Top Banner
EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA (PKAD) DALAM IMPLEMENTASI UNDANG-UNDANG NO. 6 TAHUN 2014 TENTANG DESA KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA SUKSESKAN PILPRES DAN PEMILU 2019
17

EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

Apr 24, 2019

Download

Documents

buinhu
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

EVALUASI KEBIJAKAN

PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA (PKAD)

DALAM IMPLEMENTASI UNDANG-UNDANG

NO. 6 TAHUN 2014 TENTANG DESA

KEMENTERIAN DALAM NEGERI

REPUBLIK INDONESIA

SUKSESKANPILPRES DANPEMILU 2019

Page 2: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa
Page 3: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

Undang-undang Desa ini memberikan

mandat, kewenangan dan peran yang

lebih luas kepada pemerintah desa dan

unsur-unsur pemerintahannya dalam

mengelola urusan pemerintahan dan

pembangunan

Peran dan tanggung jawab negara

dalam membangun desa tidak

serta-merta ditinggalkan atau

dilepaskan

Sedangkan tingkat pendidikan Kepala

Desa, dari total jumlah desa diketahui

15.160 orang (20, 58%) tidak memiliki ijazah

pendidikan formal, lulusan SD dan SMP,

44.380 orang (60,27%) lulusan SMA dan

14.090 (19,13%) sarjana (S1, S2 dan S3)

Berdasarkan permendagri no. 137 tahun

2017 tentang kode dan data wilayah

administrasi pemerintahan, indonesia

terdiri atas 74.957 desa, 8.490 kelurahan,

7.094 kecamatan, 98 kota dan 416

kabupaten yang tersebar di 34 provinsi

KONDISI DESA SAAT INI

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

Page 4: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

1

2

3

4

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan

Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa

Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015 tentang Perubahan atas Peraturan

Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang

Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa

Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa yang

bersumber dari APBN

Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2015 tentang Perubahan Peraturan

Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa yang bersumber dari APBN

IMPLEMENTASI

PERATURAN

PEMERINTAH

TERKAIT UU NO.

6 TAHUN 2014

Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2016 tentang Perubahan ke-2 Peraturan

Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa yang bersumber dari APBN

5

Page 5: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

21 PERMENDAGRI TERKAIT DENGAN PEDOMAN TEKNIS PELAKSANAAN PERATURAN

PEMERINTAH TURUNAN DARI UU DESA DAN PP TENTANG DESA

1. Permendagri Nomor 111 Tahun 2014 tentang Pedoman Teknis Peraturan

di Desa;

2. Permendagri Nomor 112 Tahun 2014 tentang Pemilihan Kepala Desa;

3. Permendagri Nomor 113 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Keuangan

Desa;

4. Permendagri Nomor 114 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan

Desa;

5. Permendagri Nomor 81 Tahun 2015 tentang Evaluasi Perkembangan

Desa;

6. Permendagri Nomor 82 Tahun 2015 tentang Pengangkatan dan

Pemberhentian Kepala Desa;

7. Permendagri Nomor 83 Tahun 2015 tentang Pengangkatan dan

Pemberhentian Perangkat Desa;

8. Permendagri Nomor 84 Tahun 2015 tentang Susunan Organisasi dan

Tata Kelola Desa;

9. Permendagri Nomor 1 Tahun 2016 tentang Pengelolaan Asset Desa;

10. Permendagri Nomor 44 Tahun 2016 tentang Kewenangan Desa;

11. Permendagri Nomor 45 Tahun 2016 tentang Penetapan dan Penegasan

Batas Desa;

12. Permendagri Nomor 46 Tahun 2016 tentang Laporan Kepala Desa;

13. Permendagri Nomor 47 Tahun 2016 tentang Administrasi Pemerintahan

Desa;

14. Permendagri Nomor 110 Tahun 2016 tentang Badan Permusyawaratan

Desa;

15. Permendagri Nomor 1 Tahun 2017 tentang Penataan Desa;

16. Permendagri Nomor 2 Tahun 2017 tentang Standar Pelayanan Minimum

Desa;

17. Permendagri Nomor 65 Tahun 2017 tentang Perubahan atas

Permendagri No. 112 Tahun 2014 tentang Pemilihan Kepala Desa;

18. Permendagri Nomor 66 Tahun 2017 tentang Perubahan atas

Permendagri Nomor 82 Tahun 2015 tentang Pengangkatan dan

Pemberhentian Kepala Desa;

19. Permendagri Nomor 67 Tahun 2017 tentang Perubahan atas

Permendagri Nomor 83 Tahun 2015 tentang Pengangkatan dan

Pemberhentian Perangkat Desa;

20. Permendagri Nomor 96 Tahun 2017 tentang Tata Cara Kerjasama Desa

Bidang Pemerintahan

21. Permendagri Nomor 20 Tahun 2018 tentang Perubahan atas

Permendagri Nomor 113 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Keuangan

Desa;

KEMENTERIAN DESA, PDT DAN

TRANSMIGRASI JUGA TELAH

MENGELUARKAN 12 (DUA BELAS)

PERMENDES PDTT, TERKAIT ISU-ISU

PENGELOLAAN DANA DESA,

PEMBANGUNAN DESA DAN

PEMBERDAYAAN KEMASYARAKATAN

DESA

Page 6: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

DALAM PENGELOLAAN KEUANGAN DESA KEMENTERIAN KEUANGAN

TELAH MENGELUARKAN 4 PERATURAN MENTERI KEUANGAN

PMK Nomor49/PMK.07/2016 Tentang TatacaraPengalokasian,

Penyaluran, Penggunaan,

Pemantauan dan Evaluasi Dana Desa

PMK Nomor50/PMK.07/2016

TentangPengelolaan

Transfer ke Daerah dan Dana Desa

PMK Nomor 225 /PMK.07/2017

Tentang PerubahanKedua PMK Nomor

50/PMK.07/2017 tentang

pengelolaantransfer ke Daerah

dan Dana Desa

PMK Nomor 226 /PMK.07/2017

Tentang PerubahanRincian Dana Desamenurut Daerah kabupaten/kota

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

Page 7: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

Surat Keputusan Bersama (SKB) antara Mendagri, Menteri

Desa PDTT, Kemenkeu dan Kemen PPN/Bappenas Nomor:

140-8698 Tahun 2017; 954/KMK.07/2017; 116 Tahun 2017;

01/SKB/M.PPN/12/2017 tentang Penyelarasan dan Penguatan

Kebijakan Percepatan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor

6 Tahun 2014 Tentang Desa

MoU antara Mendagri, Menteri Desa PDTT

dan Kapolri, tanggal 20 Oktober 2017 tentang

Pencegahan, Pengawasan dan Penanganan

Permasalahan Dana Desa

Arahan Presiden Tentang Program Padat Karya Tunai

REGULASI PENDUKUNG

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

Page 8: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

PERMASALAHAN DALAM PENGEMBANGAN

KAPASITAS APARATUR DESA

Kapasitas kepada

desa yang sangat

minim dan akses

wilayah yang sangat

sulit

Desa yang tersebar di

seluruh wilayahDesa-desa yang

mempunyai kapasitas

dan karakteristik belajar

yang berbeda-beda satu

sama lain

Data tahun 2015 kemendesa

52,78% desa masuk ke dalam

kategori Desa Tertinggal

24% desa berkategori Desa

Sangat Tertinggal

68.80%

26%

5.01%

Desa SwadayaDesa SwakaryaDesa Swasembada

Dari 42.350 (56,49% dari total jumlah

desa) desa yang telah menginput data profil desa diketahui

Dari 74.957 desa, hanya kurang lebih 24%

desa yang memiliki aparatur pemerintahan

dengan kategori cukup ataupun baik,

sedangkan sekitar 76% dari keseluruhan

jumlah desa, merupakan desa dengan aparatur

pemerintahan yang memiliki kapasitas yang

masih rendah

Page 9: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

1

2

3

4

5

Belum adanya data (kuantitatif & kualitatif ) yang

memadai tentang status kapasitas aparatur desa dan

supra desa

Kapasitas dan karakteristik belajar aparatur

desa yang berbeda-beda, serta akses wilayah

yang juga sangat beragam

Masih lemahnya koordinasi diantara

pemangku-kepentingan

Masih lemah pemantauan, dan terbatasnya evaluasi

Terbatasnya anggaran pendukung

implementasi program dan kegiatan

PERSOALAN

STRATEGIS DAN

TEKNIS DALAM

PENGEMBANGAN

KAPASITAS

APARATUR DESA

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

Page 10: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

PROGRAM DAN KEGIATAN PENGEMBANGAN KAPASITAS

APARATUR DESA KEMENTERIAN DALAM NEGERI

Fasilitasi

penyusunan regulasi

tingkat daerah

Pelatihan

Aparatur Desa

Tahun Anggaran

2015-2018

Pelatihan bagi

Aparatur

Kecamatan sebagai

Pembina Teknis

Pemerintahan Desa

Sosialisasi, Bimbingan

Teknis dan Pelatihan

Sistem Keuangan Desa

(Siskeudes) bagi Aparatur

Desa

Permasalahan

dalam

pelaksanaan

Pelatihan

Aparatur Desa

Upaya mengatasi

permasalahan

Page 11: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

FASILITASI PENYUSUNAN REGULASI TINGKAT

DAERAH

Beberapa regulasi tingkat

daerah yang perlu disiapkan

a) Perda tentang Pembentukan Desa

b) Perda tentang Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa

c) Perda tentang Perangkat Desa

d) Perda tentang BPD

e) Perda tentang Desa Adat

f) Peraturan Daerah Kabupaten/Kota Tentang

Pembangunan Kawasan Perdesaan

g) Peraturan Bupati/Walikota tentang Daftar Kewenangan

Desa berdasarkan Hak asal Usul dan Lokal Skala Desa

h) Peraturan Bupati/Walikota tentang Besaran Siltap

i) Peraturan Bupati/Walikota tentang Pengalokasian ADD

j) Peraturan Bupati/Walikota tentang Tata Cara

Pembagian dan Penetapan Dana Desa

k) Peraturan Bupati tentang Pelantikan Kepala Desa

l) Peraturan Bupati/Walikota tentang Pengadaan

Barang/Jasa di Desa

m) Peraturan Bupati/Walikota tentang Penetapan,

Penegasan dan Pengesahan Batas Desa

n) Peraturan Bupati/Walikota tentang pelimpahan sebagian

kewenangan Bupati kepada Camat

o) Peraturan Bupati/Walikota tentang Naskah Dinas untuk

Desa

Catatan :

Saat ini masih sangat kurang daerah

yang menerbitkan regulasi tingkat

daerah, selain dari Peraturan Bupati

tentang alokasi Dana Desa. Seperti

contoh : Peraturan Bupati terkait

Kewenangan Desa, sebagaimana

amanat Permendagri No. 44 Tahun

2016, hingga saat ini baru

dipersiapakan oleh 151 Kabupaten

Page 12: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

PELATIHAN APARATUR DESA TAHUN

ANGGARAN 2015-2018

Pengembangan Kapasitas Aparatur Desa

(PKAD) diawali dengan penyiapan modul

pelatihan, penyiapan tenaga pelatih dan

pelaksanaan pelatihan bagi aparatur desa

Pada tahap awal, pelatihan yang dilakukan

merupakan pelatihan dasar, yang fokus pada 4

materi utama yaitu : manajemen pemerintahan

desa, perencanaan pembangunan desa,

pengelolaan keuangan desa, penyusunan

produk hukum tingkat desa

Tenaga pelatih berasal dari aparatur

pemerintah provinsi dan kabupaten

• Aparatur Pemerintah Provinsi yang sudah dilatih

(ToMT) Pelatihan Aparatur Desa, sebanyak 460

orang;

• Aparatur Pemerintah Kabupaten yang sudah dilatih

(ToT), Pelatihan Aparatur Desa, sebanyak 3.699

orang;

• Peserta ToT berasal dari Bappeda, Inspektorat,

Badan Pengelola Keuangan dan Asset Daerah

(BPKAD), BPMPD, dan biro atau bagian yang

menangani Pemerintahan Desa pada Setda Provinsi

dan Kabupaten.

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

Pelatihan Aparatur Desa oleh Ditjen Bina

Pemerintahan Desa (Pusat) berjumlah

147.325 orang

Kepala Desa, sebanyak 44.144 orang

Sekretaris Desa, sebanyak 44.233 orang

Bendahara Desa, sebanyak 43.214 orang

Penjabat Kepala Desa, sebanyak 54 orang

Aparatur Desa lainnya, sebanyak 2.942 orang

Aparatur Kecamatan, sebanyak 8.738 orang

Keseluruhan peserta berasal dari 61.782 desa pada

5.608 kecamatan atau sekitar 82,42% dari total

jumlah desa di Indonesia, yaitu 74.957 desa

Kegiatan pelatihan oleh balai

pemerintahan desa (regional)

adalah berjumlah 14.057 orang

Page 13: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

PELATIHAN BAGI APARATUR KECAMATAN SEBAGAI

PEMBINA TEKNIS PEMERINTAHAN DESA

Pengembangan

Kapasitas Aparatur

Desa (PKAD) TA.

2017 dan 2018, fokus

pada penyiapan

pendampingan bagi

aparatur pemerintah

desa Pengembangan

Kapasitas Aparatur

Desa (PKAD) TA.

2017 dan 2018, fokus

pada penyiapan

pendampingan bagi

aparatur pemerintah

desa

Pelatihan bagi 3000

orang aparatur

kecamatan sebagai

PTPD, di 33 Provinsi

Melalui program

KOMPAK telah

dilaksanakan

pelatihan bagi 301

orang aparatur

kecamatan yang

dipersiapkan

sebagai PTPD di 7

(tujuh) provinsi

lokasi program

KOMPAK

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

Kebutuhan pelatih dalam menyiapkan PTPD

Aparatur Pemerintah

Provinsi yang sudah

dilatih (ToMT)

Pembina Teknis

Pemerintahan Desa,

sebanyak 270 orang.

Aparatur Pemerintah

Kabupaten yang

sudah dilatih (ToT),

Pembina Teknis

Pemerintahan Desa,

sebanyak 838 orang

Page 14: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

SOSIALISASI, BIMBINGAN

TEKNIS DAN PELATIHAN SISTEM

KEUANGAN DESA (SISKEUDES)

BAGI APARATUR DESA

1

2

3

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

Kemendagri dan BPKP

telah menandatangani

Nota Kesepahaman

tentang Peningkatan

Pengelolaan Keuangan

Desa Pada Tahun 2015

Diterbitkannya

peremndagri 20 tahun

2018 perlu dilakukan

penyesuaian menu,

konten dan fitur-fitur

aplikasi siskeudes

68.940 desa pada 413

Kab/Kota sudah dilakukan

Pelatihan/Bimtek dan

64.756 desa pada 403

Kab/Kota atau sekitar

86,39 % yang sudah

mengimplementasikan

aplikasi Siskeudes

Page 15: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

PERMASALAHAN DALAM PELAKSANAAN

PELATIHAN APARATUR DESA

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

PERMASALAHAN DALAM

PELAKSANAAN PELATIHAN

APARATUR DESA

1. Terbatasnya waktu

penyelenggaraan kegiatan

2. Terjadinya bencana kabut

asap di beberapa provinsi

3. Terbatasnya jumlah tenaga

pelatih

4. terbitnya Intruksi Presiden

Nomor 4 tahun 2016maka

Pelatihan Aparatur Desa

yang telah dianggarkan

dalam dekonsentrasi tidak

dapat dilaksanakan

Page 16: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

01Menyiapkan Grand Disain Pengembangan KapasitasAparatur Desa

Mendorong Pemerintah Daerah untuk menerbitkan regulasitingkat daerah sebagai mandat Undang-Undang tentangDesa dan peraturan pelaksanaannya

02

Mendorong Pemerintah Daerah mengalokasikan anggaranPengembangan Kapasitas Aparatur Desa melalui APBD

03

Kemendagri mendorong Pemerintah Daerahmenyelenggarakan pelatihan bagi aparatur desa

04

Menghimbau kepada Pemerintah Daerah untuk tidakmemutasi pejabat atau staf yang sudah dilatih dan disiapkansebagai tenaga pelatih, kecuali promosi jabatan

05

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

UPAYA MENGATASI PERMASALAHAN

Page 17: EVALUASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAPASITAS APARATUR DESA ...dpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/PPT-Evaluasi... · evaluasi kebijakan pengembangan kapasitas aparatur desa

17

TERIMA KASIH