASI UNTUK PERALATAN TERTENTU SETIAP TAHUN. PERALATAN MINIMAL YANG HARUS DIPENUHI ; 1) PERALATAN PENYIMPANAN, PERACIKAN DAN PEMBUATAN OBAT BAIK STERIL, ASEPTIS, ATAU NONSTERIL. 2) PERALATAN KANTOR . 3) KEPUSTAKAAN YANG MEMADAI UNTUK PIO. 4) LEMARI NARKOTIKA. 5) LEMARI PENDINGIN, RUANG BERAC (OBAT TERMOLABIL) 6) PENERANGAN, AIR, VENTILASI, SISTEM LIMBAH 7) PEMADAM KEBAKARAN DAN ALARM.

Page 19: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

5.2.1 PERALATAN KANTOR ; -. FURNITURE (MEJA, KURSI, LEMARI, FILLING, DLL). -. KOMPUTER/MESIN TIK. -. ALAT KANTOR. -. TILPON, FAXMIL. DISESUAIKAN DENGAN KONDISI RUMAH SAKIT 5.2.2 PERALATAN PRODUKSI ; -. PERALATAN FARMASI UTK PERSEDIAAN, PERACIKAN DAN PEMBUATAN OBAT, BAIK NONSTERIL MAUPUN STERIL/ASEPTIS. -. PERALATAN HARUS DAPAT MENUNJANG PERSYARATAN KEAMANAN CARA PEMBUATAN OBAT YANG BAIK.

Page 20: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

5.2.3 PERALATAN PENYIMPANAN ; a). PENYIMPANAN KONDISI UMUM ; -. LEMARI/RAK YANG RAPI TERLINDUNG DARI DEBU, KELEMBABAN DAN CAHAYA YG BERLEBIHAN. -. LANTAI DILENGKAPI PELET. b). PENYIMPANAN KONDISI KHUSUS ; -. LEMARI PENDINGAN, DAN RUANG BERAC. -. LEMARI NARKOTIKA/OBAT BERBAHAYA, -. PERALATAN UNTUK PENYIMPANAN OBAT, PENANGAN DAN PEMBUANGAN LIMBAH SITOSTATIKA, DAN OBAT BERBAHAYA UNTUK KEAMANAN PETUGAS, PASIEN, LINGKUNGAN. 5.2.4 PERALATAN PENDISTRIBUSIAN/PELAYANAN ; -. PERALATAN LAYANAN RAWAT JALAN, RAWAT INAP. -. PERALATAN LAYANAN RUANG PERAWATAN/UNIT.

Page 21: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)

5.2.5 PERALATAN KONSULTASI ; -. BUKU PERPUSTAKAAN, LEAFLET, BROSUR. -. MEJA, KURSI APOTEKER. -. KOMPUTER, TILPON. -. LEMARI ARSIP, KARTU ARSIP.5.2.6 PERALATAN RUANG INFORMASI OBAT ; -. KEPUSTAKAAN. -. PERALATAN MEJA, KURSI, BUKU, RAK, KOTAK, DLL. -. KOMPUTER. (HUBUNGAN DENGAN INFORMASI LAINNYA). -. TILPON-FAXMIL. -. LEMARI ARSIP, KARTU ARSIP. -. TIVI, VCD (SESUAI KEMAMPUAN RUMAH SAKIT).5.2.7 PERALATAN RUANG ARSIP ; .. KARTU ARSIP. -. LEMARI ARSIP.

Page 22: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)
Page 23: Farmasi RS 2 (Organisasi Farmasi RS)