Top Banner
ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUAR
21

ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Apr 25, 2019

Download

Documents

letruc
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUAR

Page 2: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

pengertian massa dan ruang luar

Massa sebagai elemen site dapat tersusun darimassa berbentuk bangunan dan vegetasi; kedua-duanya baik secara individual maupun kelompokmenjadi unsur pembentuk ruang outdoor.

Ruang luar adalah sebuah ruang yang terbentukoleh batas horizontal bawah (bentang alam) danbatas vertikal (massa bangunan atau vegetasi)

Massa berupa bangunan atau vegetasi danruang luar yang terbentuk diantaranya, bersama-sama perlu disusun dan diintegrasikan dalam site untuk menciptakan sebuah lingkungan yang baik.

Page 3: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

ruang luar berdasar kegiatan

Berdasar kegiatan yang ada, ruang luardikategorikan menjadi:

• Ruang aktif adalah ruang-ruang yang dibentukuntuk difungsikan sebagai ruang untuk aktivitasolah raga, jalan, dan bermain. Ruang luar inidapat berbentuk: plaza, playround, lapanganOR, sidewalk.

• Ruang pasif adalah ruang-ruang yang dibentukbukan difungsikan sebagai tempat manusiaberkegiatan. Ruang luar ini dapat berbentuk: taman pasif, area hijau damija

Page 4: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

ruang luar berdasar fungsi (1)

Berdasar fungsinya, ruang luar dikategorikan:

• Fungsional, artinya ruang luar dibentuk denganadanya fungsi/guna tertentu :- ruang aktif : bermain, olah raga- tempat peralihan kegiatan atau menunggu- sarana penghubung antar bangunan- sebagai pembatas antar bangunan- sebagai pengatur jarak antar bangunan

Page 5: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

• Ekologis, artinya ruang luar dibentuk denganpertimbangan fungsi ekologisnya:- sumber penyegaran udara (menyerap CO2dan menghasilkan O2)

- sebagai penyerap dan pengendali air hujandan banjir

- sebagai pengendali ekosistem tertentu- sebagai pelunak/pelembut massa bangunan

ruang luar berdasar fungsi (2)

Page 6: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

pembentukan ruang luar (1)

• Ciptakan ruang luar dengan menyusun massabangunan (unsur keras/hard) secara berimbangdengan massa vegetasi (unsur lunak/soft)

Kombinasi massabangunan dan massavegetasi untukmenciptakan ruang yang berfungsi secara ekologisjuga untuk memperlunaklingkungan

Page 7: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

pembentukan ruang luar (1)

Massa vegetasi (unsur lunak/soft) dapat disusun danditata untuk menciptakan ruang luar sebagaimanatatanan massa bangunan; ruang bersifat lembut

Page 8: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

pembentukan ruang luar (2)

• Ciptakan ruang positif dan ruang negatif secaraproporsional dan seimbang sesuai denganfungsi, kegiatan, dan peruntukannya

Ruang positif diciptakansebagai pengikat massadengan fungsi kegiatanyang jelas

Ruang negatif merupakanruang sisa atau terciptaspontan, bersifatmenyebar dan tidakdengan fungsi yang jelas

Page 9: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

pembentukan ruang luar (3)

• Ciptakan ruang positif yang berkarakter kuatsehingga ruang yang terbentuk berkesanmelingkupi

Ruang positif A tidak berkarakter kuat karena terbentuk olehketidakteraturan tatanan massa (aturan penataan massabangunan tidak jelas) dan ruang positif tidak terlingkup

A B

Page 10: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

pembentukan ruang luar (3)

Ruang positif A tidak berkarakter kuat ketika keempatsudutnya terbuka; sementara ruang positif B cukup kuatketika bukaan dominan hanya pada satu sisi, sedang disudut-sudut massa bangunan ditata secara overlapping untuk menutup daerah sudut.

BA

Page 11: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

pembentukan ruang luar (4)

• Hindari untuk tidak sengaja menciptakan ruang-ruang mati (death space) atau ruang yang tidakdapat difungsikan

Ruang mati tercipta sebagai sisa massa bangunandengan dimensi dan perletakan yang tidak memungkinkanadanya fungsi tertentu

Page 12: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

pembentukan ruang luar (4)

Ruang mati dapat dihindari dengan mengatur jarak antarmassa bangunan atau dengan batas lahan/site

Page 13: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Penataan massa bangunan (1)

• Massa bangunan ditata sedemikian sesuaiorganisasi yang diinginkan, sehingga membentukruang luar yang jelas alurnya

Massa bangunan yang ditata tanpa mempertimbangkanruang luar yang terbentuk, akan menghasilkan ruang luartidak jelas alurnya (gambar A); sebaliknya gambar B alurnya jelas karena massa diorganisasikan

A B

Page 14: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Penataan massa bangunan (1)

Massa bangunan yang ditata dengan pengorganisasiantertentu, akan menghasilkan alur yang jelas. Penataan inimembentuk ruang luar yang bersifat linier organis, danmemberikan keuntungan adanya pemandangan dan fokusyang berubah-ubah dan dinamis

Page 15: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Penataan massa bangunan (2)

• Massa bangunan disusun sedemikian sesuaiorganisasi yang diinginkan, sehingga kaitan danrelasi antar massa bangunan serta orientasinyatampak jelas

Penataan massa bangunan yang acak (tidak berorder/ tidak beraturan) membuat relasi antar massa bangunanlemah dan orientasi tidak jelas

Page 16: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Penataan massa bangunan (2)

Penataan massa bangunan yang paling banyak dilakukanadalah penataan dengan order relasi 90 0 antar massabangunan. Tetapi dengan bentuk persegi yang seragamseperti gambar diatas, komposisi masa dan ruang yang terbentuk menjadi monoton

Page 17: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Penataan massa bangunan (2)

Penataan massa bangunan dengan order relasi 90 0 antarmassa bangunan akan menjadi dinamis dan ruangterbentuk bervariasi karena adanya pengolahan denganmenambah maju mundur massa bangunan

Page 18: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Penataan massa bangunan (2)

Penataan massa bangunan dengan order relasi 90 0 antarmassa bangunan dengan kombinasi order lebih dari 90 0akan menjadikan komposisi massa dan ruang lebihdinamis

Page 19: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Penataan massa bangunan (3)

• Relasi antar massa bangunan dalam kluster akanmenjadi kuat dengan cara menghubungkan bentuk(form) dan garis (line) antar massanya

Relasi antar massabangunan menjadijelas ketika antarmassa salingdihubungkandenganmemperpanjanggaris imajinerbangunan

Page 20: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Penataan massa bangunan (3)

Relasi antar massa bangunan dalam kluster juga akankuat ketika dibuat perpanjangan garis imajiner yang menghubungkan fasad bangunan

Page 21: ELEMEN SITE : MASSA DAN RUANG LUARstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/03+elemen+site+massa+dan+ruang_0.pdf · pengertian massa dan ruang luar Massa sebagai elemen site dapat tersusun

Penataan massa bangunan (3)

A B

Hindari membuat penataan ‘sudut bertemu sudut’ padamodul bangunan seperti gambar A, karena relasi inimenciptakan titik tegangan secara spasial dan struktural, Relasi overlap lebih direkomendasikan secara spasial danstruktural seperti gambar B