Top Banner
Pengemban Pengamal Pancasila Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILA Jl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat. Tlp: 021-5356272, 5357602 Fax: 021-53670771 No. 210 tahun VIII Selasa, 25 November 2014 www.suluhindonesia.com JAKARTA - KPK menyatakan berkas perkara atas nama tersangka Didik Pur- nomo dalam perkara kasus korupsi pe- ngadaaan alat simulator SIM kendaraan roda dua dan empat di Korps Lalu Lintas Polri telah lengkap dan melimpahkanya ke tim penuntut umum. Dengan dilimpah- kanya berkas perkara ke pihak tim penuntut umum,maka tim penuntut umum punya waktu 14 hari untuk me- limpahkan berkas perkara mantan Wakil Kepala Korps Lalu Lintas Polri tersebut ke Pengadilan Tipikor Jakarta. ‘’Penyidik melimpahkan berkas DP (Didik Purnomo) ke penuntutan, jadi maksimal 14 hari akan dilimpahkan ke pengadilan,’’ kata juru bicira KPK Johan Budi SP di Jakar- ta, kemarin. Meskipun berkas perkara atas nama Jenderal Polisi Segera Diadili JAKARTA - Ketidakhadi- ran Menteri BUMN Rini Soe- marno memenuhi undangan rapat Komisi VI DPR dan Men- teri Hukum dan HAM Yason- na H.Laoly di rapat Komisi III DPR, kemarin, ternyata atas perintah langsung Presiden Joko Widodo. Perintah ditu- angkan melalui surat edaran berisi perintah tidak meng- hadiri rapat-rapat dengan DPR RI untuk sementara waktu. Surat Edaran itu bernomor SE-12/Seskab/XI/2014 dan ber- tanggal 4 November 2014. Surat itu ditandatangani oleh Seskab Andi Widjajanto dan ditujukan ke Menteri Kabinet Kerja, Pang- lima TNI, Kapolri, Kepala Staf Angkatan, Kepala BIN, dan Plt Jaksa Agung. Surat Edaran ini beredar di kalangan jurnalis. Dalam surat itu, Presiden Jokowi meminta agar para men- teri dan pejabat setingkatnya menunda pertemuan dengan DPR hingga lembaga wakil rakyat itu telah benar-benar solid. DPR memang telah sepakat islah, namun belum menjalankan poin-poin kesep- akatan islah. Surat Edaran Seskab Menindaklanjuti arahan Ba- pak Presiden dalam Sidang Kabinet Paripurna tanggal 3 Jokowi Larang Menteri Hadiri Rapat Kerja jenderal bintang satu tersebut dinyatakan telah lengkap, namun KPK menegaskan belum berhenti menyidik perkara kasus korupsi yang sudah menyeret mantan korlantas Polri Irjen.Pol. Djoko Susilo menjadi pesakitan, dan masih mengem- bangkan perkara tersebut kepada pihak lain yang dinilai terlibat. ‘’Masih dikembangkan (tersangkanya) kalau dilihat dari perkaranya ini tersangka yang keempat,’’ jelasnya. Dalam perkara kasus korupsi yang merugikan negara Rp 121 miliar itu, se- belumnya KPK menahan Didik pada Selasa 11 November lalau, usai menjalani pemeriksaan intensif sebagai tersangka pada kasus dugaan korupsi proyek simu- lator SIM kendaraan roda dua dan empat di Korlantas Polri itu. (wnd) JAKARTA - Anggota Fraksi PDIP Effendi Simbolon mendesak Presiden Joko Widodo untuk mencopot tiga menteri yang terindikasi ma- fia di sektor minyak dan gas. Menurutnya, jika ketiga menteri masih menjabat, bu- kan tidak mungkin penunju- kan Dirut Pertamina ter- kooptasi dengan Soemarno Incoorporation. ‘’Saya tak ingin campur tangan lagi ter- kait Dirut Pertamina. Menteri BUMN Rini Soemarno, Men- teri ESDM Sudirman Said dan Menko Perekonomian Sofyan Djalil sudah seharusnya dico- Kader PDI-P Desak Jokowi Copot Tiga Menteri pot dari kabinet Jokowi,” katanya di Jakarta, kemarin. Dia menegaskan, jika ketiga menteri itu masih menjabat menteri, maka mafia kabinet Jokowi tetap akan tumbuh subur. Menurutnya, mafia yang ada saat ini merupakan kejaha- tan yang sangat masif, melem- baga dan berkolaborasi ke ber- bagai sektor. ‘’Bagaimana membersihkan halaman rumah, kalau sapunya saja sudah terkotori jaringan mafia. Lihat- lah siapa Rini Soemarno, Sudirman Said dan Sofyan Dalil mereka semua orang-orang neoliberalisme, anti nasiona- Pimpinan Fraksi Sepakat Fasilitasi Hak Interpelasi JAKARTA - Empat pimpinan fraksi DPR se- pakat memfasilitasi peng- gunaan hak interpelasi terkait kebijakan pemerin- tah menaikkan harga ba- han bakar minyak ber- subsidi. ‘’Seluruh pimpi- nan fraksi (PKS, Golkar, PAN, dan Gerindra) sepa- kat untuk memfasilitasi hak anggota untuk mem- pertanyakan kebijakan kenaikan harga BBM ber- subsidi,” kata Ketua Frak- November 2014, bersama ini dengan hormat kami mohon kepada para Menteri, Panglima TNI, Kepala Kepolisian Nega- ra RI, Para Kepala Staf Angka- tan, Kepala Badan Intelijen Negara, dan Plt Jaksa Agung untuk menunda pertemuan dengan DPR, baik dengan Pimpinan maupun Alat Ke- lengkapan DPR guna memberi- kan kesempatan kepada DPR melakukan konsolidasi kelem- bagaan secara internal. Surat Edaran ini agar seg- era dilaksanakan sampai ada arahan baru dari Bapak Pres- iden. Surat Edaran ini bersifat rahasia untuk kalangan terba- lis,” tambahnya. Untuk melaksanakan ambi- si Soemarno Inc menguasai sektor migas, lanjutnya, sega- la cara akan dilakukan untuk menempatkan orang-orang mereka. Lihatlah siapa Faisal Basri dan Amien kepala SKK Migas yang semuanya berla- tar belakang akuntan. Belum lagi kandidat dirut pertamina seperti Ahmad Faisal, Freder- ich Siahaan dan Widyawan yang terkooptasi dengan kelu- arga Soemarno. ‘’Saat ini yang terjadi mafia lama mengganti- kan mafia baru, penunggang- nya saja yang ganti, namun tas tidak untuk disebarluas- kan. Surat ditandatangani Sekretaris Kabinet Andi Widjajanto. Panggil Paksa Sementara itu, Wakil Ketua Komisi III DPR Desmond J. Mahesa mengatakan, dengan adanya perdamaian antara pihak KMP dan KIH pada tanggal 17 November 20014 maka kelem- bagaan DPR sebenarnya sudah tidak ada masalah lagi secara politik. ‘’impinan DPR dapat menggunakan kewenangannya sesuai dengan UU untuk me- manggil paksa pejabat,’’ katanya. (har) si Partai Golkar Ade Komaru- din di Jakarta, kemarin. Dia mengatakan pimpinan fraksi akan memfasilitasi hak anggota dewan itu dengan menyampaikan kepada pimpi- nan DPR besok. Sementara itu menurut dia para pimpinan fraksi akan menanyakan langsung kepada masyarakat mengenai dampak kenaikan harga BBM bersub- sidi. ‘’Ini murni hak anggota, dan fraksi akan memfasilitasi- nya. Kami akan sampaikan pada besok dan nanti kita lihat berapa jumlahnya,” ujarnya. Perwakilan Fraksi Gerindra Desmond J Mahesa mengata- kan fraksi di KMP sepakat un- tuk menggunakan hak interpel- asi sebagai anggota DPR un- tuk mendapat jawaban per- tanyaan mengapa kenaikkan harga BBM bersubsidi terjadi. Ketua Fraksi PKS Jazuli Ju- waini mengatakan hak interpel- asi bertujuan untuk memfasili- tasi pertanyaan masyarakat apa yang dirasakan ketika harga minyak dunia turun, namun harga BBM bersubsidi dalam negeri justru naik. ‘’Kami tidak mungkin mem- biarkan, langkah apapun yang sesuai konstitusi akan kami gunakan,” kata Jazuli. Yandri Susanto per- wakilan PAN menyampai- kan, langkah ini diambil un- tuk menindaklanjuti aspira- si masyarakat sekaligus menjalankan fungsi penga- wasan sebagai Anggota DPR. (har) Biaya Perjalanan Dinas Dipotong Rp 16 Trilyun BOGOR - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan dirinya akan memotong ang- garan perjalanan dinas dan rapat untuk tahun anggaran 2015 sebesar Rp16 triliun kare- na tidak efisien. ‘’Saya beri contoh anggaran dinas dan anggaran rapat-rapat Rp 41 triliun. Saya perintahkan untuk potong, (jadi) Rp 25 triliun. Stop, cukup Rp25 triliun, kare- na apa seperti apa yang kita lihat perjalanan dinas dan ra- pat sampai hari ini hanya Rp22 triliun. Jadi Rp25 triliun sudah lebih dari cukup,” kata Presiden di halaman Istana Kepresidenan Bogor, kemarin. Dengan demikian, menurut Presiden, sisa Rp16 triliun da- pat digunakan untuk pemban- gunan. ‘’Sisanya dibicarakan dengan gubernur untuk apa- apa saja,” katanya. Presiden menambahkan, pi- haknya juga menyisir angga- ran 2015 yang dinilai tidak efisien. Sehingga diharapkan dapat dialihkan ke program- program pembangunan infras- truktur. Presiden mengatakan, perte- muannya dengan para guber- nur seluruh Indonesia, Senin, untuk mendengarkan masukan dari daerah sekaligus menyink- ronkan program pembangunan antara pusat dan daerah. Selain itu, Presiden juga membicarakan terkait angga- ran dan program-program pembangunan yang akan mu- lai dilaksanakan pada 2015. (ant) Suluh Indonesia/ant USUL INTERPELASI PRESIDEN - Ketua Fraksi Partai Golkar DPR Ade Komaruddin (kedua kanan), bersama anggota DPR pendukung usul hak interpelasi Bambang Soesatyo (kiri), Misbakhun (ketiga kiri), Aboebakar Al-Habsyi (kedua kiri), Jazuli Juwaini (kanan) dan Desmond J Mahesa (ketiga kanan), berfoto bersama saat akan memberi keterangan di Gedung DPR Jakarta, kemarin. Suluh Indonesia/ant BERSAMA GUBERNUR - Presiden Joko Widodo (depan tengah) didampingi Wapres Jusuf Kalla (keempat kanan) dan Mendagri Thahjo Kumolo (ketiga kanan) berfoto bersama para gubernur saat jeda pertemuan dengan Asosiasi Pemerintahan Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) di Istana Bogor, Jabar, kemarin. Suluh Indonesia/ant RATU SEBLANG - Ratu Seblang tampil dalam Banyuwangi Ethno Carnival (BEC) di Banyuwangi, kemarin. Ratu Seblang (The Queen of Seblang) merupakan kostum desain Irma Lumiga. tetap saja mafia yang berkua- sa. Hal tersebut terlihat dari pemaksaan orang-orang ter- tentu yang menempati jaba- tan strategis di sektor mi- gas,” tambahnya. Untuk itu, dia menolak se- cara tegas hasil assesment PT DDI yang terindikasi tidak transparan, sarat ke- pentingan, dan terkooptasi keluarga Soemarno. ‘’Selama Rini dan kroninya masih di kabinet Jokowi maka pem- berantasan mafia migas akan sulit terlaksana. Surya Paloh saja ikut terlibat,” ujarnya. (ant/kmb)
8

Edisi 25 November 2014 | Suluh Indonesia

Apr 06, 2016

Download

Documents

e-Paper KMB

Headline : Kader PDI-P Desak Jokowi Copot Tiga Menteri
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Edisi 25 November 2014 | Suluh Indonesia

Pengemban Pengamal Pancasila

Redaksi/Sirkulasi/Iklan:GEDUNG PERS PANCASILA

Jl. Gelora VII No. 32Palmerah Selatan Jakarta Pusat.

Tlp: 021-5356272, 5357602Fax: 021-53670771

No. 210 tahun VIIISelasa, 25 November 2014

www.suluhindonesia.com

JAKARTA - KPK menyatakan berkasperkara atas nama tersangka Didik Pur-nomo dalam perkara kasus korupsi pe-ngadaaan alat simulator SIM kendaraanroda dua dan empat di Korps Lalu LintasPolri telah lengkap dan melimpahkanyake tim penuntut umum. Dengan dilimpah-kanya berkas perkara ke pihak timpenuntut umum,maka tim penuntutumum punya waktu 14 hari untuk me-limpahkan berkas perkara mantan WakilKepala Korps Lalu Lintas Polri tersebutke Pengadilan Tipikor Jakarta. ‘’Penyidikmelimpahkan berkas DP (Didik Purnomo)ke penuntutan, jadi maksimal 14 hariakan dilimpahkan ke pengadilan,’’ katajuru bicira KPK Johan Budi SP di Jakar-ta, kemarin.

Meskipun berkas perkara atas nama

Jenderal Polisi Segera Diadili

JAKARTA - Ketidakhadi-ran Menteri BUMN Rini Soe-marno memenuhi undanganrapat Komisi VI DPR dan Men-teri Hukum dan HAM Yason-na H.Laoly di rapat Komisi IIIDPR, kemarin, ternyata atasperintah langsung PresidenJoko Widodo. Perintah ditu-angkan melalui surat edaranberisi perintah tidak meng-hadiri rapat-rapat dengan DPRRI untuk sementara waktu.

Surat Edaran itu bernomorSE-12/Seskab/XI/2014 dan ber-tanggal 4 November 2014. Suratitu ditandatangani oleh SeskabAndi Widjajanto dan ditujukanke Menteri Kabinet Kerja, Pang-lima TNI, Kapolri, Kepala StafAngkatan, Kepala BIN, dan PltJaksa Agung. Surat Edaran iniberedar di kalangan jurnalis.

Dalam surat itu, PresidenJokowi meminta agar para men-teri dan pejabat setingkatnyamenunda pertemuan denganDPR hingga lembaga wakilrakyat itu telah benar-benarsolid. DPR memang telahsepakat islah, namun belummenjalankan poin-poin kesep-akatan islah.

Surat Edaran SeskabMenindaklanjuti arahan Ba-

pak Presiden dalam SidangKabinet Paripurna tanggal 3

Jokowi Larang

Menteri Hadiri Rapat Kerja

jenderal bintang satu tersebut dinyatakantelah lengkap, namun KPK menegaskanbelum berhenti menyidik perkara kasuskorupsi yang sudah menyeret mantankorlantas Polri Irjen.Pol. Djoko Susilomenjadi pesakitan, dan masih mengem-bangkan perkara tersebut kepada pihaklain yang dinilai terlibat. ‘ ’Masihdikembangkan (tersangkanya) kalaudilihat dari perkaranya ini tersangka yangkeempat,’’ jelasnya.

Dalam perkara kasus korupsi yangmerugikan negara Rp 121 miliar itu, se-belumnya KPK menahan Didik padaSelasa 11 November lalau, usai menjalanipemeriksaan intensif sebagai tersangkapada kasus dugaan korupsi proyek simu-lator SIM kendaraan roda dua dan empatdi Korlantas Polri itu. (wnd)

JAKARTA - AnggotaFraksi PDIP Effendi Simbolonmendesak Presiden JokoWidodo untuk mencopot tigamenteri yang terindikasi ma-fia di sektor minyak dan gas.

Menurutnya, jika ketigamenteri masih menjabat, bu-kan tidak mungkin penunju-kan Dirut Pertamina ter-kooptasi dengan SoemarnoIncoorporation. ‘’Saya takingin campur tangan lagi ter-kait Dirut Pertamina. MenteriBUMN Rini Soemarno, Men-teri ESDM Sudirman Said danMenko Perekonomian SofyanDjalil sudah seharusnya dico-

Kader PDI-P Desak

Jokowi CopotTiga Menteri

pot dari kabinet Jokowi,”katanya di Jakarta, kemarin.

Dia menegaskan, jika ketigamenteri itu masih menjabatmenteri, maka mafia kabinetJokowi tetap akan tumbuhsubur. Menurutnya, mafia yangada saat ini merupakan kejaha-tan yang sangat masif, melem-baga dan berkolaborasi ke ber-bagai sektor. ‘’Bagaimanamembersihkan halaman rumah,kalau sapunya saja sudahterkotori jaringan mafia. Lihat-lah siapa Rini Soemarno,Sudirman Said dan Sofyan Dalilmereka semua orang-orangneoliberalisme, anti nasiona-

Pimpinan Fraksi Sepakat

Fasilitasi Hak InterpelasiJAKARTA - Empat

pimpinan fraksi DPR se-pakat memfasilitasi peng-gunaan hak interpelasiterkait kebijakan pemerin-tah menaikkan harga ba-han bakar minyak ber-subsidi. ‘’Seluruh pimpi-nan fraksi (PKS, Golkar,PAN, dan Gerindra) sepa-kat untuk memfasilitasihak anggota untuk mem-pertanyakan kebijakankenaikan harga BBM ber-subsidi,” kata Ketua Frak-

November 2014, bersama inidengan hormat kami mohonkepada para Menteri, PanglimaTNI, Kepala Kepolisian Nega-ra RI, Para Kepala Staf Angka-tan, Kepala Badan IntelijenNegara, dan Plt Jaksa Agunguntuk menunda pertemuandengan DPR, baik denganPimpinan maupun Alat Ke-lengkapan DPR guna memberi-kan kesempatan kepada DPRmelakukan konsolidasi kelem-bagaan secara internal.

Surat Edaran ini agar seg-era dilaksanakan sampai adaarahan baru dari Bapak Pres-iden. Surat Edaran ini bersifatrahasia untuk kalangan terba-

lis,” tambahnya.Untuk melaksanakan ambi-

si Soemarno Inc menguasaisektor migas, lanjutnya, sega-la cara akan dilakukan untukmenempatkan orang-orangmereka. Lihatlah siapa FaisalBasri dan Amien kepala SKKMigas yang semuanya berla-tar belakang akuntan. Belumlagi kandidat dirut pertaminaseperti Ahmad Faisal, Freder-ich Siahaan dan Widyawanyang terkooptasi dengan kelu-arga Soemarno. ‘’Saat ini yangterjadi mafia lama mengganti-kan mafia baru, penunggang-nya saja yang ganti, namun

tas tidak untuk disebarluas-kan. Surat ditandatanganiSekretaris Kabinet AndiWidjajanto.

Panggil PaksaSementara itu, Wakil Ketua

Komisi III DPR Desmond J.Mahesa mengatakan, denganadanya perdamaian antara pihakKMP dan KIH pada tanggal 17November 20014 maka kelem-bagaan DPR sebenarnya sudahtidak ada masalah lagi secarapolitik. ‘’impinan DPR dapatmenggunakan kewenangannyasesuai dengan UU untuk me-manggil paksa pejabat,’’katanya. (har)

si Partai Golkar Ade Komaru-din di Jakarta, kemarin.

Dia mengatakan pimpinanfraksi akan memfasilitasi hakanggota dewan itu denganmenyampaikan kepada pimpi-nan DPR besok.

Sementara itu menurut diapara pimpinan fraksi akanmenanyakan langsung kepadamasyarakat mengenai dampakkenaikan harga BBM bersub-sidi. ‘’Ini murni hak anggota,dan fraksi akan memfasilitasi-nya. Kami akan sampaikan

pada besok dan nanti kita lihatberapa jumlahnya,” ujarnya.

Perwakilan Fraksi GerindraDesmond J Mahesa mengata-kan fraksi di KMP sepakat un-tuk menggunakan hak interpel-asi sebagai anggota DPR un-tuk mendapat jawaban per-tanyaan mengapa kenaikkanharga BBM bersubsidi terjadi.

Ketua Fraksi PKS Jazuli Ju-waini mengatakan hak interpel-asi bertujuan untuk memfasili-tasi pertanyaan masyarakat apayang dirasakan ketika harga

minyak dunia turun, namunharga BBM bersubsididalam negeri justru naik.‘’Kami tidak mungkin mem-biarkan, langkah apapunyang sesuai konstitusi akankami gunakan,” kata Jazuli.

Yandri Susanto per-wakilan PAN menyampai-kan, langkah ini diambil un-tuk menindaklanjuti aspira-si masyarakat sekaligusmenjalankan fungsi penga-wasan sebagai AnggotaDPR. (har)

Biaya Perjalanan Dinas

Dipotong Rp 16 TrilyunBOGOR - Presiden Joko

Widodo (Jokowi) mengatakandirinya akan memotong ang-garan perjalanan dinas danrapat untuk tahun anggaran2015 sebesar Rp16 triliun kare-na tidak efisien. ‘’Saya bericontoh anggaran dinas dananggaran rapat-rapat Rp 41triliun. Saya perintahkan untukpotong, (jadi) Rp 25 triliun.Stop, cukup Rp25 triliun, kare-na apa seperti apa yang kitalihat perjalanan dinas dan ra-pat sampai hari ini hanya Rp22

triliun. Jadi Rp25 triliun sudahlebih dari cukup,” kataPresiden di halaman IstanaKepresidenan Bogor, kemarin.

Dengan demikian, menurutPresiden, sisa Rp16 triliun da-pat digunakan untuk pemban-gunan. ‘’Sisanya dibicarakandengan gubernur untuk apa-apa saja,” katanya.

Presiden menambahkan, pi-haknya juga menyisir angga-ran 2015 yang dinilai tidakefisien. Sehingga diharapkandapat dialihkan ke program-

program pembangunan infras-truktur.

Presiden mengatakan, perte-muannya dengan para guber-nur seluruh Indonesia, Senin,untuk mendengarkan masukandari daerah sekaligus menyink-ronkan program pembangunanantara pusat dan daerah.

Selain itu, Presiden jugamembicarakan terkait angga-ran dan program-programpembangunan yang akan mu-lai dilaksanakan pada 2015.(ant)

Suluh Indonesia/antUSUL INTERPELASI PRESIDEN - Ketua Fraksi Partai Golkar DPR Ade Komaruddin (kedua kanan), bersama anggota DPR pendukung usulhak interpelasi Bambang Soesatyo (kiri), Misbakhun (ketiga kiri), Aboebakar Al-Habsyi (kedua kiri), Jazuli Juwaini (kanan) dan Desmond JMahesa (ketiga kanan), berfoto bersama saat akan memberi keterangan di Gedung DPR Jakarta, kemarin.

Suluh Indonesia/antBERSAMA GUBERNUR - Presiden Joko Widodo (depan tengah) didampingi Wapres Jusuf Kalla (keempatkanan) dan Mendagri Thahjo Kumolo (ketiga kanan) berfoto bersama para gubernur saat jeda pertemuandengan Asosiasi Pemerintahan Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) di Istana Bogor, Jabar, kemarin.

Suluh Indonesia/antRATU SEBLANG - Ratu Seblang tampil dalam Banyuwangi EthnoCarnival (BEC) di Banyuwangi, kemarin. Ratu Seblang (The Queen ofSeblang) merupakan kostum desain Irma Lumiga.

tetap saja mafia yang berkua-sa. Hal tersebut terlihat daripemaksaan orang-orang ter-tentu yang menempati jaba-tan strategis di sektor mi-gas,” tambahnya.

Untuk itu, dia menolak se-cara tegas hasil assesmentPT DDI yang terindikasitidak transparan, sarat ke-pentingan, dan terkooptasikeluarga Soemarno. ‘’SelamaRini dan kroninya masih dikabinet Jokowi maka pem-berantasan mafia migas akansulit terlaksana. Surya Palohsaja ikut terlibat,” ujarnya.(ant/kmb)

Page 2: Edisi 25 November 2014 | Suluh Indonesia

2Suluh Indonesia, Selasa 25 November 2014K ta

Gerakan Pungut Sampah

Ketika Warga Bingung Memilah Sampah

Salah seorang warga M.Abdi, mengaku tidak terlalupaham membedakan sampahorganik dan anorganik sehing-ga ia kerap membuang sampahdengan tidak memikirkan per-bedaan jenis dan sifat sampah-nya. ‘’Kalau saya pokoknyabuang sampah di tempatnya.Apa itu organik atau anorgan-ik, saya tidak paham betul,”ujarnya ketika ditemui di TamanLapangan Banteng, Jakarta

Kilas

Suluh Indonesia/antKENAIKAN TARIF ANGKUTAN UMUM - Penumpang melintasi bus Metromini yang terparkir di Terminal Senen, Jakarta, kemarin. Pemprov DKI Jakarta menyetujui kenaikan tarifangkutan kota, KWK, Mikrolet, Metromini, Kopaja dan APTB sebesar Rp 1000 sesuai dengan kesepakatan dari Dinas Perhubungan, Organisasi Angkutan Daerah dan DewanTransportasi Kota Jakarta.

KECELAKAAN lalu lintas yang merenggut korban jiwakembali terjadi di wilayah Jakarta Utara. Tiga orangyang mengendarai sepeda motor bernomor polisi B9892 UCC tewas ditabrak trul trailer, di Jalan KapukKamal Muara 1V, persisnya di depan PT Budi MuaraText, Kecamatan Penjaringan, Jakut, kemarin sekitarpukul 06.30. Ketiga korban langsung tewas di lokasikejadian akibat luka parah di bagian kepala. Namunidentitas ketiga korban yang masih satu keluarga inibelum diketahui karena tidak ditemukan identitas apap-un pada diri korban. Korban terdiri dari satu pria danperempuan dewasa berusia sekitar dua puluh tahundan seorang bocah laki-laki. Kompol Sugeng, KanitLantas Polsek Penjaringan mengatakan, petugasmelakukan penanganan. Korbannya, satu pria danwanita dewasa serta seorang bocah laki-laki. Korbansudah diotopsi. (kmb)

1.400 Pohon DipangkasUNTUK mengantisipasi jatuhnya korban jiwa akibat po-hon tumbang, terlebih saat musim hujan, Suku DinasPertamanan Jakarta Timur akan memangkas (toping)sekitar 1.400 pohon yang berusia di atas 10 tahun.Kepala Suku Dinas Pertamanan Jakarta Timur, SuziMarzitawati menuturkan, selain mencegah pohon tum-bang, pemangakasan itu untuk memperindah peman-dangan. Pemangkasan diperkirakan rampung Desem-ber mendatang. Kebanyakan pohon yang dipangkasjenis angsana yang usianya di atas 10 tahun. Kemudi-an daunnya sangat lebat. Kalau tidak dipangkas, ten-tu rawan tumbang saat musim hujan. Dikatakan Suzi,pemangkasan pohon ini sebenarnya sudah rutin dilaku-kan setiap tahun. Terutama terhadap tunas baru yangtumbuh pada batang pohon. Ketinggian dan kerimbunantajuk pohon itu tidak boleh lebih besar dari akarnyayang di bawahnya. Sebab kalau terlalu rimbun, batangpohon mudah goyah tertiup angin. (kmb)

Pemkot Jakut Anggap

Bantuan SosialPicu Kemiskinan

JAKARTA - PemerintahKota Jakarta Utara mengang-gap bantuan sosial kerapmemicu kemiskinan karenamenjadi alasan bagi sejumlahwarga untuk enggan berusahadan bangkit dari masalah. ‘’Ka-lau di Jakarta terlalu banyakorang yang membantu. Faktoritu yang membuat orang agakmalas untuk berusaha sendiri,”

kata Pelaksana tugas Wali kotaJakarta Utara Tri Kurniadi diJakarta, kemarin.

Tri menyebutkan, banyakn-ya pihak swasta yang terlibatdalam program penangananbencana atau musibah tanpadisadari membuat warga men-jadi ketergantungan. ‘’Akibatbanyaknya bantuan yang men-galir di Jakarta, lambat laun mem-

buat masyarakat terlena danenggan berusaha untuk bang-kit,” kata Tri.

Menurutnya bantuan yangbaik bukan lah berupa materi,melainkan dengan memberikanmodal pelatihan atau kemam-puan agar mampu berusahamandiri. ‘’Seharusnya bantu-annya kita berikan pelatihan.Kita beri mereka kail dan ump-

an, bukan langsung diberiikannya,” kata Tri.

Sebelumnya, Tri berpenda-pat diperlukan kegiatan yangmampu merubah pola pikirmasyarakat seperti itu, salahsatunya ialah pemberdayaanmasyarakat melalui PKK.

Tri berpendapat bahwabantuan yang baik bukanlahberupa materi, melainkan den-

17 DesemberPembatasan

Motor Diuji CobaJAKARTA - Dinas Perhubungan DKI Jakarta menyata-

kan kebijakan pembatasan sepeda motor di sepanjangBundaran Hotel Indonesia (HI) hingga Jalan Medan Mer-deka Barat mulai diuji coba pada 17 Desember 2014. ‘’Kamimenargetkan kebijakan itu sudah bisa diberlakukan mulai17 Desember. Draft (verbal) untuk penyusunan PeraturanGubernurnya sudah diserahkan kepada Pak Gubernur (Ba-suki Tjahaja Purnama),” kata Wakil Kepala Dinas Per-hubungan DKI Benjamin Bukit di Jakarta, kemarin.

Menurut dia, apabila Peraturan Gubernur (Pergub) ataskebijakan tersebut telah diperkirakan, maka sepeda motorsudah dapat dibatasi mulai 17 Desember mendatang. ‘’Per-gub itu sangat dibutuhkan sehingga Dinas PerhubunganDKI Jakarta memiliki landasan hukum yang kuat atas pem-berlakuan kebijakan tersebut,” ujar Benjamin.

Dia menuturkan Undang-Undang (UU) Nomor 2 Tahun2009 dan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 79 Tahun 2013yang sudah ada selama ini masih belum cukup kuat untukdijadikan landasan penerapan kebijakan pembatasan itu.‘’Memang harus ada kombinasi antara PP, UU dan Per-gub. Dengan demikian, landasan hukumnya semakin kuatdan diharapkan seluruh pengendara motor mematuhi ke-bijakan tersebut,” tutur Benjamin.

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta bekerjasama dengan Polda Metro Jaya akan membatasi sepedamotor yang melintas di Jalan Medan Merdeka Barat hing-ga Bundaran Hotel Indonesia (HI).

Sebagai kompensasi dari kebijakan itu, Pemprov DKIJakarta akan menyediakan bus tingkat gratis di sepanjangjalur tersebut. (kmb)

Buruh MintaUMP DKI Jakarta

Segera DirevisiJAKARTA - Presiden

Asosiasi Serikat Pekerja In-donesia (ASPEK) MirahSumirat meminta GubernurDKI Jakarta Basuki TjahajaPurnama (Ahok) untuk mer-evisi Peraturan Gubernurtentang Upah MinimumProvinsi 2015 yang telahditetapkan sebesar Rp2,7juta per bulan. ‘’Revisi harusdilakukan selain untukmengatasi dampak kenai-kan harga BBM juga karenaGubernur DKI Jakarta tidakmempertimbangkan reko-mendasi Dewan Pengupah-an Unsur Serikat Pekerja,”kata Mirah Sumirat di Jakar-ta, kemarin.

Ia menjelaskan, salahsatu rekomendasi dari unsurserikat pekerja yang dimak-sud adalah memperhitung-kan inflasi dalam penetapanUMP 2015.

Mirah mengatakan Gu-bernur DKI Jakarta telah

dengan sengaja menghilang-kan komponen inflasi yang di-maksud tersebut.

Menurut dia, pada tahun2012 ketika penetapan UMPuntuk tahun 2013, saat Ahokmenjabat Wakil Gubernur DKIJakarta, telah membuat kesep-akatan tertulis tentang ko-mponen-komponen yang akandigunakan dalam memperhi-tungkan UMP, salah satu yangdisepakati saat itu adalah per-hitungan inflasi. ‘’Namun padatahun ini, Ahok mengingkarikesepakatan yang telah dibuatsendiri,” kata Mirah.

Untuk itu, Mirah menegas-kan jika ASPEK menyatakankekecewaan atas rendahnyakomitmen Ahok dan DinasTenaga Kerja dan Transmigra-si dalam meningkatkan kese-jahteraan pekerja di Jakarta.

ASPEK Indonesia, lanjutMirah, sebagai bagian dariKonfederasi Serikat PekerjaIndonesia (KSPI). (kmb)

Pusat, kemarin.Tentang program GPS, bap-

ak dua anak tersebut mengakusudah mendengar dan sangatmendukungnya demi menjadi-kan Jakarta bersih dan bebasbanjir. ‘’Efeknya sangat baguskarena meminimalisasi banjir diJakarta. Kalau bisa program inidikontrol dan ada penga-wasan,” katanya.

Dian, perempuan asal Men-teng, mengaku belum menden-

gar program GPS yang pen-canangannya resmi diberlaku-kan akhir pekan lalu. ‘’Saya be-lum dengar program itu. Tapi,kalau tujuannya seperti itumaka wajib didukung,” katanya.

Terkait pemilahan sampahorganik dan anorganik, ia men-gaku mengerti perbedaannya,namun kerap tak mempedulikanmembuang sampah berdasar-kan sifatnya. ‘’Ya terus terangsaya membuangnya tak melihatorganik atau anorganik.Pokoknya saya buang sampahdi tempatnya,” kata perempuanyang datang bersama rekannyatersebut.

Berbeda dengan Sudirman,warga asal Pasar Baru, yang

mengaku belum mendengarprogram GPS. ‘’Belum tahumas. Harus ada sosialisasi leb-ih dari pemerintah tentangprogram itu,” katanya.

Sebelumnya, Dinas Keber-sihan DKI Jakarta men-canangkan GPS yang meru-pakan gerakan massal rutindigelar setiap Jumat. ‘’Mela-lui kegiatan ini masyarakatdiharapkan memiliki kesada-ran pribadi, sikap, dan akhirn-ya menjadi kebiasaan untukselalu menjaga lingkungandengan membuang sampahpada tempatnya,” ujar Kepa-la Dinas Kebersihan DKIJakarta Saptastri Ediningtyas.(kmb)

Penculikan Sultan TernatePIHAK Polres Metro Jaksel menerima laporan dugaanpenculikan terhadap Sultan Ternate Ke-48, MudaffarSjah pada Minggu (23/11). Kepala Polrestro JakartaSelatan Komisaris Besar Polisi Wahyu Hadiningrat diJakarta, Senin, mengatakan pihaknya masih mengka-ji laporan tersebut. Menurut Wahyu, pihaknya masihmengkaji apakah memenuhi unsur penculikan atautidak. Wahyu mengatakan penyidik kepolisian akanmendalami laporan yang disampaikan seorang perem-puan itu. Wahyu menjelaskan awalnya Mudaffar yangberusia 80 tahun itu berada di rumah istri keempatnyadibawa paksa keluarga lainnya untuk menjalani pera-watan di rumah sakit. Mudaffar dibawa pihak keluargalain menggunakan mobil ambulans guna menjalaniperawatan intensif di Rumah Sakit Pondok Indah Jakar-ta Selatan. Wahyu menuturkan istri Mudaffar melapor-kan dugaan penculikan karena ada pihak tertentu yangmembawa paksa suaminya. (kmb)

Suluh Indonesia/antTAMAN PUTRA-PUTRI - Tiga remaja ber-selfie di depan patung berbentuk penari Betawi di TamanPutra-Putri, Pluit, Jakarta, kemarin. Taman seluas 3,3 hektare itu, difungsikan sebagai taman lansia dananak-anak dan dilengkapi dengan fasilitas jalur terapi untuk para lansia.

Tewas Ditabrak Trailer

Sejumlah warga Jakarta mengakui masihbingung memilah sampah antara organik dan

anorganik sebelum membuang pada tempatnyasebagai dukungan pencanangan Gerakan Pungut

Sampah (GPS).

Suluh Indonesia/antSPANDUK MENYALAHI ATURAN - Spanduk dukungan bagi putra Ali Sadikin, Boy Bernadi Sadikin untukmenjadi Wakil Gubernur DKI Jakarta masih terpasang di Jalan Gunung Sahari, Jakarta, kemarin. Beberapahari sebelumnya, Ketua DPD PDIP DKI Jakarta Boy B. Sadikin mengatakan tidak mengetahui hal itu.

gan memberikan modal pelati-han atau kemampuan agarmampu berusaha mandiri.‘’Dengan itu mereka punyaupaya untuk bekerja di Jakar-ta. Kalau masalah permodalanpun bisa mengajukan ke kelu-rahan,” kata Tri.

Untuk diketahui, meskiIbukota Negara, Jakarta masihdihuni warga miskin. (kmb)

Page 3: Edisi 25 November 2014 | Suluh Indonesia

Metr politan 3Suluh Indonesia, Selasa 25 November 2014

Suluh Indonesia/antPILKADA SERENTAK - Ketua KPU Husni Kamil Manik (kedua kanan) dan Ketua Bawaslu Muhammad (kanan), menghadiri rapat dengar pendapat dengan KomisiII DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, kemarin. Rapat tersebut antara lain membahas mengenai rencana pelaksanaan Pilkada serentak pada 2015.

Anggota Baleg Arif Wibowo dariFraksi PDIP mengatakan, tidak perluDPD ikut dalam rapat Badan Legisla-si (Baleg). Mereka cukup memberimasukan kepada pimpinan Balegnanti malam.

Arif mengatakandalam ketentuanyang berlaku, DPDtidak dapat meng-intervensi perubah-an UU Nomor 17/2014 tentang MPR,DPR, DPD dan DPRD(MD3). Hal itu dis-ebabkan perubahanketentuan tersebutdi lakukan secaraterbatas, yang lahirdari kesepakatanantara Koalisi Indo-nesia Hebat dan Ko-al is i Merah Putih.‘’Tidak relevan DPDdil ibatkan ter la lujauh. Mereka bolehmemberi masukan,tetapi tidak dilibatkan dalam pem-bahasan ini lebih jauh,” ujarnyaseusai mengikuti rapat Baleg DPRmembahas agenda harmonisasi pe-rubahan UU MD3.

Hal senada dikatakan anggotaBaleg DPR dari Fraksi KebangkitanBangsa Ana Muawanah. Dia menga-takan masukan yang diberikan DPDtidak harus diterima DPR.

Perdebatan terkait keterlibatan

PDI-P Tolak DPD

Untuk IkutRapat Baleg

JAKARTA - Ketua Departe-men Eksekutif dan Yudikatif DPPPartai Golkar Lamhot Sinagamengatakan rencana PartaiGolkar akan menyelenggarakanmusyawarah nasional (Munas)IX di Bali pada 30 Novemberhingga 3 Oktober 2014 belummendapat izin dari Pemerintah.‘’Setahu saya sampai saat ini Pe-merintah belum mengeluarkanizin untuk pelaksanaan MunasIX Partai Golkar di Bali,” katan-ya di Jakarta, kemarin.

Menurut Lamhot, sepenge-tahuannya Panitia pelaksanaMunas IX saja belum terbentuk,

Munas Golkar Belum Dapat Izin

Suluh Indonesia/antKONPERS BENTROK TNI-POLRI - Koordinator KontraS Haris Azhar (tengah), dosen UI & pengamat kepolisian Bambang WidodoUmar (kiri) dan pemerhati sektor keamanan Mufti Maakarim memberi keterangan pers dengan tema "Bentrok TNI-Polri : Ancamanatas Rasa Aman Masyarakat" di kantor KontraS, Jakarta, kemarin.

karena baru akan dibicarakan padarapat pleno Partai Golkar di kantorDPP Partai Golkar di Jakarta, Se-nin ini.

DPP Partai Golkar, kata dia, akanmenyelenggarakan rapat plenoyang dipimpin langsung KetuaUmum Aburizal Bakrie guna mem-bahas persiapan pelaksanaanMunas IX, termasuk bagaimanamendapat izin.

Juru bicara Tim PemenanganAgung Laksono ini menegaskan,jika ada informasi yang beredarmenyebutkan bahwa Pemerintahtelah mengeluarkan izin sementa-ra, itu tidak benar. ‘’Panitianya se-

cara langkap saja belum terbentuk.Jadi informasi tersebut menyesat-kan,” katanya.

Lamhot menjelaskan, pelaksan-aan Munas IX Partai Golkar san-gat berbeda dengan munas-munassebelumnya, karena pada MunasIX ini banyak pelanggaran konsti-tusi partai (AD/ART) serta persia-pannya sarat dengan akal-akalantermasuk penentuan tempat danwaktu pelaksanaan Munas. ‘’Kare-na itu, pelaksanaan Munas IX Par-tai Golkar ini rawan terjadi potensikonflik,” katanya.

Apalagi, kata Lamhot, DPP Par-tai Golkar memilih tempat pelak-

JAKARTA - Komisi II DPRmeminta KPU RI menyiapkantiga bentuk mekanisme terkaitregulasi pelaksanaan pemili-han kepala daerah arena belumtentu Peraturan PemerintahPengganti Undang-UndangNomor 1/2014 tentang Pilkadadisetujui DPR. ‘’KPU harusmempersiapkan tiga opsidalam menyelenggarakanPilkada secara serentak didaerah. Opsi pertama bila Per-ppu Nomor 1/2014 diterima,kedua bila ditolak, dan ketigabila diterima dengan syarat ter-tentu,” kata Ketua Komisi IIDPR Rambe Kamaruzamansaat memimpin rapat dengarpendapat dengan KPU danBawaslu di Gedung NusantaraII DPR Jakarta, kemarin.

Ia mengemukakan bila DPRmenerima peraturan itu, me-

KPU Diminta

Siapkan Tiga Mekanisme Pilkadakanisme yang digunakan ber-jalan normal. Sebaliknya, KPUharus menggunakan mekanismekhusus bila peraturan itu ditolakDPR. ‘’Januari 2015 peraturan itubaru dibahas DPR. Mudah-mudah tidak sampai dua bulanDPR sudah memutuskan,” ujarRambe.

Dia mengatakan peraturan itubelum dibahas sehingga belumtentu ditolak atau pun sebalikn-ya. ‘’Jangan berandai-andai.Nanti juga akan tahu hasilnya,”katanya.

Hal senada dikatakan WakilKetua Komisi II DPR Ahmad RizaPatria dalam rapat itu. Riza me-nambahkan KPU dan Bawaslujangan merasa tidak memiliki per-anan bila Perppu Nomor I/2014maupun Perppu Nomor II/2014tidak disetujui DPR. ‘’Semangat-nya itu bukan memiliki peran

Menurut Lukman pada dis-kusi Nasionalisme MasyarakatPerbatasan di Gedung MPR/DPR/DPD RI Jakarta, kemarin,setiap daerah memiliki karakter-istik sendiri-sendiri sehinggaperlu juga mengakomodasikearifan lokal.

Pembicara lainnya pada dis-kusi tersebut adalah pengamathukum internasional dari Uni-versitas Indonesia Hikmahan-to Juwana dan pengamat poli-tik dari Universitas IndonesiaAgus Setiawan.

Menurut Lukman Edy,masyarakat di daerah per-batasan hidup dengan keter-batasan fasilitas, tidak sepertimasyarakat yang hidup di kotabesar.

Pembangunan Perbatasan

Saatnya Akomodasi Kearifan Lokal

ANGGOTA DPR dari FraksiDemokrasi Indonesia Perjuangandan Fraksi Kebangkitan Bangsa

menolak Dewan Perwakilan Daerah(DPD) ikut dalam rapat Badan

Legislasi.

Karena itu, dalam menanga-ni daerah perbatasan sangatdiperlukan pem-bangunan in-frastruktur jalanraya dan jem-batan, saranak o m u n i k a s i ,sekolah yangmemadai, indus-tri kecil, pusatp e r b e l a n j a a ndan industrimeski tradision-al, dan se-bagainya yangsasarannya un-tuk meningkat-kan kesejahter-aan masyarakat.

Lukman Edy menjelaskan, di

beberapa daerah perbatasanantara Indonesia dan Malay-sia, seperti di KalimantanTimur, ada warga Indonesiayang memindahkan patok per-batasan agar tempat tinggaln-ya masuk ke wilayah Malay-sia. ‘’Hal ini dilakukan karenakurangnya perhatian pemerin-tah pusat terhadapmasyarakat di wilayah per-

batasan seh-ingga merekamenjadi prag-m a t i s , ”katanya.

Lukman Edyyang berasaldari ProvinsiRiau menconto-hkan, di daerahperbatasan ant-ara Indonesiadan Malaysiadi KepulauanRiau, untukmembeli kebu-tuhan sehari-hari, termasuk

pakaian, perlu biaya mahal jika

KETUA Fraksi PKB MPR MuhammadLukman Edy menilai pembangunan daerah

perbatasan tidak bisa hanya dengan cara pan-dang Jakarta, tapi harus mengakomodasi keari-

fan lokal.

atau tidak, melainkan keberhasi-lan pelaksanaan pilkada di daer-ah,” katanya.

Terkait permasalahan itu,Ketua KPU RI Husni KamilManik mengatakan Perppu No-mor 1/2014 merupakan satu-sa-tunya dasar hukum dalam melak-sanakan pilkada. Untuk saat ini,KPU hanya merujuk pada keten-tuan tersebut. ‘’Kami tidak me-miliki dasar hukum lain untukmenyelenggarakan pestademokrasi di daerah. Jika adaperubahan regulasi, itu hakDPR, dan kami akan mempela-jarinya,” katanya.

Dalam rapat tersebut Husnimenegaskan KPU tidak memili-ki peran jika dilaksanakan pilka-da tidak langsung. ‘’Jika Perp-pu Nomor I/2014 ditolak, kamimemang tidak memiliki peran,’’katanya. (har)

harus ke kota besar.Karena itu, di daerah per-

batasan tersebut pernah hidupbisnis pakaian bekas dari Sin-gapura yang harganya sangatmurah. ‘’Bisnis ini berkembangdi daerah perbatasan di Kepu-lauan Riau, tapi pemerintah pu-sat di Jakarta kemudianmelarangnya,” katanya.

Sementara itu, pengamat hu-kum internasional UniversitasIndonesia Hikmahanto Juwanamenambahkan, perbatasan In-donesia dengan negara teta-ngga tidak hanya di darat, tapijuga di perairan dan udara.

Indonesia sebagai negara ber-daulat, kata dia, harus menjagakedaulatannya di wilayah per-batasan. ‘’Jika ada negara lainyang merendahkan kedaulatanIndonesia maka harus dilawan,apa pun bentuknya,” katanya.

Hikmahanto juga memintaagar pemerintah pusat memper-hatikan pulau-pulau terluar ter-utama yang tidak berpenghunidan perairan di wilayah per-batasan. (ant)

Muhammad Lukman Edy

sanaan Munas IX di Bali yang meru-pakan destinasi pariwisata interna-sional, maka Pemerintah melaluiKepolisian tentu akan sangat hati-hati menerbitkan izin.

Jika penyelenggaraan Munas IXGolkar di Bali sampai terjadi konf-lik, kata dia, maka akan rentanmendapat sanksi travel warning darinegara-negara yang warga negaran-ya banyak berwisata ke Bali.

Untuk diketahui, rencana munasyang semula di Bandung akan dip-indah ke Bali dan kemudian diper-cepat menuai kecaman banyak pi-hak terutama daari kandidat calonketua umum. (ant)

DPD dalam pembahasanrevisi UU MD3 hanyamembuang energi, karenaitu rapat harus terus di-lanjutkan. ‘’Silakan mem-beri masukan, tetapi tidakuntuk mengintervensi,”tuturnya.

Dia mengatakan usu-lan DPD terkait peruba-

han UU MD3 sebaiknya disampai-kan kepada Panitia Kerja Perubah-an UU MD3 DPR, bukan dalam rap-at Baleg. ‘’Ini tidak perlu lagi diper-soalkan karena hak dan kewenan-gan DPD sudah diatur,” katanya.

Seluruh anggotaBaleg yangmengikuti rapattersebut jugamenyetujui Pimpi-nan Baleg DPR RImemenuhi undan-gan pimpinan DPDRI untuk mem-bahas perubahanUU MD3, nantimalam. Namunpimpinan Balegcukup mendengarusulan dari pimpi-nan DPR, tidakdalam kapasitasmemutuskan. ‘’Un-dangan ini dituju-kan kepada kepadapimpinan DPR dan

pimpinan Baleg. Saya akan dengar-kan apa saja yang diusulkan,” kataKetua Baleg Sarehwiyono dari Frak-si Gerindra.

Berdasarkan hasil rapat, Baleg DPRmembentuk Panja Perubahan UUMD3. Setelah selesai rapat Baleg,seluruh anggota Panja yang diusul-kan masing-masing fraksi menggelarrapat perdana terkait harmonisasi pe-rubahan UU MD3. (har)

Arif Wibowo

Page 4: Edisi 25 November 2014 | Suluh Indonesia

Megap litan 4Suluh Indonesia, Selasa 25 November 2014

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

SMS IKLAN BARIS0811 3898 000

Rp. 50.000,-

10 Baris, 10 kali muat/sebulan

DEPOK -Terkait dana bantuanProgram Simpanan Keluarga Se-jahtera (PSKS) program PresidenJokowi-JK, sebagai pengalihan Ba-han Bakar Minyak (BBM) bersubsi-di untuk warga miskin pemegangKartu Perlindungan Sosial (KPS) diDepok akhirnya dapat dicairan.

Menurut, Kepala Bidang SosialDinas Tenaga Kerja dan Sosial (Di-nakersos) Kota Depok, Ani Rahma-wati, pembayaran BLSM akan di-lakukan selama sepekan. Sedikit41.021 keluarga di Depok yang ma-suk kategori miskin berhak atas danatersebut dan bisa diambil di sepuluhkantor pos yang ada di Depok. ‘’Pro-gram bantuan ini tak berbeda jauhdengan BLSM pemerintahan SBY.Sehingga para penerima bantuan

Di Depok

41.021 K41.021 K41.021 K41.021 K41.021 Keluareluareluareluareluargggggaaaaa K K K K Kaaaaatatatatatagggggori Miskinori Miskinori Miskinori Miskinori Miskin

Suluh Indonesia/antDANA KOMPENSASI - Warga menunjukkan uang kompensasi kenaikan harga BBM melalui Program Simpanan Keluarga Sejahtera (PSKS) yang diambil di Kantor Poscabang Jalan Rambutan, Depok, kemarin. Sebanyak 41.021 warga kurang mampu di Kota Depok mencairkan dana PSKS sebesar Rp. 400ribu untuk dua bulan sebagaikompensasi kenaikan harga BBM.

sebesar Rp400 ribu bisa datang kekantor pos yang ada di Depok,” Ka-tanya kepada wartawan, kemarin.

Wali Kota Depok, Nur MahmudiIsmail menyatakan bantuan lang-sung kepada masyarakat tak mamputelah ada sejak masa pemerintahanPresiden SBY. Sehingga terkaitmasalah teknis program itu bukan-lah hal baru. Meski demikian,pemkot mengaku tetap memiliki ke-wajiban menyalurkan bantuan terse-but tepat sasaran. ‘’Pemkot Depokberupaya memberi bantuan itu tepatsasaran. Terutama dalam memberikandata masyarakat miskin yang berhakmenerima.” Ungkapnya.

Kepala Kantor PT Pos IndonesiaKota Depok, Oman Mulyana, belumbisa memastikan bantuan terkait tiga

kartu sakti Jokowi yang merupakanprogram pengganti KPS. Namun, Iamemastikan agenda pembagian akanberlangsung hingga Desember un-tuk dua bulan yakni November 2014dan Desember 2014. ‘’Untuk tiga kar-tu program itu, kami belum dapat in-formasi lebih lanjut dari pemerintahpusat atau pemerintah provinsi. saatini kami bersama Disnakersos fokuspada KPS,” ujarnya.

Sementara itu, suasana riuh dansaling dorong sempat mewarnai pen-gambilan PSKS, Di kantor Pos JalanRaya Cinere , Kecamatan Limo, KotaDepok. Namun situsasi berlangsungkondusif karena antrean warga diba-gi dalam dua baris. Tak sedikit war-ga masuk kategori tak mampu terse-but telah berusia lanjut. (jif/bas/him)

BOGOR - Gebrakan kebijakan sehari tanpa ken-daraan bermotor (setiap hari Senin) yang digulirkanWalikota Bogor Bima Arya dinilai kurang kreatif olehwarganya. Tidak hanya itu warga di Kota Hujan itujuga menuding bahwa kebijakan tersebut hanya se-buah sensasi demi pencitraan Walikota Bima Aryadengan cara meniru kebijakan yang sebetulnya telahdilakukan di kota lain. ‘’Seharusnya Walikota Bogorlebih kreatif dalam mengambil kebijakan tanpa harusmeniru daerah lain. Toh kebijakan seperti ini di Jakar-ta dan kota lainnya juga hasilnya tidak evektif. KalauPak Bima Arya lebih berani, hapus saja semua ken-daraan dinas (plat merah) yang ada di kota ini kemu-dian diganti dengan sarana transportasi masal, sep-erti bus jemputan atau sejenis lainnya,” kata Danil(22), mahasiswa Pakuan Kota Bogor, kemarin.

Menurut Danil, kebijakan sehari tanpa ken-daraan bermotor di kota Bogor tersebut dipasti-kan tidak akan evektif karena masih bayanyak PNSyang ternyata masih nekat alias ‘umpet-umpetan’dengan masih mebawa kendaraan pribadi merakauntuk ke kantor. ‘’Kalau itu pertimbangnya untukmengurangi kemacetan dan penghematan bagi parapegawai, ini jelas ini justru sebaliknya. Sebab bagipegawai yang rumahnya jauh itu malah pemboro-san baik waktu dan biaya jika meraka harus naikangkot,” ungkapnya.

Sehari Tanpa RanmorWalikota Bogor Menuai Kritik

Kondisi tersebut tampaknya dibenarkan oleh be-berapa pegawai di lingkungan Pemkot Bogor. Dima-na gara gara kebijakan tersebut meraka mengaku ter-paksa memarkir mobil/motor meraka di tempat laindengan konsekuensi tariff parkirnya jauh lebih ma-hal. ‘’Saya hari ini terpaksa parkir motor di sampingHotel Salak. Sebab, kalu pagi naik angkot dari rumahmacetnya luar biasa,” keluh salah satu PNS yang min-ta identitasnya tidak disebutkan.

Para PNS dan masyarakat umum di lingkungan Pem-da Kota sangat berharap akan ada solusi dari walikotaterkait kebijakan tersebut sehingga tidak terlalu mem-beratkan meraka. “Kebijakan itu hari ini kan baru seba-tas sosialisasi atau masih diuji coba. Kami tentu masihterus evaluasi,” tegas Kepala Bagian Humas dan In-formasi, Pemda Kota Bogor, Arie S. Budiraharjo.

Ari menjelaskan, bahwa dengan adaya kebijakansehari tanpa kendaraan bermotor di kota Bogor inidiharapkan dapat berpengaruh positif bagi lingkun-gan dan masyarakat luas. Ini semua dilakukan untukcontoh dari para pemagku kebijakan ke padamasyarakat dalam menciptakan Kota Bogor yang ber-sih indah dan sehat. ‘’Balau kita lihat hari ini sajakantor Balikota ini terlihat lebih segar, rapi dan tam-pak lega karena tidak adanya kendaraan bermotoryang biasanya berlalu alang atau parkir memenuhihalaman Balaikota,” ujarnya. (bas)

KilasOperasi Zebra JayaMENJELANG digelarnya Operasi Zebra Jaya 2014,Satuan Lalu Lintas Polresta Depok melakukan sos-ialisasi dengan memasang spanduk imbauan di sep-anjang Jalan Margonda Raya. Kasatlantas PolrestaDepok, Kompol Sri Suhartatik di Halte Apotik, JalanMargonda Raya, Depok, kemarin mengatakan,spanduk yang terpasang itu berisi imbauan terkaitlarangan melawan arus, menaikkan dan menurunk-an penumpang di halte khususnya untuk angkutankota (angkot), dan tidak ngetem sembarangan, sertalarangan parkir liar. Pihaknya mengingatkan pengen-dara lebih intensif lagi, dan sosialisasi ini harus lebihbaik dari tahun sebelumnya. Tatik mengatakan, pe-masangan spanduk tersebut dilakukan di depan Ter-minal Depok, JPO, lampu merah Juanda, depanDetos, Kober, dan depan Margo City. (jif)

Naik Trans Anggrek GratisUNTUK mengatasi kemacetan yang kian crowded diKota Tangsel, pemerintah setempat berusaha men-empuh berbagai cara. Salah satunya adalah denganmenggulirkan program angkutan gratis bagi wargan-ya, yakni bus Trans anggrek. Program ini digulirkanuntuk mengalihkan penggunaan kendaraan pribadi keangkutan massal. Kepala Dishubkomifo Kota Tang-sel, Sukanta kemarin mengatakan, mengatakan, jum-lah bus Trans Anggrek ukuran tiga per empat itu nantin-ya akan tersedia sebanyak lima unit. Sementara, danapengadaan lima unit bus berasal dari hibah pemerin-tah pusat. Menurut dia, lima unitnya kita dapat bantu-an hibah dari Kementerian Perhubungan RI. Sepertiyang sudah disampaikan oleh pak Dirjen Perhubun-gan Darat (Suroyo Alimoesa-red). (nov)

Program Great Jakartayang dikeluarkan oleh MenteriPariwisata Arief Yahya sendirimerupakan salah satu gebra-kan pihaknya dengan tujuanmempromosikan destinasiwisata di Kota Jakarta dan kotasekitarnya dalam watu paketwisata. Selain wilayah Bogor,terdapat juga beberapa wilayahlainnya yang turut bergabungseperti Bandung Barat, Prian-gan Timur dan Pandeglang.‘’Akan ada 1o destinasi

Menjadikan BogorPendukung Great Jakarta

KEMENTRIAN Pariwisata Kabinet Kerjamemasukan wilayah Bogor dalam prioritas utama

program Great Jakarta lantaran wilayah kotamemiliki potensi besar dalam menarik wisatawan

guna memajukan pariwisata di Indonesia.

wilayah yang akan dimasukanke dalam paket tersebut. Namunsejauh ini semua masih dalamtahap pembentukan,” ujar Arifsaat blusukan ke sejumlah tem-pat wisata di kawasan Puncak,Bogor, kemarin.

Dikatakannya, dengandukungan destinasi wisatadaerah lainnya di sekitar Jakar-ta diharapkan para agen wisa-ta bisa menawarkan kepadapara wisman dan secara lang-sung memajukan pariwisata

dalam negeri. ‘’Kalau mengem-bangkan daerah sendiri-sendi-ri akan sulit. Kalau menggan-deng seperti ini kan jadi lebihmudah,” terangnya.

Masuknya wilayah Puncaksebagai prioritas utama dalamprogram Great Jakarta katadia lantaran objek wisata diwilayah tersebut menjadi salahsatu unggulan Indonesia un-tuk menarik turis asing. Ia men-contohkan, salah satu wisatabuatan manusia yang berpo-tensi besar menarik para pelan-cong iala Taman Safari Indone-sia derta wisata Jungleland.

Namun begitu, besarnyapotensi wisata yang dimilikikawasan Puncak harus dibayardengan dengan kemacetanyang tak terurai. (him)

TANGERANG - Otoritas JasaKeuangan (OJK) diminta segeramenindaklanjuti laporan terkait ke-janggalan pencairan kredit sebesarRp7,7 miliar dari Bank Danamonpada 2010 kepada seseorang yangsudah meninggal tahun 2003.‘’Kami sudah lapor kepada OJKpada bulan Juni melalui surat resminamun hingga kini belum ada tin-dak lanjut. Kami harap OJK bisasegera memprosesnya,” ujar AminNasution, kuasa hukum ahli warisO Sugandi yang ditemui di PN-Tangerang, kemarin.

Kepada OJK, lanjut Amin, pi-haknya melaporkan mengenaipengucuran dana oleh BankDanamon dengan tidak hati-hati.Lalu, pihaknya pun memberikansurat tersebut dengan tembusanOmbudsman

Bank Danamon memberikankredit pada tahun 2010/2011 sebe-sar Rp7,7 miliar kepada orangyang sudah meninggal padatahun 2003. Seluruh berkas ad-ministrasi pun palsu. Hal itu ber-dasarkan hasil penelusuran ahliwaris kepada semua pihak. ‘’Kitasudah hadirkan bukti dan bilapastikan berkas milik O Sugandi

OJK DimintaUsut Orang Meninggal

Cairkan Kredit Rp 7,7 Mtelah dipalsukan. Tetapi, BankDanamon tetap mencairkan danahingga kami dinyatakan menung-gak dan menyita lahan kami yangada makam O Sugandi dan istrin-ya,” ujarnya.

Tak hanya itu saja, pihaknyapun sudah menghubungi BankDanamon dan telah diterima bagi-an sertifikat tanah, yakni Roby.‘’Ada pengakuan pihaknya ke-colongan atas kasus itu,” ujarnya.

Bank Danamon mencairkankredit sebesar Rp 7,7 miliar tahun2010 kepada O Sugandi yang dike-tahui sudah meninggal tahun2003. Diduga ada mafia sertifikattanah yang memanfaatkan pelu-ang tersebut. Adapun aset lahandan rumah yang masuk dalamperkara, yakni seluas 4,225 meterpersegi.

Henny, anak pertama O Sugan-di mengatakan, ayahnya dinyata-kan memiliki kredit macet di BankDanamon tahun 2010 senilai Rp7,7miliar. ‘’Seluruh administrasi ayahsaya dipalsukan. Mulai dari KTP,KK dan sosok yang datang keBank Danamon dalam meminjamuang. Padahal ayah saya sudahmeninggal,” ujarnya. (ant)

Wali Kota Naik AngkotWALI KOTA Bogor Bima Arya Sugiarto menumpangangkutan kota untuk menghadiri Pertemuan TahunanKetiga Jejaring Kerja Riset Rendah Karbon Asia, ke-marin, yang merupakan hari pertama Gerakan SehariKerja Tanpa Mobil Dinas. Wali Kota berangkat den-gan menumpang angkot Jurusan Warung Nangka-Ra-mayandari Balai Kota sekitar pukul 09.00 WIB bersa-ma ajudan, sejumlah staf protokoler dan keamanandari DLLAJ ke lokasi acara di Hotel Aston. Sebelum-nya, Bima Arya dan Sekretaris Daerah Ade Sarip Hi-dayat memulai bekerja dengan menggunakan sepedamenuju Balai Kota. Aksi ini dilakukan Bima Arya dalammengawali Gerakan Sehari Tanpa Mobil Dinas atauKendaraan Pribadi yang dicanangkannya untuk dilak-sanakan aparatur Pemerintah Kota Bogor setiap hariSenin. (bas)

Suluh Indonesia/antNAIK ANGKOT - Walikota Bogor, Bima Arya Sugiarto (tengah) berbincang dengan warga di dalam angkutankota saat menuju agenda kerja di Kota Bogor, kemarin. Walikota Bogor melarang semua PNS Kota Bogormenggunakan kendaraan pribadi setiap hari Senin dengan tujuan kampanye hemat BBM.

TANGSEL – Pencaplokan lahan situ ciledug atau situ tujuhmuara, Kelurahan Pondok Benda, Pamulang Kota Tangsel membuat geram Walikota Airin Rachmi Diany. Airin memerin-tahkan kepada anak buahnya agar segera menindaklanjuti haltersebut dan mengambil langkah tegas. ‘’Ya, beliau (Ibu Airin-red) marah,” ungkap Asisten Daerah II Bidang Ekonomi danPembangunan Sekretariat Daerah Kota Tangsel, Dedi Budi-awan di Tangsel, kemarin.

Dedi mengatakan, dalam masalah ini, ada Dinas Bina Margadan Sumber Daya Air (SDA) serta Satuan Polisi Pamong Praja(Satpol PP). Kedua perangkat itu punya kewenangan untukmengambil langkah strategis.

Menurut Dedi, PT Villa Pamulang selaku pengembang yangakan membangun industri hunian cluster belum mengantongiperizinan resmi. Untuk itu, Pemerintah daerah tidak akan men-geluarkan rekomendasi perizinan karena lahan Situ Ciledugmenjadi area konservasi dan daerah resapan air. ‘’Kalau dibi-lang punya sertifikat berarti ada yang salah saat penerbitanatau pemutihan. Kami akan lanjutkan masalah ini ke ranahhukum,” imbuhnya.

Dedi menambahkan, kini aparatur daerah ditugasi untukmenyelidiki ihwal legalitas sertifikat yang telah ada sepertidiklaim Muhamad Saad selaku Lurah Pondok Benda. ‘’Kegia-tan pembangunan sudah distop dan kita akan normalisasi lagilahannya,” katanya.

Sementara itu, Kepala Bidang Sumber Daya Air, Dinas BinaMarga dan Sumber Daya Air Kota Tangsel, Ade Suprizal, men-gaku bahwa utusan dari Balai Besar Wilayah Sungai CiliwungCisadane telah memberikan rekomendasi.

Ini setelah lembaga dibawah naungan Direktorat JenderalSumber Daya Air Kementerian Pekerjaan Umum mendatangilokasi pengurukan. ‘’Dalam aturan itu disebutkan jarak antaradanau atau sungai dengan pemanfaatan kawasan seharusnya50 meter. Sedangkan ini tidak. BBWSS juga sudah turun tan-gan terkait permasalahan ini,” jawabnya.

Untuk diketahui, alih fungsi lahan seringkali tidak menge-nal batas dan ketentuan yang barlaku demi bisnis. (nov)

Pengembang di TangselCaplok Lahan Situ

Page 5: Edisi 25 November 2014 | Suluh Indonesia

5Suluh Indonesia, Selasa 25 November 2014 piniCatatan di Hari Guru 2014

Guru Sekarang Banyak''Makan Permen''

KEBINGUNGAN banyak pihak, termasuk para guru, mengenai implementasi Kurikulum 2013merupakan sesuatu yang wajar, sebab hal itu memiliki kandungan yang di sana-sininya baru.Orang bilang, Kurikulum 2013 sarat dengan muatan yang bersifat inovatif. Kalau ditelusuri akarpermasalahannya akan ketemu yaitu gara-gara dalam Kurikulum 2013 banyak mengandalkan ''per-men'', akronim dari Peraturan Menteri (Mendiknas maupun Mendikbud) plus beberapa PP (Peratu-ran Pemerintah).

OlehRomi Sudhita*

A

� Wartawan Suluh Indonesia membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber.

Sampaikan saran, kritik dan keluhan mengenai kebijakan Pemerintah, fasilitas umum atau lainnya ke: PO BOX 6233 JKBKG, Jakarta 11062, redaksi: Jl Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan, JakartaPusat. Fax: 53670771 atau e-mail: [email protected]. Lampirkan foto copy KTP/SIM/Paspor yang masih berlaku dan cantumkan nomor telepon yang bisa dikonfirmasi.

F OKUS

Pemimpin Umum : Satria Naradha, Wakil Pemimpin Umum/Redaksi/Penanggung Jawab : Wirata, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Kuswandi, Petrus, Bogor : Aris Basuki (Koordinator), M. Ibrahim, Depok: Rajif Nugroho, Tangsel : Novi Revolusiana, Iklan : Emiliana, Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602 Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email: [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk, Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media

Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi.Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI

DA ungkapan, guru sosok yang patut digugu dan ditiru, patutdipercayai dan patut diteladani. Untuk menjadi sosok dengankualifikasi seperti itu, siapa pun orangnya, apa pun profesi danjabatannya, memerlukan persyaratan tertentu. Juga, tergan-

Suluh Indonesia Mengundang Anda menulis dalam kolom ini. Caranya: Kirim Tulisan Anda ke alamat Gedung Pers Pancasila Jl.Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat atau Kirim ke E-mail: [email protected]. Panjang Tulisan Maksimal7.000 karakter. Tulisan akan dimuat juga secara sinergis dengan Kelompok Media Bali Post.

Bang D el

SURAT A NDA

Salah satu PP yang ada kini ad-alah PP No. 32 Tahun 2013 yangmengatur tentang Standar Nasion-al Pendidikan disingkat SNP. Per-aturan Pemerintah No. 32 ini meru-pakan penyempurnaan dari PPyang sudah ada sebelumnya yaituPP No. 19 Tahun 2005, yang jugamengatur tentang SNP. Pada intin-ya PP tersebut memuat delapanstandar pendidikan antara lain,standar kompetensi lulusan, stan-dar isi, standar proses, standarpendidik & tenaga kependidikan,dan standar penilaian. Guru yangdihadapkan pada sejumlah PP danPermen, sejatinya mendapatkansemacam panduan untuk bisa men-indaklanjuti sebelum berdiri didepan kelas.

Persoalan yang muncul, kena-pa harus diperlukan PP dan Per-men? Pertanyaan ini pantas di-jawab dengan menyatakan bahwasetiap penyelenggaraan pendidi-kan harus mendasarkan diri padakurikulum. Untuk ukuran sekarang,kurikulum yang digunakan bahkandiwajibkan oleh pemerintah adalahKurikulum 2013. Mantan Mendik-bud Mohammad Nuh sering beru-jar, semua sekolah di negeri iniharus sudah menerapkan Kuriku-lum 2013 pada tahun pelajaran2015/2016. Itu berarti, sekolah-sekolah yang belum secara penuhmenyelenggarakan Kurikulum2013 masih ada kesempatan set-ahun lagi untuk melengkapinya. Dikalangan masyarakat, lebih-lebihmasyarakat lapisan bawah, belumbanyak tahu tentang apa itukurikulum.

Mengacu pada Undang-un-dang No. 20 Tahun 2003 tentangSistem Pendidikan Nasional, yangdimaksudkan dengan kurikulumadalah ''seperangkat rencana danpengaturan mengenai tujuan, isidan bahan pelajaran serta carayang digunakan sebagai pedomanpenyelenggaraan kegiatan pem-belajaran untuk mencapai tujuanpendidikan tertentu''. Tiga kata ter-akhir yakni ''tujuan pendidikan ter-tentu'' mengandung makna bahwagambaran hasil pendidikan yangdituju sangat tergantung pada jen-jang dan jenis pendidikan sepertipendidikan di SD, SMP, SMA mau-pun SMK. Bertolak dari definisikurikulum inilah lalu muncul sep-

Guru Patut Digugu dan Ditiru

bawah bimbingan guru. Jadi, pros-es pembelajaran dengan 5M terse-but sejatinya telah memberikanpengakuan yang demikian besarpada harkat dan martabat si anakatau siswa atau pesera didik itusendiri. Pembelajaran semuanyaberpusat pada anak (child cen-tered).

Proses MembelajarkanSecara operasional proses pem-

belajaran diawali dengan kegiatanmengobservasi yang dilakukanoleh anak/siswa ketika guru itusedang menjelaskan sesuatu ma-teri pelajaran. Mengobservasi disini berarti juga mendengarkan se-cara aktif dengan penuh perhatian,lalu siswa mendapat kesempatanuntuk bertanya tentang materiyang dijelaskan guru (lebih-lebihyang belum dimengerti). Setelahitu, guru memerintahkan siswa un-tuk mencoba atau melakukan eks-perimen agar siswa benar-benarmemahami penjelasan guru, kemu-dian siswa (biasanya berbentukkelompok) menganalisis melaluikegiatan diskusi apa yang telahdidengar, diamati, dan dicobakan-nya sehingga mendapatkan suatukesimpulan yang siap disajikanatau dikomunikasikan kepada pi-hak lain, baik secara lisan maupunsecara tertulis. Singkat kata, sejakdini siswa diajak berlatih berpikirilmiah dan memecahkan persoalansecara ilmiah yang nantinya dapatdijadikan bekal dalam kehidupanyang sesungguhnya dimasyarakat.

Para guru memang ada hak un-tuk mengatakan bahwa Kuriku-lum 2013 itu agak ribet dan jeli-met, namun di balik itu hendakn-ya menyadari bahwa tugas dankewajibannya adalah mencerdas-kan kehidupan bangsa, teristime-wa mencerdaskan peserta didik.Oleh karenanya, sangat eleganjika mau dan mampu memberikanmakna setiap pembaruan yangterjadi dalam dunia pendidikandengan cara mendukung pro-gram Kementerian (Kemdikbud)dan mempersenjatai diri lewatpemahaman dan penghayatanberbagai Permen yang ada.Syukur, jika dapat menyisihkansebagian tunjangan profesinya(TPG) untuk membeli sejumlahbuku atau mengunduh sejumlahPermen yang tersedia di duniaonline/internet.

Selamat Hari Guru, dan HidupGuru sebagai penyandang predikatpahlawan pendidikan sepanjangmasa.

*Penulis, pemerhati pendidi-kan, tinggal di Singaraja

erangkat rencana atau pedomanyang tertuang pada PP ataupunPermen.

Banyak PermenPermendikbud No. 64 Tahun

2013 tentang Standar Isi memuatbanyak hal seperti misalnya; pela-jaran wajib dan pelajaran pilihansesuai dengan bakat dan minatpeserta didik. Selain itu, tampakterjadi pengurangan mata pelaja-ran yang harus diikuti siswa dandi pihak lain terjadi penambahanjumlah jam pelajaran sebagai aki-bat perubahan pendekatan pem-belajaran. Pada Permendikbud No.65 Tahun 2013 tentang StandarProses akan dijumpai adanya pe-rubahan paradigma yang menya-takan bahwa siswa belajar tidakhanya di ruang kelas tetapi juga dilingkungan sekolah dan juga dilingkungan masyarakat. Begitupula tentang masalah sikap. Sebe-

lum Kurikulum 2013 diberlakukan,para guru mengajarkan/memben-tuk sikap siswa hanya bersifat ver-bal (anjuran melulu) tetapisekarang ditambah dengan pene-kanan pada pemberian contoh danketeladanan dari para guru sebagaitenaga pengajar maupun pendidikdi sekolah. Sebetulnya masih ban-yak Permen yang mesti ''dimakan'',dibaca dan dihayati oleh para gurusebagai tenaga profesional dibidang pendidikan.

Kembali ke standar proses diatas, masih ada hal penting yanglayak diketahui guru dan jugamasyarakat luas yaitu proses pem-belajaran yang dibingkai dengansatu sebutan 5M; mengamati,menanya, mencoba/bereksperi-men, mengasosiasi/menganalisis,dan menyimpulkan atau menyaji-kan atau mengomunikasikan. Sia-pa yang melaksanakan prinsip 5Mitu? Jawabnya adalah siswa di

tung proses kehidupan dan kegiatan yang pernah ditempuh dan dialamin-ya.

Dalam bidang pendidikan diyakini, kualitas produk sangat tergan-tung pada kualitas prosesnya. Proses pendidikan yang ditempuh paracalon guru pun, seharusnya mampu mengarahkan mereka menjadisosok guru yang patut digugu dan ditiru. Sudahkah tiap guru di negeriini melewati proses pendidikan yang mampu menjadikan mereka pen-gajar dan pendidik sebagaimana dituntut undang-undang?

Dua hari setelah tidak menjabat Menteri Pendidikan dan Kebudayaan,Mohammad Nuh mengungkapkan, salah satu pekerjaan rumah yangmendesak dilakukan pemerintahan baru di bawah kepemimpinan Jokowi-JK adalah pembenahan LPTK (Lembaga Pendidikan Tenaga Kependid-ikan). Ia mengakui, guru lulusan LPTK hingga saat ini belum siap pa-kai. Mereka harus mendapat berbagai pelatihan lagi untuk memenuhisyarat kompetensi pedagogi, personal, dan profesional.

Jika guru lulusan LPTK belum siap pakai, bagaimana halnya guruyang tidak mengenyam pendidikan khusus calon guru? Pembenahanmenyeluruh dipandang perlu, mengingat peran besar guru dalam pros-es pendidikan yang harus mampu mengantarkan anak didiknya sosokyang berkualitas sebagaimana yang dituntut Undang-undang tentangSistem Pendidikan Nasional.

Pembenahan tersebut, menurut Mohammad Nuh, meliputi standarkelembagaan, sistem pendidikan, hingga pola perekrutan calon peser-ta. Mengingat kebutuhan zaman yang berkembang terus, calon gurutidak cukup hanya dibekali teori ilmu pendidikan dan ilmu jiwa, tetapijuga perlu dibekali wawasan keilmuan dan keterampilan lain yang akanmendukung profesinya. Lebih daripada lembaga pendidikan umum, calonguru mutlak mendapatkan pendidikan akhlak yang lebih mendalam.Mengingat proses pendidikan dan pengajaran pada hakikatnya adalahproses komunikasi, calon guru mutlak mendalami hal-ikhwal wawasandan keterampilan berkomunikasi, teori dan praktik.

Berkomunikasi tidak hanya bisa dilakukan secara lisan, tetapi jugatertulis. Logikanya, bekal seperti keterampilan public speaking danketerampilan menulis juga sangat diperlukan calon guru. Mengingatproses komunikasi akan bisa berlangsung lebih optimal jika dibarengikebiasaan dan kegemaran membaca di kalangan komunikatornya. Dalamproses pendidikannya calon guru harus dibiasakan bahkan dipaksakanlewat implementasi kurikulum yang kreatif, untuk gemar membaca.

Tiadanya kebiasaan gemar membaca di kalangan guru inilah yangsering menjadi salah satu penyebab mubazirnya berbagai pelatihan yangdimaksudkan untuk meningkatkan kompetensi mereka. Motivasimengikuti pelatihan yang sangat terbatas waktunya hanya untuk menge-jar legalitas formal berupa sertifikat, tanpa dibarengi dan diikuti kege-maran menggali informasi-informasi pendukungnya antara lain lewatkegemarannya membaca. Bukan mustahil adanya guru yang engganmembaca peraturan yang berkaitan dengan dunia pendidikan, terma-suk peraturan-peraturan pemerintah yang terkait dengan kurikulum.Keengganan ini bisa menjadi penyebab tidak mulusnya pengimplemen-tasian Kurikulum 2013 yang kini diberlakukan.

Bertalian dengan sebutannya, ‘’sosok yang patut digugu dan ditiru’’,bagaimana mungkin guru menganjurkan para muridnya gemar mem-baca dan berakhlak mulia jika dirinya sendiri tidak mampu menjadi te-ladannya? ***

Kader PDIP desakPresiden Jokowicopot tiga menterinya

Mumpungbelumterlanjur...

Banyak Paku di Jalan RayaMENGENDARAI sepeda motor

di jalanan Jakarta akhir-ahir ini se-makin tak nyaman dan ‘berba-haya.’ Salah satunya adalah ba-nyaknya ranjau paku yang berte-baran di jalan raya. Ranjau pakubiasanya disebar pada saat-saatsepi oleh oknum-oknum tertentu.

Prilaku kriminal ini sangatmerugikan banyak orang. Semuaorang yang mengendarai mobilatau sepeda motor akan sangatjengkel saat mengalami ban bo-cor akibat tertusuk paku. Akhir-akhir ini telah saya lihat di televi-si bagaimana petugas kepolisianmembenahi masalah ini. Carayang sangat mengundang simpatimasyarakat tentunya yaitu den-gan menggunakan mobil khususyang dipasang besi berani yangdapat mengangkat paku, besi

tajam dan benda-benda berba-haya yang bertebaran di jalan.

Yang terjadi kemudian, apayang terlihat di jalanan Jakarta hari-hari ini. Tetap saja masih banyakranjau paku yang ditebar olehoknum yang tidak bertanggungjawab. Kenyataan ini menambahcatatan suram tentang kota jakar-ta. Singkat kata, mengendaraisepeda motor di Jakarta harus eks-tra hati-hati. Sebab banyak sekaliujian yang harus kita hadapi.Bagaimanapun kota jakarta yangkita cintai ini haruslah tetap kitabanggakan. Saya harap pemerin-tah dan oknum kepolisian men-indak tegas para pelaku kriminalyang menebar paku di jalan.

Hari PrabitoKemayoran, Jak-Pus

Peraturan Tak MenyelesaikanKEADAAN yang menjengkel-

kan saya lihat dan alami di depanpasar palmerah saat angkot-an-gkot ngetem memadatai jalanantanpa rasa bersalah. Mungkinhal ini sudah menjadi hal yangbiasa terjadi dalam ruang publikdi Jakarta tapi bagi saya ini ad-alah budaya yang salah danharus segera di rubah. Dalam halini aparat yang berwenang se-harusnya turun tangan mengata-si persoalan Jakarta yang kun-jung selesai ini.

Melihat situasi yang sulit dise-lesaikan ini berhubung angutankota atau angkot mikrolet dansejenisnya tidak mempunyai haltekhusus untuk mereka menurunk-an dan menaikkan penumpangmaka terjadilah kekacauan dima-na-mana dan hanya terjadi aksi

kejar-kejaran dengan petugasyang sering setengah hati men-indak tegas jika mereka melang-gar rambu-rambu yang ada.

Dampak buruk yang terjadi jikaangkot sering ngetem adalahkemacetan, dan ngeremmendadak yang sering pengemudilain alami bisa memicu kecela-kaan yang fatal. Sangat men-jengkelkan memang walau kitasama-sama tahu keadaan mere-ka juga sangat sulit untuk men-cari rezeki tapi kita juga sama-sama mengharapkan jalan terbaikagar bisa sama-sama enak dijalan. Keadaan ini harus disele-saikan dengan bijaksana dan te-gas.

Kanara Ahli BargawaJakarta

RAMBU lalu-lintas sering di-langgar para pengendara yang taktertib, terutama angkot. Tak se-perrti biasanya pada kamis sorelalu kemacetan lalu lintas di se-kitar pasar bunga rawa belongterasa begitu parah. Atrean ken-daraan berderet panjang hinggasampai ke lampu merah di depanperempatan jalan.

Kebiasaan para sopir angkotparkir ‘ngetem’ adalah hal yangsudah biasa kita jumpai. Me-nariknya para sopir angkot den-gan santai menunggu penum-pang tak menghiraukan kema-cetan yang ditimbulkan karena u-lahnya. Mereka (para sopir), tan-pa rasa bersalah. Mereka parkir,mencari penumpang di jalananmenjelang perempatan. Kali inimereka benar-benar nekad. Keti-

Pemerintah Harus Bertanggung Jawabka lampu hijau menyala merekatetap tidak jalan, sehingga mac-et parah.

Mungkin jika angkot yangsering berhenti dimana sajaseenaknya para sopir makasudah seharusnya disediakanhalte-halte yang bisa digunakanuntuk pemberhantian agar lebihtertib. Bersamaan dengan jam pu-lang para pelajar dan mahasiswayang rata-rata dari mereka meng-gunakan kendaraan bermotor me-nambah kacau suasana jalan.Jika kesemrawutan di jalan tetapdibiarkan maka akan tidak pernahada suasana yang aman dan ter-atur. Semoga ada kebijakan yangmengatur persoalan ini.

FahrurozyFatmawati, Jak-Sel

Page 6: Edisi 25 November 2014 | Suluh Indonesia

lahraga 6Suluh Indonesia, Selasa 25 November 2014

JAKARTA - Atlet biliar JakaKurniawan Ginting berharapproporsi intensitas uji cobamakin ditingkatkan menjelangpelaksanaan SEA Games Sin-gapura, Juni 2015. “Dari sisi ke-siapan fisik tidak masalah. Tapiuntuk mengasah kemampuanharus ditingkatkan denganmemperbanyak uji coba. Se-makin banyak jam terbang akansangat berpengaruh besar ter-hadap permainan seseorang,”kata atlet english biliar JakaKurniawan Ginting di sela-selalatihan di Jakarta, kemarin.

Jaka mengatakan uji coba en-glish biliar, snooker dan caromterbatas karena hanya menung-gu digelar kejuaraan nasional(Kejurnas). Sementara frekuen-si uji coba atau pertandinganrelatif beda dengan biliar jenispool yang cukup banyak iven-nya dilaksanakan di Indonesia.“Mudah-mudahan tahun depansemakin banyak kita melakukantry out atau mengikuti kejuaraan.Apalagi untuk SEA Games ber-peluang mendapatkan medali,”kata peraih medali perunggu SEAGames Myanmar ini

Untuk peta kekuatan englishbiliar berada di tiga negara yaituSingapura yang diperkuat seor-ang atlet profesional Inggrisyang telah dinaturalisasi, Thai-land kompetitif karena memiliki se-orang juara Asia serta Myanmaryang memiliki talenta-talenta ba-gus. Meski begitu kata dia, bu-kan berarti peluang Indonesiameraih medali tertutup, sebabmenurut penilaian dia tempaanfisik, mental dan kematangan akansangat memengaruhi prestasi se-orang atlet. (ant)

Atlet BerharapIntensitasUji CobaDitingkatkan

JAKARTA - Untuk me-mudahkan proses pendan-aan masing-masing caboryang akan menghadapaiberbagai event internasion-al, Menpora akan mempros-es dukungan dana dari pe-rusahaan negara dibawahKementrian BUMN. Haltersebut dikatakan Menpo-ra Imam Nahrawi dalam den-gan Pengurus Besar (PB)cabor, yang juga dihadiriKetua KOI dan KetuaUmum KONI. Bahkan dalampertemuan ini juga, selainmembahas tentang keluhanpenggunaan kendala PB ca-bor, memberika juga masu-kan untuk proses kelem-

Masalah Pendanaan CaborMenpora Tunggu

Kementrian BUMNbagaan didalam Menpora,KONI dan KOI terkait pendan-aan cabor. “Kita sudah men-dengar masukan dari pihak PBdan cabor, ini akan kita prosesuntuk menjalankan pembinaanyang semakin baik nantinya,kita akan proses lebih baiklagi,” kata Imam kepada war-tawan di Kantor MenporaJakarta, kemarin.

Imam mengaku, untuk me-mudahkan jalannya pembinaanpara atlet yang dikembanganPB, pihaknya akan memintaKementrian BUMN untuk men-dorong perusahaan dibawah-nya memberikan dukungandana melalui CSR untuk olahr-aga. “Ini sudah disetujui dalam

Suluh Indonesia/antLATIHAN JELANG LAWAN FILIPINA - Pelatih Timnas Indonesia Alfred Rield (kanan) memberikan intruksi kepada Christian Gonzales (kiri) dan Boaz Salossa(tengah) latihan di lapangan 1, Komplek Stadion My Dinh, Hanoi, Senin (24/11). Indonesia akan melawan Filipina dalam pertandingan penyisihan Grup A Piala AFF2014 pada hari Selasa (25/11) hari ini.

sidang kabinet, tinggalmenunggu peraturan Ment-eri BUMN dan tunggu turu-nannya di Kemenpora,”jelasnya.

Dirinya menilai dengandijalankannya langkah iniakan memudahkan PB dalammenjalankan tugasnya,mengingat melalui kerjakeras PB ini nantinya akanmenjadi tulang punggungdan persiapan atlet. “Tentuke depannya bertujuan un-tuk meraih prestasi. Kamisiapkan ini agar prestasibisa diraih, karena masalahpendanaan akane menjadimasalah utama bagi PB,”tambahnya. (pts)

JAKARTA - Banyaknyakendala yang dihadapi pengu-rus besar (PB) cabang olahra-ga (cabor) dalam memanfaatkanfasilitas di Gelora Bung Karno(GBK), membuat Menpora in-gin mengambil alih pengelo-laannya. Seperti diketahuidalam GBK ada banyak caboryang memanfaatkan fasilitasn-ya termasuk untuk latihan, bah-kan beberapa PB meng-gunakannya untuk kantor ca-bor tersebut.

Namun kendala muncul, soalpembayaran listrik kantor sertaadministrasi, serta pembayaranuang sewa untuk latihan, yangdirasakan PB sangat membebani.Untuk itulah, Menpora Imam

Menpora segera Proses Pengambilalihan GBKNahrawi mengaku akan men-gambil alih GBK usai berkomu-nikasi dengan PB cabor di Kan-tor Menpora. Imam mengaku pi-haknya akan segera mewujud-kan pengambil alihan GBK terse-but. “Kita sudah mendengar ke-luhan dari PB ini akan kita bahasjangka panjang, tapi kuncinyakita akan mengambil alih GBKuntuk memudahkan cabor-cabormemanfaatkannya,” ucap Imamkepada wartawan di Jakarta, ke-marin.

Bahkan Imam menjelaskan,akan melakukan komunikasidengan Kementrian Pember-dayaan Aparatur Negara (Ke-menpan) serta Sekertaris Nega-ra sebagai pihak yang men-

gelola GBK sebelumnya, agarproses ini bisa berjalan denganketentuan tugas dan pokokdari Menpora. “Kita akanberkomunikasi dengan pihakterkait, karena langkah iniharus sesuai dengan tugas danpokoknya, dan kedepan GBKbisa dimanfaatkan sebagaima-na mestinya,” tuturnya.

Imam menilai dengan diambilalihkannya GBK kepada Menpo-ra maka kedepan semua koordi-nasi bisa berjalan baik, dan PBserta cabor bisa menggunakan-nya sebagaimana mestinya.“Dengan kendala ini tentunyaakan jadi manfaat yang baik, sayaberharap proses ini akan berjalanlebih cepat,” tambhanya.

Tercatat dalam pertemuantersebut dihadiri sekitar 15 PBcabor dan dihadiri Ketua KOIdan Ketua Umum KONI. Dalampertemuan ini juga selain mem-bahas tentang keluhan peng-gunaan GBK, PB cabor jugamenyampaikan masukan untukproses kelembagaan didalamMenpora, KONI dan KOI. “Inicara kami untuk mendengaraspirasi dari PB, karena merekatulang punggung dan memper-siapkan serta bertujuan untukmeraih prestasi. Kami siapkanini agar prestasi bisa diraih,kedepan akan kita sering laku-kan. Kita akan perhatikan kelu-han ini, khususnya tentangpendanaan,” tambahnya. (pts)

Timnas Indonesia

DiharDiharDiharDiharDiharaaaaapkan pkan pkan pkan pkan Atasi FilipinaAtasi FilipinaAtasi FilipinaAtasi FilipinaAtasi FilipinaJAKARTA - Laga kedua mengh-

adapi Filipina pada penyisihan GrupA Piala AFF, skuad Indonesia di-harapkan Menpora bisa meraih ke-menangan untuk memudahkan lang-kah menuju babak semifinal. Haltersebut dikatakan Menpora, ImamNahrawi dalam pertemuan denganPengurus Besar cabang olehragauntuk membahas terkait Asian Games2018 di Kantor Menpora. “Semogadoa dan semangat masyarakat Indo-nesia jadi motivasi untuk skuad tim-nas Indonesia meraih prestasi lebihbaik lagi saat laga menghadapi Filip-ina,” kata Imam kepada wartawan diJakarta, kemarin.

Dalam laga pertama, Filipina sendi-ri berhasil mengalahkan Laos 4-1. Se-dangkan Indonesia bermain imbang2-2 dengan Vietnam. Indonesia akanmenghadapi Filipina Selasa hari ini.Imam berharap dalam laga nanti,skuad Indonesia bisa mencetak goldan meraih kemenangan, sehinggamemudahkan langkah menuju semi-final. “Saya senang laga pertama In-donesia bisa bermain imbang Viet-nam, dan laga menghadapi Filipinananti, saya berharap bisa meriah ke-manangan dengan skor 3-1,” ujarImam.

Dalam klasemen sementara, Filipi-na memimpin grup A dengan poin 3,Vietnam yang memiliki poin 1, samadengan Indonesia berada diper-ingkat 2, diikuti Indonesia diurutan3, sedangkan Laos sendiri beradadiperingkat 4 dengan poin 0.

Sementara itu, tim Filipina menilaiIndonesia sebagai rintangan beratyang harus dilalui untuk memastikantempat di babak semifinal kejuaraansepak bola antarbangsa Asia Teng-

gara Piala AFF 2014. Filipina dan In-donesia akan saling bertemu padapertandingan grup A Piala AFF di Sta-dion My Dinh, Hanoi, Vietnam, Sela-sa (25/11). “Tentunya jika besok bisamenang, kami akan sangat gembiradan akan merayakannya,” kata pel-atih timnas Filipina Thomas Dooleydi Hanoi.

Setelah mengalahkan Laos 4-1pada pertandingan pertama, maka Fil-ipina sudah bisa memastikan lolos kesemifinal jika menang melawan Indo-nesia. Namun, menurut pelatih asalAS tersebut, Indonesia merupakantim yang kuat, seperti yang ditunjuk-kan saat melawan tuan rumah Viet-nam. “Kami besok akan menghadapisalah satu tim terbaik di Asia Teng-gara, yang sulit dikalahkan,” ucapDooley mengenai tim Indonesia.

Jika tidak bisa menang, menurutDooley timnya harus melewati rintan-gan yang lebih berat lagi yakni mela-wan tuan rumah Vietnam. Hal senadadisampaikan pemain depan FilipinaPhilip Younghusband yang menilaitim Indonesia kini lebih kuat. “Semuapemain Indonesia berbahaya danperlu diwaspadai,” ujarnya.

Sementara itu pelatih tim Indone-sia Alfred Riedl mengatakan bahwaia sudah mempersiapkan timnya leb-ih baik dibanding pertandingan se-belumnya. Jika Filipina ingin ke semi-final, kata Riedl, tim Indonesia punpunya target serupa. “Kami pun in-gin bisa memenangkan pertandinganbesok untuk membuka peluang kesemifinal,” tukasnya. Mengenai sus-unan pemain yang akan ditampilkan,Riedl enggan menyebutkan karenahal tersebut terkait strategi dan situ-asi di lapangan. (pts)

Page 7: Edisi 25 November 2014 | Suluh Indonesia

7Suluh Indonesia, Selasa 25 November 2014 lahraga

CEPAT LAKUHanya

Rp. 50.000(10 Baris - 10x Tayang)

Pasang Iklan Baris

Hubungi

(021) 5357602

Pasang IklanLowongan, Otomotif,

Properti & Peluang EmasUkuran 2 x 50 mmk

BW Rp. 200.000FC Rp. 300.000

Hub :

021-5357602

G.46-Dir

JAKARTA BOGOR

PPPPPelleelleelleelleellegggggrini rini rini rini rini TTTTTererererertekantekantekantekantekanJJJJJelang Laelang Laelang Laelang Laelang Lawwwwwan Baan Baan Baan Baan Bayyyyyererererernnnnn

Suluh Indonesia/apLATIHAN - Para pemain Manchester City, saat melakukan latihan di Etihad Stadium Manchester, kemarin. Manchester City akan bertemu Bayern Munich dalam kualifikasi LIgaChampions Grup E, Rabu dini hari nanti.

LONDON - Liverpool menyia-nyiakan keunggulan yangdidapatnya terlebih dahulu dan kalah 1-3 di markas CrystalPalace, sedangkan Tottenham Hotspur bangkit dari ketert-inggalan untuk menang 2-1 atas Hull City, ketika dua timbesar Liga Utama Inggris ini mendapatkan peruntungan yangkontras saat melawan tim-tim yang lebih kecil pada Minggu.Spurs memerlukan gol di menit ke-90 dari Christian Eriksenuntuk meraih kemenangan di markas Hull, yang unggul ter-lebih dahulu melalui mantan gelandang Spurs Jake Liver-more pada menit kesembilan namun tidak mampu memper-tahankan permainan terbaiknya setelah Gaston Ramires diu-sir keluar lapangan pada menit ke-50.

Spurs mendominasi permainan sejak itu, menyamakankedudukan melalui Harry Kane pada menit ke-61 ketika iamenjadi pemain pertama yang bereaksi setelah tendanganbebas Eriksen membentur tiang gawang, sebelum sang pe-main Denmark mencetak gol pada fase akhir pertandingan.

Palace memberikan kekalahan beruntun ketiga di Liga bagiLiverpool melalui gol-gol dari Dwight Gayle, Joe Ledley, dantendangan bebas melengkung dari Mile Jedinak, setelahRickie Lambert mencetak gol perdananya untuk Si Merahyang membawa mereka sempat unggul pada menit kedua.Hasil-hasil ini membawa Palace naik dari posisi ke-19 ke po-sisi ke-15, sedangkan Spurs mendaki dari posisi ke-12 keposisi ke-10. Liverpool turun dari posisi ke-11 menuju posisike-12, sedangkan Hull turun satu strip dari posisi ke-15 menu-ju posisi ke-16. (ant)

LiverpoolSia-siakan Keunggulan

JAKARTA - Kejuaraan sepak bola terbesar di Asia Teng-gara, yaitu Piala AFF 2014 di Singapura dan Vietnam yangdimulai 22 November menggunakan bola jenis baru dan be-rasal dari merek perusahaan yang berbeda dengan sebelum-nya, yakni Mitre Delta V12S. Selama ini, kejuaraan duatahunan yang sebelumnya bernama Piala Tiger ini selalumenggunakan produk dari perusahaan asal Amerika Serikatyaitu Nike. Meski menggunakan bola baru, kemungkinanbesar tak akan ada masalah karena sudah diakui FIFA. “Ker-ja sama kami selama dua periode yaitu Piala AFF 2014 diSingapura dan Vietnam serta Piala AFF 2016 di Myanmardan Filipina,” kata Direktur Mitre Indonesia , Lie Lie Lienseperti dalam siaran pers yang diterima media, kemarin.

Penandatanganan kerja sama antara AFF dengan Mitre yangselanjutnya sebagai penyedia bola resmi Piala AFF ini dilakukanlangsung oleh President of Asean Football Federation (AFF),Sultan Ahmad Shah dan Vice President of International Busi-ness Development Mitre Sports International, Greg Cowan be-berapa waktu lalu. Lie Lie Lien menambahkan, produk yang men-jadi bola resmi Piala AFF 2014 dan 2016 menggunakan teknologiterbaru. Dengan demikian, bola yang digunakan untuk kejua-raan bergengsi ini telah sesuai dengan standar yang ditetapkantermasuk pengakuan dari federasi sepak bola dunia atau FIFA.“Mitre yang berdiri sejak 1817 telah diakui sebagai produsentertua di dunia sepakbola dan pastinya Piala AFF ini akan mem-berikan kita platform baru untuk menunjukkan kemajuan teknologidari produk-produk kami,” katanya menegaskan.

Sementara itu, Vice President of Product and Marketing MitreSports International, Chirag Patel mengatakan, dengan adanyakerja sama dengan AFF diharapkan mampu membangun brand-awareness pada skala global dan menciptakan peluang penjua-lan di negara-negara dimana sepakbola adalah olahraga nomorsatu yang dicintai dan diminati oleh jutaan orang.

Kejuaraan Piala AFF 2014 yang diikuti delapan tim terba-gi dalam dua grup. Grup A yang bertanding di Hanoi, Viet-nam diikuti oleh Indonesia, Filipina, Laos dan tuan rumahVietnam. Sedangkan Grup B bermain di Singapura yang di-ikuti oleh Thailand, Malaysia, Myanmar serta tuan rumahSingapura. (ant)

LONDON - ManajerManchester City Manuel Pel-legrini merasa tertekan menje-lang pertandingan yang harusmenang lawan Bayern Munichdi kandang The Citizen dalamLiga Champions, pada Selasa(25/11). Juara Liga Premier itu,seperti dilansir Reuters, bera-da di peringkat bontot Grup Edengan perolehan dua poindari empat pertandingan danmembutuhkan kemenangandari dua laga sisa agar lolosbabak kualifikasi menuju babak16 besar.

Manajer asal Chile itumengklaim paling memahami

MILAN - Kembalinya RobertoMancini ke bangku pemain cadanganInter Milan setelah meninggalkan klubitu enam tahun silam, ditandai denganberakhirnya pertandingan dalam skorimbang 1-1 saat mereka melawan rivalsekota AC Milan pada pertandinganLiga Italia yang dimainkan pada Ming-gu (Senin WIB). Pelatih Napoli RafaelBenitez geram setelah timnya menyia-nyiakan keunggulan 2-0 untuk kemu-dian ditahan imbang 3-3 oleh Cagliari,sedangkan Torino gagal mendapatkangol melalui penalti untuk kelima kalin-ya saat mereka kalah 0-1 dari tamunyaSassuolo.

Penyerang Udinese Antonio DiNatale (37) mencetak gol ke-200nyadi Liga Italia (Serie A) pada pe-nampilan ke-400nya, dan membuatParma kembali menelan kekalahan.Milan mencetak gol pada tembakanakurat pertama mereka ketika sepa-kan voli Jeremy Menez melewatiSamir Handanovic pada menit ke-23.

Joel Obi menyamakan kedudukanmelalui tembakan mendatar dari tepikotak penalti pada menit ke-61 meny-usul sapuan buruk dari Cristian Za-pata, sebelum sepakan Stephan ElShaarawy membentur mistar gawang

Derby Milan Tanpa Pemenang

arti kemenangan pertandinganLiga Champion dibanding sia-papun menyusul awalan yangmengecewakan pada awal LigaPremier untuk mempertahan-kan gelar dan kemungkinangagal dalam pertandingan ligaklub-klub Eropa. “Tekanan dirisaya sendiri untuk melanjutkanke babak berikutnya merupa-kan sebuah tekanan yang pent-ing, mungkin lebih dibanding-kan si pemilik. Tentu saja, sayapikir kami harus berada ditahapan berikutnya,” kata Pel-legrini kepada para reporter.

Jika mengalahkan Bayernyang merupakan juara Liga

Champion 2013 yang juga juaraBundes Liga belumlah dirasacukup sebagai tugas berat, Cityakan bertanding tanpa duet linitengah Yaya Toure dan Fernand-inho. Sedangkan sang gelan-dang David Silva belum dapatbertanding akibat cedera. Na-mun, City masih beruntung kare-na sang kapten Vincent Kompa-ny telah pulih dari cedera betisdari laga 2-1 versus SwanseaCity pada Sabtu (22/11).

Jika menang atas Bayern,The Citizen akan menghadapiAS Roma dalam partai finalgrup sebagai laga penentuanbabak kualifikasi. Pada laga

yang digelar Selasa, AS Romaberkunjung ke Rusia untukmenghadapi CSKA Moskowdengan perolehan empat poinuntuk masing-masing klub Ita-lia dan Rusia itu.

Sementara, Bayern masihmenjadi klub tak-terkalahkanpada musim ini dengan ke-menangan 4-0 atas Hoffenheimpada Sabtu. Kemenangan Sab-tu itu membuktikan kekuatanDie Bayern meski sang kaptenPhilipp Lahm harus absen tigabulan akibat cedera pergelan-gan dan disusul ketidakhadi-ran Thiago Alcantara, HolgerBadstuber, David Alaba, dan

Javi Martinez.Namun, raksasa Jerman itu

merayakan kembalinya sangwakil kapten Bastian Schwein-steiger dari cidera yang turutmenghantarkan gol keempatBayern ke gawang Oliver Bau-mann. Bayern telah mengaman-kan posisi puncak di Grup ELiga Champions dengan sisadua laga menyatakan belumpuas jelang pertandingan distadion Etihad Manchester.“Kami tidak akan sekedar per-gi ke Manchester dan bermainsantai dan melihat apa hasiln-ya,” kata pemain sayap BayernArjen Robben. (ant)

Piala AFF 2014Gunakan Bola Baru

untuk Milan, dan Mauro Icardi gagalmencetak gol untuk Inter pada 20menit akhir pertandingan yang ber-langsung sengit di antara kedua timraksasa tidur itu.

Gonzalo Higuain, dengan gol ketu-juhnya dari lima pertandingan terakhirdi liga, dan Gokhan Inler membawa timperingkat ketiga Napoli unggul 2-0dalam waktu kurang dari satu jam, na-mun Victor Ibarbo mampu memperkecilketertinggalan timnya, dan Diego Far-ias menyamakan kedudukan saat ba-bak kedua baru bergulir dua menit.

Pada babak kedua yang berlang-sung terbuka, di mana pelatih Ca-gliari Zdenek Zeman sangat banyakmemberi instruksi kepada para pe-mainnya, Jonathan De Guzman mem-bawa Napoli kembali unggul melaluisundulannya, namun tim Sardiniayang menjadi lawannya mampu men-gamankan satu angka ketika Fariasmenyambar umpan silang Ibarbo.“Saya tentu saja tidak senang untukmelihat hadiah-hadiah itu setelahbegitu banyak kerja keras. Kamimenggenggam pertandingan dankami melepaskannya,” kata Benitezkepada para pewarta setelah timnyasemakin ketinggalan dari pasangan

pemuncak klasemen Juventus danAS Roma, di mana keduanya meraihkemenangan pada Sabtu.

Di Natale menjadi pemain ketujuhyang mencapai torehan 200 gol meskiitu tidak cukup bagi Udinese yang ber-main imbang 1-1 dengan Chievo. Pe-main pengganti Cesena ConstantinNica masuk sebagai pemain penggan-ti dan mencetak gol bunuh diri melaluisentuhan pertamanya di pertandinganini, ketika ia membelokkan umpan si-lang ke gawangnya sendiri untuk mem-beri hadiah kepada tim peringkat ke-empat Sampdoria untuk bermain im-bang 1-1.

Tim Kuda-kuda laut sempat ung-gul ketika Stefano Lucchini mence-tak gol ke bekas klubnya dengan me-manfaatkan tendangan sudut FrancoBrieza. Klub juru kunci Parma, yangtakluk 0-7 dari Juventus pada pertand-ingan terakhirnya, kalah 0-2 dari Em-poli. Torino dicemooh para penontonsetelah penalti Juan Sanchez Minodapat digagalkan kiper Andrea Con-sigli pada menit ke-30, dan AntonioFloro Flores menanduk bola tendan-gan sudut yang kemudian masuk kegawang tuan rumah untuk membawaSassuolo menang 1-0. (ant)

Roberto Mancini

Page 8: Edisi 25 November 2014 | Suluh Indonesia

Nasi nal 8Suluh Indonesia, Selasa 25 November 2014

Tanah RetakSatu Keluarga Mengungsi

TEMANGGUNG - Muncul-nya tanah retak di DusunSeneng Desa Pateken Kabu-paten Temanggung, Jawa Ten-gah, mengakibatkan keluargaJulaeni Nurrosikhin (63) men-gungsi, karena rumahnya ter-ancam longsor.

Kepala Desa Pateken Keca-matan Wonoboyo DidikWahyu di Temanggung, kemar-in mengatakan tanah retak sep-anjang kurang lebih 75 metertersebut pertama muncul di se-buah selokan, kemudian men-jalar ke jalan yang meng-hubungkan Dusun SenengDesa Pateken dengan DusunBendan Desa Kebonsari. ‘’Se-lain itu, retakan juga melintas

di rumah Nurrosikhin. Gunamengantisipasi hal-hal yangtidak dinginkan maka keluargaNurrosikhin mengungsi danrumahnya saat ini dibongkarwarga kemudian akan diban-gun lagi di daerah yang lebihaman,” ucapnya.

Ia mengatakan retakan disaluran irigasi tersebut diket-ahui pada Kamis (20/11). Aki-bat retakan itu air selokan ma-suk ke dalam retakan dan tem-bus ke sebuah sungai di bagi-an bawah yang berjarak seki-tar 200 meter dari lokasi reta-kan dengan ketinggian sekitar50 meter. ‘’Guna mengantisipa-si air tidak masuk ke retakanwarga menutup retakan den-

gan terpal agar air tetap bisamengalir di selokan tersebut.Apalagi saat turun hujan jikaretakan tidak ditutup makasemua air masuk ke retakanakan sangat berbahaya,” tu-turnya.

Akibat retakan dengankedalaman mencapai 12meter tersebut, katanya ruasjalan yang menghubungkanDusun Seneng Desa Patek-en dengan Dusun BendanDesa Kebonsari ditutup.

Ia menuturkan jika sewak-tu-waktu terjadi longsormaka terdapat tiga rumah mi-lik Untung Rohmat, Usup,dan Muhtadin serta sebuahmasjid. (ant)

Warga Kota Medan397.477 Jiwa Katagori Miskin

MEDAN - Penduduk miskindi Kota Medan mencapai82.147 rumah tangga denganjumlah anggota mencapai397.477 jiwa, kata SekretarisKota Medan Syaiful Bahri.

Pada nota jawaban terhadappemandangan umum Fraksi-Fraksi DPRD Medan atas ran-cangan peraturan daerah ten-tang penanggulangan kemiski-nan, Senin, Syaiful mengatakandalam R-APBD Kota Medantahun 2015, dialokasikan ang-garan untuk program penang-gulangan kemiskinan sebesarRp297 miliar.

Alokasi dana tersebut dinilaibelumlah sepenuhnya dapat

menanggulangi kemiskinandalam jangka satu tahun, den-gan asumsi bahwa penanggu-langan kemiskinan membutu-hkan proses yang sistematisdan berkelanjutan. ‘’Artinya,kerja sama dan koordinasi den-gan berbagai pihak sangatdibutuhkan dalam menurunk-an kemiskinan,” katanya.

Ia mengatakan, dalammenanggulangi kemiskinan,beberapa strategi diterapkandengan melakukan pendeka-tan kelompok yang disebutklaster I, II, III dan IV.

Klaster I yakni program pen-anggulangan kemiskinan yangpaling mendasar untuk men-

ingkatkan akses masyarakatmiskin kepada pelayanandasar, seperti program PKHdan penyaluran raskin, bea-siswa miskin, serta JPKMS.

Sementara klaster II yaituprogram pemberdayaanmasyarakat miskin antara lainPNPM Mandiri Perkotaan,program pengembanganlembaga ekonomi pedesaan,pelatihan UPGK, danpengembangan budi dayaperikanan.

Klaster III yakni programdan kegiatan yang men-dukung kegiatan peningka-tan usaha mikro, kecil danmenengah. (ant)

HIV/AIDS di TabalongPenderita Capai 46 Orang

TANJUNG - Jumlah pender-ita HIV/AIDS di KabupatenTabalong, Kalsel mencapai 46orang yang terditeksi sejaktahun 2007 hingga sekarang.‘’Kasus HIV/AIDS di Tabalo-ng yang mencapai 46 orangmenjadikan kabupaten ini per-ingkat kelima di KalimantanSelatan dan kondisi ini tentun-ya perlu menjadi perhatian se-mua pihak baik pemerintahmaupun masyarakat untuk leb-ih waspada terhadap penularanHIV/AIDS,” jelas Saberan,salah seorang staf ahli bidanghukum, Sekda Tabalong din-Tanjung, kemarin.

Tak hanya di Tabalong, kat-

Suluh Indonesia/antTAMBANG DITUTUP PAKSA - Warga berada di dekat alat berat saat menutup paksa salah satu perusa-haan pengelola tambang galian C di Kelurahan Watusampu, Ulujadi, Palu, kemarin. Aksi warga karenaselama tiga tahun beroperasi tidak mengindahkan hak-hak masyarakat setempat.

anya, penderita penyakit yangmenyerang sistem kekebalantubuh ini juga terjadi di selu-ruh kabupaten/kota di Kalselbahkan jumlahnya mencapai200 orang.

Saberan menambahkanbahwa penyakit HIV/AIDSjustru banyak menyerang gen-erasi muda atau usia produktifyakni usia 20 - 29 tahun seban-yak 48,6 persen dan usia 30 -39 tahun 35,4 persen.

Sebelumnya, Kepala SeksiPengendalian Penyakit, DinasKesehatan Tabalong, Taufik,menambahkan penderita posi-tif HIV/AIDS yang terdata diDinas Kesehatan Tabalong

sejak 2007 hingga 2014 dite-mukan di sejumlah puskes-mas. ‘’Kasus HIV/AIDS ter-banyak ditemukan pada 2012sebanyak 12 orang dan dela-pan orang pada 2013 denganusia penderita antara 25 sam-pai 49 tahun,” jelas Taufik.

Dari sejumlah penderitapositif HIV/AIDS yang ter-jaring, tambah Taufik, seban-yak tujuh orang belum men-jalani terapi dan tujuh orangsudah menjalani pengoba-tan. Selain itu, Dinkes jugamelakukan upaya pengen-dalian HIV/AIDS melalui lay-anan Infeksi Menular Seksu-al (IMS). (ant)

SPIRITUAL BUNDA NORMADAYAK KAL-TIM

SUDAH menjadi rahasiaumum ilmu spiritualDayak sangat manjuruntuk masalah percin-taan, juga bisnis. Salahsatu tokoh yang mengu-asai kesaktian khasDayak, adalah BundaNorma yang mewarisikemampuan sang ayah,suku Dayak Hulu

S u n g a iM a h a k a m .Selain masalahp e r c i n t a a n ,Bunda Normas e r i n gd i d a t a n g iorang pen-ting yangingin naikpangkat danpara pem-bisnis kelasatas. Untuk

yang satu ini Bunda NormaMenolak untuk menyebutkan namaorang-orang yang dimaksud.“Pernah datang seorang yangternyata tokoh pejabat penting,mengutarakan maksudnya agartembus proyek-nya. Tadinya Bundatidak percaya didatangi orangsepenting ini. Dengan segenap dayacipta, Bunda memohon kepadaTuhan agar tercapai apa yang beliauinginkan Alhamdulillah, beberapahari kemudian beliau menelpon danmemberitakan bahwa proyeknyatembus dan sukses besar,” kenangwanita keibuan yang memba-hasakan ‘Bunda’ kesemua orangyang ditemuinya. Bunda Norma jugadikenal sebagai “penjaga” konser-

konser artis band ternama,sehingga sering keliling Indonesiamendampingi tur konser.BundaNorma juga siap memberikanSusuk Pemikat, dan SusukKharisma, untuk bisnis danpercintaan banyak sekali yangmembuktikan: Pemuda bisa dapatpacar cantik, wanita 40 tahundapat suami, dan seorang priaparuh baya yang ditinggal matiistrinya bisa dapat pasangan lagi.“Kesaktian Dayak ini adalahtitipan Yang Maha Kuasa. Dandengan kehendak-Nya, masalahkarir, jabatan dan percintaan 99%pasti bisa tuntas. Sedangkan bagiyang terkena santet, bisa bebashanya 5 menit,”unjarnya.(nm)

Bunda Norma

Alamat praktek: jalan Kodau gangMushola RT.04 RW.13 No.54, Jati

Makmur, Pondok Gede. Telpon021-91584169, 081311326629

Rumah Terbakar

Dua Bocah TewasKENDARI - Rumah milik

Saripuddin Laanta (35) di KotaKendari, Sulawesi Tenggara(Sultra), Senin pagi, dilalap sijago merah dan dua bocah, Dina(7) dan Riski (1), tewas.

Bangunan rumah yang be-ralamat di Lorong Sakura RT1/RW1 Kelurahan MandongaKecamatan Mandonga terse-but, tinggal puing-puing.

Saat kejadian, kedua orang

tua korban meninggal tidak be-rada ditempat, ibu korban Nur-baya (30) sedang berjualannasi kuning di sekitar RumahSakit Bahteramas, sementaraayah korban Syarifuddin Laan-ta sedang bekerja sebagai bu-ruh bangunan.

Tetangga korban, Arka,mengaku mendengar ledakandari arah rumah yang terbakartersebut, saat keluar rumah ia

menyaksikan rumah milik Syari-fuddin sudah terbakar. ‘’Saatitu saya tidak tahu apakah didalam kobaran api itu ada or-ang atau tidak ada. Setelah apipadam oleh warga sekitar, baru-lah kami lihat ada sosok bocahyang terbakar dan dalamkeadaan meninggal,” katanya.

Tiga unit pemadam kebaka-ran yang tiba di tempat kejadi-an perkara katanya, dalam

keadaan api sudah dipadamkanoleh warga.

Kapolsek Mandonga, Ko-mpol La baco, membenarkankejadian itu bahwa kebakarantersebut menyebabkan dua or-ang meninggal. ‘’Kami belummenegtahui pasti penyebabkebakaran tumah tersebut.Tetapi dugaan sementara kare-na ledakan Tabung gas tiga ki-logram. (ant)

DBD Minta Korban JiwaSOLO - Angka kasus demam

berdarah dengue (DBD) hing-ga bulan November 2014 ter-catat sebanyak 246 orang, danempat orang diantaranya men-inggal dunia (MD) akibatterserang penyakit tersebut.

Kasus DBD di Kota Solo ter-akhir kembali merenggut satukorban jiwa. Kali ini, warga Pu-cangsawit yang masih anak-

anak menjadi korban kegana-san nyamuk aedes aegipty,kata Kepala Bidang (Kabid)Pengendalian Penyakit danPenyehatan Lingkungan(P2PL) Dinas Kesehatan Kota(DKK) Pemkot Surakarta DrgEfi S Pertiwi di Solo, kemarin.

Ia mengatakan DBD telahmenelan empat korban jiwa, dimana satu kasus terakhir terja-

di belum lama ini dengan kor-ban masih anak-anak. Kasus-nya kematian DBD dilaporkandi Pucangsawit. Kondisinyakarena terlambat penanganan,jadi korban disangka hanyapanas biasa.

Dikatakan, selain Pucang-sawit, disebutkan tiga kasuskematian lainnya berada diwilayah Kadipiro, Jebres dan

Manahan. Semua sama korbanDBD masih anak-anak.

Dibandingkan tahun lalu, iamenuturkan angka kasus DBDtotal ada 263 kasus dengan an-gka kematian tujuh kasus.Artinya ada penurunan kasusDBD. Namun demikian, pihakn-ya meminta warga tetap mewas-padai penyebaran penyakitDBD. (ant)

Ki Lawang AS Putra Pakar AsmaraKi Lawang AS Putra, dengan keahlian spiritualnya, Ki Lawang siap mem-

beri solusi permasalahan anda. Mulai dari masalah asmara, seperti : membuatjera pasangan yang selingkuh, susuk, terapi perawan, pelet, susuk kharisma,dan wibawa. Ki Lawang juga siap membantu permasalahan bisnis, jabatanhingga penyembuhan berbagai penyakit non medis.

Pria yang akarab di panggil Ki Lawang ini, sudah menekuni dunia spiritualdan keilmuan sejak usia dini, dan beliau mewarisi dari kedua orang tuanyayang juga merupakan spiritual yang sangat manjur dan hebat.

Dengan motto “Kekuatan hati dapat Mengalahkan Segalanya Yakin danOptimis Pasti ada Solusi dan Jalan Keluarnya”. Dengan motto ini kilawangsiap membantu permasalahan-permasalahan anda.

KI Lawang berkisah “ pernah didatangi seorang artis terkenal yang meng-utarakan permasalahan asmaranya dengan sang kekasih, Ki Lawang pun sem-pat terdiam saat menerima tamu ini, karena merasa seakan tidak percayadidatangi seorang artis terkenal. Dengan kemampuan yang beliau miliki, Ki

Alamat : GG. Rahayu RT/RW 006/03 No. 32. Kel. Jatirangon Kec. Jati SempurnaBekasi. Pin BB : 28EFA8ED Telepone : 082125543191/083897820558

Lawang langsung melakukan tirakat dan spiritualnya, beberapa hari kemudian alhasil sangat memuaskan, sang artistersebut mendapatkan kembali sang kekasihnya”, ujar Ki Lawang. Dan akhirnya Ki Lawang pun dijadikan guruspiritualnya oleh artis tersebut, dalam hal ini Ki Lawang enggan menyebut identitas lengkap artis tersebut.Sebagaiungkapan rasa saling menghargai Waktu, Tenaga, Fikiran, Keilmuan dan Profesionalisme: Konsultasi Rp 200.000,-