Top Banner
Pengemban Pengamal Pancasila Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILA Jl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat. Tlp: 021-5356272, 5357602 Fax: 021-53670771 No. 9 tahun X Kamis, 14 Januari 2016 www.suluhindonesia.com JAKARTA - Mantan Ketua DPR Setya Novanto tidak memenuhi panggilan penyelidik JAM Pidsus untuk dimintai keterangan terkait dugaan rekaman PT Freeport Indonesia. ‘’Barusan saya tele- pon Pak Dirdik (Direktur Penyidikan) dan laporan staf belum ada informasi apakah beliau datang. Tapi dari pemberitaan yang ada sepertinya tidak datang,” kata JAM Pidsus, Arminsyah di Jakarta, kemarin. Arminsyah menyebutkan panggilan ter- hadap Setya Novanto kali ini merupakan untuk pertama kalinya. Selanjutnya, kata dia, pihaknya akan rapat dahulu membahas ketidakhadiran Setya Novanto. “Sepertinya kita panggil sekali lagi,” ucapnya. Di bagian lain, Arminsyah menyatakan ketidakhadiran Setya Novanto merupakan Setya Novanto Mangkir Penyebab Kerugian Harus Dibedakan Antara Kelalaian dan Kesengajaan JAKARTA - Banyaknya warga yang hilang dan diduga menjadi pengikut aliran Gerakan Fajar Nusan- tara (Gafatar) membuat prihatin Presiden Joko Widodo (Jokowi). Untuk itu, Presiden Jokowi telah memberikan arahan kepada Kapolri dan Mendagri un- tuk me-nangani hal ini. ‘’Sekarang akan mencari, mengumpulkan data se- lengkap-lengkapnya. Ke- polisian Indonesia serta Mendagri yang bertang- gung jawab terhadap ormas- Ajaran Sesat Jokowi Minta Gafatar Diusut Rakornas PKS Tegaskan KMPAkan Memperkokoh Peran DEPOK - Presiden PKS Sohibul Iman menyampai- kan 14 hasil Rakornas 2016, salah satunya pene- gasan komitmen partai itu dalam mengokohkan per- an Koalisi Merah Putih (KMP) di lembaga ekseku- tif maupun legislatif. ‘’Mengokohkan peran KMP untuk menghadirkan lembaga legislatif di pusat dan daerah yang bersih serta produktif sebagai penyambung suara rakyat,” kata Iman di Depok, kemarin. Dia mengatakan, PKS masih tetap berkomitmen berada di dalam KMP untuk menjalankan proses check and balances bagi berjalan- nya pemerintahan. Menurut dia, dalam me- kanisme check and balances itu tidak hanya terkait kuan- titas namun kualitas yang di- lakukan dalam mengawasi jalannya pemerintahan. ‘’Idealnya dalam ‘check and balances’ seimbang dari sisi kuantitas namun kami yakin itu dilakukan secara kualitas dalam pengawasan,” ujarnya. Sohibul mengatakan, se- cara nominal jumlah KMP bisa saja berkurang namun secara kualitas tetap baik sehingga bisa menjadi “vitamin”. Dia tidak mempermasalah- kan beberapa partai yang se- belumnya berada di KMP lalu berbalik arah menjadi pen- dukung pemerintah namun yang penting KMP memiliki arah transformasi struktural. ‘’Transformasi struktural itu di- implementasiman dalam penga- Suluh Indonesia/ade KPK BERTEMU BPK - Ketua BPK Harry Azhar Azis (2kanan) bersama Ketua KPK Agus Raharjo (2kiri), Wakil Ketua KPK Laode Muhammad Syarif (kiri), Basaria Panjaitan (kanan), Alexander Marwata, Saut Situmorang usai melakukan pertemuan antara KPK dengan BPK di Kantor BPK Jakarta, kemarin. Perte- muan tersebut bertujuan meningkatkan koordinasi antara dua lembaga dalam penanganan korupsi. Suluh Indonesia/ant HADIRI PELANTIKAN DUBES - Wapres Jusuf Kalla (kanan) menyalami Ketua DPR Ade Komarudin (tengah) disaksikan mantan Presiden Megawati Soekarnoputri (kiri) saat menghadiri pelantikan 13 Dubes RI untuk negara sahabat yang dipimpin oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, kemarin. Ade menggantikan Setya Novanto menghadiri acara di Istana Negara untuk pertama kali setelah dilantik. hal yang rugi bagi mantan ketua DPR itu. Artinya tidak bisa memberikan penjelasan atas indikasi yang dimiliki penyelidik. ‘’Be- liau tidak memberikan penjelasan, artinya dari pihak Setnov tidak masuk informasi ke kita, itu kerugiannya,” ujarnya. Ia juga menyebutkan terkait dengan pengusaha M Riza Chalid yang namanya masuk dalam rekaman itu, pihaknya sudah beberapa kali pemanggilan, namun belum hadir juga. ‘’Sudah beberapa kali kita pang- gil (M Riza Chalid),” tegasnya. Dalam penyelidikan kasus itu, Kejagung sudah meminta keterangan kepada Ment- eri ESDM Sudirman Said, Presdir PT Free- port Indonesia, Maroef Syamsuddin, dan Sekjen DPR RI. Bahkan Kejagung juga sudah mendapatkan rekaman yang sem- pat diperdengarkan di MKD. (wnd) ormas karena Gafatar kan bagi- an dari ormas,” kata Seskab Pramono Anung di Istana Negara, Jakarta, kemarin. Perintah Presiden itu, untuk menjawab keresahan masya- rakat atas keberadaan ormas yang telah menimbulkan sejum- lah orang di berbagai daerah hilang karena menjadi pengikut paham ajaran Gafatar. ‘’Ini men- jadi meresahkan apakah ada latarbelakang paham ideologi tertentu ataupun kepercayaan tertentu atau tujuan tertentu yang ini sekarang didalami,” kata Pramono. Apabila ditemukan ada hal yang dianggap disalah- gunakan dan terjadi pelangga- ran hukum, Seskab mengatakan akan diambil tindakan tegas, karena sudah meresahkan. Ke- beradaan Gafatar sebagai or- mas sangat lihai mengajak masyarakat untuk bergabung. Organisasi ini, membungkus rapi kegiatannya dengan mem- berikan kegiatan-kegiatan so- sial seperti donor darah, ber- sih-bersih lingkungan dan lain- nya, kemudian setelah warga terjaring, kelompok ini mulai melakukan program cuci otak KETUA BPK Harry Azhar Azis meminta KPK memperkuat metode penilaian untuk membedakan kelalaian dan kesengajaan yang menyebabkan kerugian negara. juan UU. Itu positif dan kami yakin partai di luar KMP dukung,” katanya. Selain itu, Sohibul men- jelaskan 13 hasil Rakornas PKS 2016, antaranya yaitu mengokohkan peran kade- risasi bagi pengokohan kar- akter Bersih, peduli dan pro- fesional. Mewujudkan Tata Kelo- la Partai yang Transparan, Akuntabel dan Partisipatif khususnya dalam pengelo- laan keuangan, organisasi dan administrasi. (har) Menurut Harry di Jakarta, kemarin, pihaknya akan per- kuat koordinasi yang memper- jelas peredaan dari kesenga- jaan dan kelalaian, baik dari sisi hukum dan keuangan negara. Harry mengatakan koordi- nasi dengan KPK mengenai aturan baku antara kelalaian dan kesengajaan itu akan ter- masuk dalam pembaruan nota kesepahaman (memorandum of understanding) antara lemba- ga auditor negara dan lembaga anti-rasuah itu. Namun kata dia, BPK masih perlu berkoordinasi kembali dengan KPK untuk merumus- kan sejumlah kriteria mengenai kelalian dan kesengajaan itu. Dalam rapat perdana den- gan seluruh pimpinan baru KPK tersebut, Harry juga me- minta KPK untuk memperkuat penindakan, dan sistem pencegahan. Dia menekankan, sistem pencegahan tindak korupsi harus dibenahi, sebagai aspek penting dalam reformasi sistem dan tata kelola keuangan. Selain dua hal tersebut, Harry mengataan, pembaruan MoU antara dua lembaga itu juga akan meningkatkan kuali- tas koordinasi. Misalnya, ter- dapat kemungkinan rapat koor- dinasi antara dua lembaga akan lebih sering, dibanding sebelumnya yang hanya 3 bu- lan sekali. Di samping itu, BPK dan KPK juga akan menyamakan persepsi mengenai definisi kerugian negara. ‘’Rp1 pun uang negara harus sama pen- jelasan penggunaannya antara BPK dan KPK,” ujarnya. Ketua KPK Agus Rahardjo mengatakan pihaknya sudah menerapkan sistem penilaian yang akan memperkuat kriteria kesengajaan dan kelalaian. Menurutnya, jika dalam per- sidangan, kerugian negara dalam sebuah kasus terbukti karena kelalaian terdakwa, tun- tutan yang diajukan seharus- nya pengembalian uang nega- ra, bukan pidana penjara. ‘’Misalnya, ada bendahara proyek lupa nutup brankas. Akibat lupa itu ada kecuriaan. Jadi mungkin itu bukan korup- si loh. Tuntutannya adalah ganti rugi. Nah beda jika disengaja, ada kerja sama den- gan petugas, itu pencurian, kalau istilah hukum, ada niat jahat artinya,” tuturnya. BPK dan KPK memiliki dua MoU yang ditandatangani pada 2006 dengan lingkup ke- mitraan pertukaran informasi, bantuan persoenl, pendidikan dan pelatihan, pengkajian dan koordinasi. (wnd) Suluh Indonesia/ant TIDAK HADIR - JAM Pidsus Arminsyah memberikan keterangan kepada terkait ketidakhadiran mantan Ketua DPR Setya Novanto untuk diperiksa dalam kasus ‘papa minta saham’ di Jakarta, kemarin. agar warga bergabung dalam keanggotaan mereka. ‘’Hal-hal yang seperti ini seyogyanya tidak dipercaya. Karena kan ini pasti ada bujukan-bujukan yang sifatnya spiritualitas se- hingga orang tertarik melaku- kan, tetapi kenyataannya sam- pai berkorban meninggalkan keluarga kan pasti ada sesuatu yang tertanam dalam dirinya,” papar Pramono. Sementara itu Menag Luk- man Hakim Saifuddin menga- takan, paham yang dikembang- kan Gafatar bertentangan den- gan agama yang ada. (har) JK Siap Bersaksi Untuk Wacik JAKARTA - Meskipun banyak dikecam pegiat anti korupsi karena bersedia menjadi saksi meringankan bagi terdakwa perka- ra kasus korupsi,namun KPK justru malah tak keberatan dan bersikap biasa saja atas kesediaan Wapres Jusuf Kalla menjadi saksi mantan Menbudpar Jero Wacik. ‘’Ya kan bagus,setiap war- ga negara punya kewajiban yang sama di depan hukum,” kata Wakil Ketua KPK Alexander Marwata usai beranjangsana dengan pimpinan BPK di Jakarta, kemarin. Meskipun demikian, ia meminta agar pengadilan bersikap fair kepada semua pihak,agar terungkap kebenaran yang sesung- guhnya atas perkara yang didakwakan Jaksa KPK terhadap mantan Menteri ESDM tersebut.‘’Kalau pak JK bersedia jadi saksi meringankan pak Jero, itu kan bagus. Prinsipnya, peng- adilan harus mendengarkan semua pihak,dari terdakwanya mau- pun penasihat hukumnya masing-masing bisa melakukan pem- belaan diri,” imbuhnya. Sementara itu, jelang H-I kedatangan Wapres Jusuf Kalla un- tuk menjadi saksi meringankan bagi Wacik, keamanan Penga- dilan Tipikor Jakarta diperketat. Sterilisasi dilakukan diseluruh sudut gedung dan ruangan,baik dari tempat parkir, tempat ru- ang tunggu hingga pintu masuk dan ruang sidang yang akan dipakai bersidang hari ini. Rencananya persidangan digelar di Ruang Kartika 1 lantai 1 PN Jakarta Pusat. Setelah disterilkan, kini ruangan tersebut te- lah dikunci dan baru dibuka menjelang sidang. ‘’Saya yang usul- kan tadi dengan para hakim biar ruangan tersebut tidak dipakai untuk sidang lain,’’ kata Seto, juru panggil sidang. (wnd)
8

Edisi 14 Januari 2016 | Suluh Indonesia

Jul 25, 2016

Download

Documents

e-Paper KMB

Headline : Ajaran Sesat, Jokowi Minta Gafatar Diusut
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Edisi 14 Januari 2016 | Suluh Indonesia

Pengemban Pengamal Pancasila

Redaksi/Sirkulasi/Iklan:GEDUNG PERS PANCASILA

Jl. Gelora VII No. 32Palmerah Selatan Jakarta Pusat.

Tlp: 021-5356272, 5357602Fax: 021-53670771

No. 9 tahun XKamis, 14 Januari 2016

www.suluhindonesia.com

JAKARTA - Mantan Ketua DPR SetyaNovanto tidak memenuhi panggilanpenyelidik JAM Pidsus untuk dimintaiketerangan terkait dugaan rekaman PTFreeport Indonesia. ‘’Barusan saya tele-pon Pak Dirdik (Direktur Penyidikan) danlaporan staf belum ada informasi apakahbeliau datang. Tapi dari pemberitaan yangada sepertinya tidak datang,” kata JAMPidsus, Arminsyah di Jakarta, kemarin.

Arminsyah menyebutkan panggilan ter-hadap Setya Novanto kali ini merupakanuntuk pertama kalinya.

Selanjutnya, kata dia, pihaknya akanrapat dahulu membahas ketidakhadiranSetya Novanto. “Sepertinya kita panggilsekali lagi,” ucapnya.

Di bagian lain, Arminsyah menyatakanketidakhadiran Setya Novanto merupakan

Setya Novanto Mangkir

Penyebab Kerugian

Harus Dibedakan AntaraKelalaian dan Kesengajaan

JAKARTA - Banyaknyawarga yang hilang dandiduga menjadi pengikutaliran Gerakan Fajar Nusan-tara (Gafatar) membuatprihatin Presiden JokoWidodo (Jokowi). Untukitu, Presiden Jokowi telahmemberikan arahan kepadaKapolri dan Mendagri un-tuk me-nangani hal ini.‘’Sekarang akan mencari,mengumpulkan data se-lengkap-lengkapnya. Ke-polisian Indonesia sertaMendagri yang bertang-gung jawab terhadap ormas-

Ajaran Sesat

Jokowi MintaGafatar Diusut

Rakornas PKS Tegaskan

KMP Akan Memperkokoh PeranDEPOK - Presiden PKS

Sohibul Iman menyampai-kan 14 hasil Rakornas2016, salah satunya pene-gasan komitmen partai itudalam mengokohkan per-an Koalisi Merah Putih(KMP) di lembaga ekseku-tif maupun legislatif.‘’Mengokohkan peranKMP untuk menghadirkanlembaga legislatif di pusatdan daerah yang bersihserta produktif sebagaipenyambung suararakyat,” kata Iman di

Depok, kemarin.Dia mengatakan, PKS

masih tetap berkomitmenberada di dalam KMP untukmenjalankan proses checkand balances bagi berjalan-nya pemerintahan.

Menurut dia, dalam me-kanisme check and balancesitu tidak hanya terkait kuan-titas namun kualitas yang di-lakukan dalam mengawasijalannya pemerintahan.‘’Idealnya dalam ‘check andbalances’ seimbang dari sisikuantitas namun kami yakin

itu dilakukan secara kualitasdalam pengawasan,” ujarnya.

Sohibul mengatakan, se-cara nominal jumlah KMP bisasaja berkurang namun secarakualitas tetap baik sehinggabisa menjadi “vitamin”.

Dia tidak mempermasalah-kan beberapa partai yang se-belumnya berada di KMP laluberbalik arah menjadi pen-dukung pemerintah namunyang penting KMP memilikiarah transformasi struktural.‘’Transformasi struktural itu di-implementasiman dalam penga-

Suluh Indonesia/adeKPK BERTEMU BPK - Ketua BPK Harry Azhar Azis (2kanan) bersama Ketua KPK Agus Raharjo (2kiri),Wakil Ketua KPK Laode Muhammad Syarif (kiri), Basaria Panjaitan (kanan), Alexander Marwata, SautSitumorang usai melakukan pertemuan antara KPK dengan BPK di Kantor BPK Jakarta, kemarin. Perte-muan tersebut bertujuan meningkatkan koordinasi antara dua lembaga dalam penanganan korupsi.

Suluh Indonesia/antHADIRI PELANTIKAN DUBES - Wapres Jusuf Kalla (kanan) menyalami Ketua DPR Ade Komarudin (tengah) disaksikan mantan PresidenMegawati Soekarnoputri (kiri) saat menghadiri pelantikan 13 Dubes RI untuk negara sahabat yang dipimpin oleh Presiden Joko Widodo diIstana Negara, Jakarta, kemarin. Ade menggantikan Setya Novanto menghadiri acara di Istana Negara untuk pertama kali setelah dilantik.

hal yang rugi bagi mantan ketua DPR itu.Artinya tidak bisa memberikan penjelasanatas indikasi yang dimiliki penyelidik. ‘’Be-liau tidak memberikan penjelasan, artinyadari pihak Setnov tidak masuk informasike kita, itu kerugiannya,” ujarnya.

Ia juga menyebutkan terkait denganpengusaha M Riza Chalid yang namanyamasuk dalam rekaman itu, pihaknya sudahbeberapa kali pemanggilan, namun belumhadir juga. ‘’Sudah beberapa kali kita pang-gil (M Riza Chalid),” tegasnya.

Dalam penyelidikan kasus itu, Kejagungsudah meminta keterangan kepada Ment-eri ESDM Sudirman Said, Presdir PT Free-port Indonesia, Maroef Syamsuddin, danSekjen DPR RI. Bahkan Kejagung jugasudah mendapatkan rekaman yang sem-pat diperdengarkan di MKD. (wnd)

ormas karena Gafatar kan bagi-an dari ormas,” kata SeskabPramono Anung di IstanaNegara, Jakarta, kemarin.

Perintah Presiden itu, untukmenjawab keresahan masya-rakat atas keberadaan ormasyang telah menimbulkan sejum-lah orang di berbagai daerahhilang karena menjadi pengikutpaham ajaran Gafatar. ‘’Ini men-jadi meresahkan apakah adalatarbelakang paham ideologitertentu ataupun kepercayaantertentu atau tujuan tertentuyang ini sekarang didalami,”kata Pramono.

Apabila ditemukan ada halyang dianggap disalah-gunakan dan terjadi pelangga-ran hukum, Seskab mengatakanakan diambil tindakan tegas,karena sudah meresahkan. Ke-beradaan Gafatar sebagai or-mas sangat lihai mengajakmasyarakat untuk bergabung.

Organisasi ini, membungkusrapi kegiatannya dengan mem-berikan kegiatan-kegiatan so-sial seperti donor darah, ber-sih-bersih lingkungan dan lain-nya, kemudian setelah wargaterjaring, kelompok ini mulaimelakukan program cuci otak

KETUA BPK Harry Azhar Azis meminta KPKmemperkuat metode penilaian untuk membedakan

kelalaian dan kesengajaan yang menyebabkankerugian negara.

juan UU. Itu positif dan kamiyakin partai di luar KMPdukung,” katanya.

Selain itu, Sohibul men-jelaskan 13 hasil RakornasPKS 2016, antaranya yaitumengokohkan peran kade-risasi bagi pengokohan kar-akter Bersih, peduli dan pro-fesional.

Mewujudkan Tata Kelo-la Partai yang Transparan,Akuntabel dan Partisipatifkhususnya dalam pengelo-laan keuangan, organisasidan administrasi. (har)

Menurut Harry di Jakarta,kemarin, pihaknya akan per-kuat koordinasi yang memper-jelas peredaan dari kesenga-jaan dan kelalaian, baik dari sisihukum dan keuangan negara.

Harry mengatakan koordi-nasi dengan KPK mengenaiaturan baku antara kelalaiandan kesengajaan itu akan ter-masuk dalam pembaruan notakesepahaman (memorandum of

understanding) antara lemba-ga auditor negara dan lembagaanti-rasuah itu.

Namun kata dia, BPK masihperlu berkoordinasi kembalidengan KPK untuk merumus-kan sejumlah kriteria mengenaikelalian dan kesengajaan itu.

Dalam rapat perdana den-gan seluruh pimpinan baruKPK tersebut, Harry juga me-minta KPK untuk memperkuat

penindakan, dan sistempencegahan.

Dia menekankan, sistempencegahan tindak korupsiharus dibenahi, sebagai aspekpenting dalam reformasi sistemdan tata kelola keuangan.

Selain dua hal tersebut,Harry mengataan, pembaruanMoU antara dua lembaga itujuga akan meningkatkan kuali-tas koordinasi. Misalnya, ter-dapat kemungkinan rapat koor-dinasi antara dua lembaga akanlebih sering, dibandingsebelumnya yang hanya 3 bu-lan sekali.

Di samping itu, BPK danKPK juga akan menyamakanpersepsi mengenai definisikerugian negara. ‘’Rp1 punuang negara harus sama pen-jelasan penggunaannya antaraBPK dan KPK,” ujarnya.

Ketua KPK Agus Rahardjomengatakan pihaknya sudahmenerapkan sistem penilaianyang akan memperkuat kriteriakesengajaan dan kelalaian.

Menurutnya, jika dalam per-sidangan, kerugian negaradalam sebuah kasus terbuktikarena kelalaian terdakwa, tun-tutan yang diajukan seharus-nya pengembalian uang nega-ra, bukan pidana penjara.‘’Misalnya, ada bendaharaproyek lupa nutup brankas.Akibat lupa itu ada kecuriaan.Jadi mungkin itu bukan korup-si loh. Tuntutannya adalahganti rugi. Nah beda jikadisengaja, ada kerja sama den-gan petugas, itu pencurian,kalau istilah hukum, ada niatjahat artinya,” tuturnya.

BPK dan KPK memiliki duaMoU yang ditandatanganipada 2006 dengan lingkup ke-mitraan pertukaran informasi,bantuan persoenl, pendidikandan pelatihan, pengkajian dankoordinasi. (wnd)

Suluh Indonesia/antTIDAK HADIR - JAM Pidsus Arminsyah memberikan keterangan kepadaterkait ketidakhadiran mantan Ketua DPR Setya Novanto untuk diperiksadalam kasus ‘papa minta saham’ di Jakarta, kemarin.

agar warga bergabung dalamkeanggotaan mereka. ‘’Hal-halyang seperti ini seyogyanyatidak dipercaya. Karena kan inipasti ada bujukan-bujukanyang sifatnya spiritualitas se-hingga orang tertarik melaku-kan, tetapi kenyataannya sam-pai berkorban meninggalkankeluarga kan pasti ada sesuatuyang tertanam dalam dirinya,”papar Pramono.

Sementara itu Menag Luk-man Hakim Saifuddin menga-takan, paham yang dikembang-kan Gafatar bertentangan den-gan agama yang ada. (har)

JK SiapBersaksi Untuk Wacik

JAKARTA - Meskipun banyak dikecam pegiat anti korupsikarena bersedia menjadi saksi meringankan bagi terdakwa perka-ra kasus korupsi,namun KPK justru malah tak keberatan danbersikap biasa saja atas kesediaan Wapres Jusuf Kalla menjadisaksi mantan Menbudpar Jero Wacik. ‘’Ya kan bagus,setiap war-ga negara punya kewajiban yang sama di depan hukum,” kataWakil Ketua KPK Alexander Marwata usai beranjangsanadengan pimpinan BPK di Jakarta, kemarin.

Meskipun demikian, ia meminta agar pengadilan bersikap fairkepada semua pihak,agar terungkap kebenaran yang sesung-guhnya atas perkara yang didakwakan Jaksa KPK terhadapmantan Menteri ESDM tersebut.‘’Kalau pak JK bersedia jadisaksi meringankan pak Jero, itu kan bagus. Prinsipnya, peng-adilan harus mendengarkan semua pihak,dari terdakwanya mau-pun penasihat hukumnya masing-masing bisa melakukan pem-belaan diri,” imbuhnya.

Sementara itu, jelang H-I kedatangan Wapres Jusuf Kalla un-tuk menjadi saksi meringankan bagi Wacik, keamanan Penga-dilan Tipikor Jakarta diperketat. Sterilisasi dilakukan diseluruhsudut gedung dan ruangan,baik dari tempat parkir, tempat ru-ang tunggu hingga pintu masuk dan ruang sidang yang akandipakai bersidang hari ini.

Rencananya persidangan digelar di Ruang Kartika 1 lantai 1PN Jakarta Pusat. Setelah disterilkan, kini ruangan tersebut te-lah dikunci dan baru dibuka menjelang sidang. ‘’Saya yang usul-kan tadi dengan para hakim biar ruangan tersebut tidak dipakaiuntuk sidang lain,’’ kata Seto, juru panggil sidang. (wnd)

Page 2: Edisi 14 Januari 2016 | Suluh Indonesia

2Suluh Indonesia, Kamis 14 Januari 2016K ta

Suluh Indonesia/antPENGGUSURAN BANGUNAN - Petugas mengoperasikan alat berat menghancurkan bangunan tempat tinggal yang berada di sepanjangpinggir Jalan Kalimalang, Jakarta Timur, kemarin. Puluhan bangunan tempat tinggal dihancurkan untuk pelebaran Jalan Raya Kalima-lang yang rencananya akan di bangun sebagai jalur khusus Busway Jakarta-Bekasi.

Diancam Ahok

2 SKPD KembalikanGratifikasi Rp 10 Miliar

JAKARTA - Dua satuankerja perangkat daerah (SKPD)di lingkungan PemerintahProvinsi DKI Jakarta telahmengembalikan gratifikasiyang diterimanya ke KomisiPemberantasan Korupsi(KPK). Nilai yang dikembalikandua SKPD tersebut mencapaiRp 10 miliar.

Kedua SKPD tersebut yak-ni Dinas Perumahan dan Ge-

Kejari Jakbar Selamatkan UangNegara Sebanyak Rp 1.7 Miliar

Kepala Seksi PidanaKhusus Kejari Jakbar,Choirun Parapat di KejariJakarta Barat, kemarin menga-takan, pidana ini menanganiperhatian khusus yang mem-butuhkan skala prioritas, uta-manya korupsi.

Ia menjelaskan secara rin-ci, total sebanyak Rp1.675.227.856, didapat dari tahappenyidikan sebesarRp582.684. 000, kemudian di

dung Pemda, serta Dinas BinaMarga. ‘’Ada dua dinas yangkembalikan gratifikasi ke KPK,nilainya hampir Rp 10 miliar,”kata Basuki Tjahaja Purnama,Gubernur DKI Jakarta, di BalaiKota DKI Jakarta, kemarin.

Dikatakan Basuki, yang me-nerima gratifikasi adalah beber-apa kepala bidang, kemudiandilaporkan kepada atasannyamasing-masing. Selanjutnya

Kepala Dinas Perumahan danGedung Pemda, Ika Lestari Aji,serta Kepala Dinas Bina Mar-ga, Yusmada melaporkan kepa-da Basuki.

Gratifikasi tersebut didapatdari honor membeli lahan un-tuk pengadaan rumah susun(rusun). “Ada yang kasih, adayang enggak kasih memang.Nah, yang kasih banyak jugaloh. Miliaran ini, tentu si Ibu

Kilas

Suluh Indonesia/antBANJIR KAWASAN MERUYA - Bocah bermain air saat banjir menggenangi area pintu gerbang tol Meruya di Jakarta, kemarin. Banjir tersebut disebabkan buruknya drainase dikawasan tersebut sehingga ketika hujan deras air mudah tergenang.

9 Klinik Chiropractic DisegelSATUAN Polisi Pamong Praja (Satpol PP) ProvinsiDKI melakukan penyegelan sembilan klinik keseha-tan Chiropractic First di lima wilayah kota adminis-trasi Jakarta. Klinik yang berlokasi di mal-mal terse-but disegel karena tidak sama sekali mengantongi izinnamun nekat beroperasi melayani pasien. Berdasar-kan pemantauan, penyegelan sembilan klinik Chiro-practic First dipimpin Kepala Satpol PP DKI Jakarta,Kukuh Hadi Santosa di salah satu klinik yang ber-lokasi di lantai 3 Grand Indonesia (GI), Jakarta Pusat.Tindakan penyegelan klinik tersebut melibatkan seki-tar 200 personel Satpol PP dengan dibantu unsur TNI,Polri, Badan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (BPTSP)dan Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI. Sembilan klinikyang disegel tersebar di mal Kota Kasablanka, Pon-dok Indah Mal 1, Emporium Pluit Mal, FX, KelapaGading, Tifa Building, Mal Taman Anggrek dan GrandIndonesia yang saat ini ditutup. (kmb)

Bangli Kosmos Dibongkar

Polda MetroRangkai Petunjuk

Ungkap Kematian MirnaJAKARTA - Penyidik Pol-

da Metro Jaya merangkai selu-ruh petunjuk barang buktiguna mengungkap kematianmisterius Wayan Mirna Saliminalias Mirna (27) usai meminumes kopi di Kafe Olivier GrandIndonesia. ‘’Ada beberapa pe-tunjuk yang disita dan diperik-sa di laboratorium forensik,kami rangkai jadi masih ber-jalan,” kata Direktur ReserseKriminal Umum Polda MetroJaya Kombes Pol. KrishnaMurti di Jakarta, kemarin.

Krishna mengatakan polisitelah menyita berbagai barangbukti seperti biji kopi, kameratersembunyi, cairan kopi yangdikonsumsi Mirna maupun or-gan tubuh vital korban gunaditeliti petugas Pusat Labora-

torium Forensik (Puslabfor).Krishna mengaku polisi telah

menemukan titik terang darisejumlah petunjuk, namun masihberupaya untuk dirangkai agarlebih “terang benderang”.‘’Kami menunggu hasil labora-torium, pemeriksaan saksi, hasilotopsi dan berita acara konfron-tasi,” ujar Krishna.

Hal itu, menurut Krishnaguna dirangkai selanjutnya me-netapkan kasus kematian Mirnaterdapat unsur pidana dan men-cari tersangka.

Krishna menambahkan peny-idik belum memeriksa saksi se-cara resmi yang dimasukkan kedalam berita acara pemeriksaan(BAP), termasuk dua rekan Mir-na yakni Jessica dan Hani.

Rencananya, penyidik akan

tahap penuntutan sebesarRp225.000.000 dan eksekusisebesar Rp867.543.856.

Seksi pidana khususmenangani empat perkara ditahap penyidikan, pra penun-tutan sebanyak 19 perkaradan penuntutan 24 perkara.

Terkait kegiatan penyelid-ikan, satu perkara pokok dansatu perkara ‘splitsing’ den-gan realisasi anggaranRp86.000.000, kendalanya ad-

alah hanya dua yang diang-garakan, sementara dua lain-nya tidak.

Secara fungsi, seksi pidanakhusus menangani tentangkorupsi agar ditangani lebihcepat serta profesional, kemu-dian optimalisasi pengem-balian kerugian negara dankualitas perkara, yang terakhiradalah penerangan hukum ke-pada masyarakat.

Selain itu, di luar pidanakhusus, sepanjang 2015,daftar perkara khusus ataupenting yang menarik per-hatian terdiri dari 721 perkaranarkotika, 17 perkara teroris-me, 2 perkara pencucianuang.

Berikutnya, 1 perkarapenyelundupan dan perda-

gangan manusia, 4 perkaraperlindungan anak, 10 perka-ra pembunuhan, 4 perkara ke-imigrasian serta 22 perkarakhusus lainnya.

Untuk tuntutan mati bagi25 terdakwa narkoba, rata-ratabarang bukti yang dirampasdi atas 40 kilogram, bahkanmencapai 1,3 ton ganja danhampir 900 kilogram sabu.

Pedoman tersebut ber-dasar surat edaran nomor : SE-013/A/JA/21/2011 TentangPedoman Tuntutan PerkaraTindak Pidana Umum.

Mekanisme tuntutan pi-dana mati menerapkan sistemrencana tuntutan yang bert-ingkat dan penuh dengan ke-hati-hatian serta pertimban-gan juridis-sosiologis. (kmb)

Suluh Indonesia/antPENAMBAHAN TAMAN KOTA - Warga melakukan olahraga pagi di Taman Suropati, Jakarta, kemarin.Pemprov DKI Jakarta berencana membangun 63 taman kota baru di tahun 2016 dengan total luas 49,3hektar.

KEJAKSAAN Negeri Jakarta Barat telahmenyelamatkan keuangan negara pada tahun

2015 dari tindak pidana khusus serta tindakankorupsi sebanyak Rp1.675.227.856.

Ika ketakutan, dia lapor kesaya, katanya kepala bidang-nya terima duit lapor ke dia,”ujarnya.

Semula Basuki mendugagratifikasi yang diterima han-ya senilai jutaan rupiah. Namunternyata gratifikasi yang diter-ima mencapai miliaran rupiah.‘’Saya pikir Rp 1 juta, atau Rp10 juta, ternyata miliaran. Sayabilang, satu rupiah saja harus

lapor ke KPK ini. apalagibanyak,” kata Basuki.

Nilai gratifikasi yangdikembalikan merupakanyang terbesar sepanjangsejarah KPK. SebelumnyaMenteri ESDM, SudirmanSaid pernah mengembali-kan gratifikasi berupa cicinberlian senilai Rp 4,5 juta.‘’Sejarah KPK ini palingbesar,’’ kata Ahok. (kmb)

memanggil sejumlah saksiseperti keluarga, suami kor-ban, pegawai kafe dan saksiahli. ‘’Kalau yang kemarin ter-hadap beberapa orang hanyainterview dan interogasi saja,”tutur Krishna.

Sebelumnya, Wayan MirnaSalimin alias Mirna meninggaldunia usai meminum kopi EsVietnamens di Restauran Oliv-ia di West Mall Grand Indone-sia Tanah Abang Jakarta Pu-sat, Rabu (6/1).

Awalnya teman korban Sis-ka tiba lebih awal dibandingMirna dan seorang rekan lain-nya Hani di gerai tersebutpada pukul 16.09 WIB.

Sebelumnya kejang-kejangMirna pesan Es Vietnam Kopi.(kmb)

PULUHAN bangunan liar yang berdiri di areal TamanKosmos RT 02/10, Kecamatan Kebon Jeruk, Jakar-ta Barat, dibongkar Rabu (13/1). Pembongkaranbangunan semi permanen ini mengerahkan pulu-han petugas Satpol PP, petugas Penanganan Prasa-rana Sarana Umum (PPSU), dibantu aparat kepoli-sian dan TNI. Anik Sulastri, Sekretaris Camat Keb-on Jeruk, kemarin mengatakan, ada 8 kios berdiridi atas saluran air, 12 lapak ada di taman, dan 4rumah permanen yang dibongkar. Dikatakan Anik,penertiban dilakukan karena puluhan bangunan liarberdiri di lahan sarana umum sehingga mengaki-batkan kondisi areal taman menjadi kumuh, kotor,dan saluran air tidak berfungsi. Pihaknya akan fung-sikan kembali taman dengan penghijaun dan salu-ran air agar tidak tersendat. Ia menegaskan, pihakn-ya akan memonitoring agar pedagang kaki lima(PKL) tidak kembali mendirikan bangunan liar di se-kitar areal taman. (kmb)

SUKU Dinas Perhubungan dan Transportasi(Sudinhubtrans) Jakarta Utara, kembali melaku-kan penertiban parkir liar di Kecamatan KepalaGading dan Tanjung Priok. Sebanyak 11 mobilditindak petugas. Anton Parura, Kasudin Per-hubungan dan Transportasi Jakarta Utara, kemarinmengatakan, pengemudi masih membandel. Dantetap nekat memarkirkan kendaraannya di bahujalan. Ini jelas melanggar aturan, makanyadiderek. Penindakan yang dilakukan, lanjut An-ton, berupa pencabutan pentil dan juga pendere-kan. Anton mengatakan, untuk mendereknya kitalibatkan empat mobil derek. Dalam penertiban kaliini, petugas Sudin Perhubungan dan Transporta-si Jakarta Utara yang dilibatkan sebanyak 10 petu-gas. Pihaknya akan terus lakukan penertiban. Ter-lebih masih banyak pemilik kendaraan yang tidaksadar aturan. (kmb)

11 Mobil Diderek

Page 3: Edisi 14 Januari 2016 | Suluh Indonesia
Page 4: Edisi 14 Januari 2016 | Suluh Indonesia

Megap litan 4Suluh Indonesia, Kamis 14 Januari 2016

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

SMS IKLAN BARIS0811 3898 000

Rp. 50.000,-

10 Baris, 10 kali muat/sebulan

Suluh Indonesia/antDRAINASE BURUK KOTA TANGERANG - Warga pengguna kendaraan menembus genangan air pascahujan di Jalan HOSCokroaminoto, Ciledug, Tangerang, kemarin. Sejumlah jalan di Kota Tangerang kerap tergenang air setelah dilanda hujanakibat buruknya sistem drainase.

Suluh Indonesia/antFPI TOLAK BUPATI PURWAKARTA - Anggota FPI Kota Depok bersitegang dengan petugas keamananyang menurunkan spanduk penolakan kedatangan Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi yang hadir untuk me-menuhi undangan sebagai pembicara dalam seminar di Universitas Indonesia, Depok, kemarin.

KilasPengedar Ganja DitangkapSATUAN Narkoba Kepolisian Sektor Bekasi TimurKota Bekasi menangkap seorang pengedar ganja didaerah Kelurahan Mustikasari, Kecamatan Mustika-jaya. Kasubag Humas Polresta Bekasi Kota Iptu PujiAstuti di Bekasi, kemarin mengatakan, pelakunya ber-nama Soni alias Kebo (30) tertangkap pada Minggu(10/1) di Kecamatan Rawalumbu. Menurut dia, pen-angkapan pelaku dilakukan saat polisi melakukan ob-servasi di wilayah setempat dan mencurigai gelagataneh pelaku. Kemudian petugas menangkapnya set-elah kami mendapatkan laporan warga kalau di daer-ah setempat ada yang mengedarkan narkoba. Daripenggeledahan tersebut, polisi menemukan duabungkus kertas berisi ganja, satu bungkus diselip-kan di saku celana dan satu bungkus kertas di sakujaket. Polisi juga menemukan barang bukti lain di ru-mah kontrakan tersangka di RT 04 RW 05 KelurahanBojong Menteng, Kecamatan Rawalumu. (ant)

Ambulans Ilegal DijaringSEBANYAK tujuh ambulans ilegal yang kerap merugi-kan keluarga pasien di Rumah Sakit Umum DaerahKota Bekasi, terjaring razia aparat gabungan, kemar-in. Kepala Dinas Perhubungan Kota Bekasi YayanYuliana di Bekasi, kemarin mengatakan, ada tujuhambulans yang berhasil kita jaring pada razia kali ini.Menurut dia, ketujuh ambulans ilegal tersebut terjar-ing saat tengah parkir di sejumlah titik lingkunganRSUD Kota Bekasi Jalan Pramuka, Bekasi Selatan.Kendaraan itu tidak dikandangkan, hanya dilakukanpendataan saja kemudian kami lepas lagi. Namunkepada sopirnya, kata dia, dilakukan pembinaan agaraktivitas menawarkan jasa ambulans kepada keluar-ga pasien tidak lagi dilakukan karena sifatnya ilegal.Sebelumnya diberitakan, ratusan personel gabunganPemerintah Kota Bekasi melakukan razia terhadapoperasional mobil ambulans ilegal. (ant)

BEKASI - Manipulasi data pajakdi Kota Bekasi diduga melibatkanoknum aparat siil negara (ASN) kare-na berlangsung rapi yang sudah ber-langsung lama.

Salah satu warga Kelurahan Jati-rasa Kecamatan Jatiasih Kota Beka-si kepada pers, Rabu, mengemuka-kan, pajak aset tanahnya yang han-ya 78 meter persegi mulai bermasalahsejak tahun 2012.

Ketika itu terjadi perbedaan dataantara SPPT dengan data di komput-er baik di BRI maupun Bank JabarBanten (BJB).

Petugas dua bank itu menolakpembayaran pajaknya sejak 20012karena terjadinya perbedaan nama.

Manipulasi Pajak di Bekasi

MelibatkanOknum Aparat

Di SPPT tahun 20012 atas nama Titin,namun di komputer tertera nama EviSulastri.

Perbedaan data di SPPT denganyang ada di bank itu terjadi sejaktahun 2012. Pernah pula dikonfirma-si kepada orang yang namanya tert-era di komputer bank, namun hanyadiam saja, tidak ada respon dan cuma“cengar’cengir”.

Ketika ditanyakan kepada aparatpemerintah di tingkat bawah, mere-ka mengatakan tidak tahu karenaurusan kelurahan.

Ketika ditanyakan ke kelurahandiperoleh jawaban bahwa itu uru-san kecamatan. Petugas di Keca-matan Jatiasih ketika ditanyakan

mengenai masalah itu “melempar”ke Kelurahan Jatirasa.

Petugas Kelurahan Jatirasa keti-ka ditanya ulang menyatakan itu uru-san bank. Petugas BJB hanya men-jelaskan bahwa PBB yang dimaksudtelah dibayarkan. Bank hanya men-erima pembayaran, walaupun adaperbedaan lokasi objek pajak dannilai pajaknya.

Namun ketika ditanyakan men-genai adanya perbedaan data diSPPT dengan di komputer memintawajib pajak mengurus di kecamatan.Kemudian pihak kecamatan ditany-akan mengenai mana prosedur yangbenar “melempar” ke DispendaKota Bekasi. (ant)

BOGOR – Walikota Bogor,Bima Arya mengancam akan men-copot 20 lurah di kotanya karenadinilai gagal menjalankan programdan tugasnya sebagai lurah. ‘’Ya,minggu-minggu ini ada 20 lurahyang akan saya ganti dan mutasidari jabatannya. Mereka digantikarena belum maksimal dalam men-jalankan tugas dan program yangsaya harapkan di tingkat kelurah-an,” kata Bima saat menjadi pemb-icara pada acara dialog MencariSolusi (Obsesi) di Bogor, kemarin.

Menurut walikota, mutasi dan

Gagal Jalankan Tugas20 Lurah di Bogor Dicopot

rotasi 20 orang aparur pelayanmasyarakat di kota Bogor ini ter-paksa dia lakukan karena dari hasilevaluasi capaian progress programkerja para lurah itu di tahun 2015masih rendah. ‘’Upaya rotasi danmutasi ini dilakukan sebagai upayapembinaan, dengan melihat masihrendahanya serapan anggarantahun lalu yang hanya mencapai60,3 persen,” sesalnya.

Untuk itu, ungkap Bima Arya, di-rinya selaian akan mencopot 20 lu-rah dari 68 lurah yang ada di kotan-ya, sejumlah pejabat dan pegawai di

lingkungan dinas atau SKPD yangprogramnya tidak jalan juga akandilakukan evaluasi. ‘’Parakabid,kasi dan staf yang terbuktitidak mampu bekarja pasti jugaakan diganti,” ungkapnya.

Pada kesepatan ini Bima Arayamenjelaskan, bahwa untuk men-dukung percepatan pembangunandan pelayanan publik yang baik diKota Bogor memang diperlukanorang orang yang memiliki seman-gat pengabdian, sekaligus mampumenjalankan tugasnya denganbaik. (bas)

gunan di Kota Bogor, salahsatunya Perusahaan DaerahJasa Transporatsi (PDJT) yangsaat ini sedang melakukanseleksi penerimaan direksibaru. ‘’Januari ini akan diada-kan direksi baru di PDJT. Dankami mahasiswa mengharap-kan kehadiran direksi baruPDJT mampu mentransforma-si pelayanan transportasi pub-lik bagi Kota Bogor,” katanya.

Menurut dia, transportasidi Kota Bogor sudah semakinpadat dan semrawut sehinggamemerlukan penataan secaramenyeluruh.

Ia mengatakan masalahtransportasi perlu penataansecara terintegrasi sesuai logi-ka transportasi publik. ‘’Se-jarah berdirinya PDJT selalumengalami kerugian, kami

PENGURUS Daerah Kesatuan Aksi MahasiswaMuslim Indonesia (KAMMI) Bogor mendorongPemerintah Kota Bogor membenahi transportasi

publik secara serius agar dapat memenuhi kebutu-han masyarakat terkait dengan layanan angkutan

umum publik.

KAMMI Bogor

Dorong Pemkot Benahi Persoalan Transportasitidak mau kegagalan-keg-agalan tersebut terulang den-gan direksi baru yang akandipilih,” katanya.

Ia juga mengharapkan PDJTmengisi ruang-ruang transpro-tasi publik yang belum terlay-ani oleh angkutan umum yangsudah tersedia saat ini. ‘’Ke-hadiran PDJT bukan malahmenambah kepadatan jalan diBogor,” katanya.

Melalui diskusi publiktersebut, diharapkan ada so-lusi dan masukan-masukanyang disampaikan para pe-mangku kepentingan,khususnya direksi baru nan-ti, untuk melakukan upayaperbaikan baik dari sisi mana-jemen, strategi bisnis, mau-pun PDJT dalam rangka solu-si atas pemasalahan kemace-

tan di Kota Bogor.Akan hadir dalam diskusi

tersebut, organisasi kepe-mudaan, lembaga swadayamasyarakat, KNPI, Organda,DLLAJ, dan Bappeda KotaBogor. ‘’Dari diskusi ini, KA-MMI akan senantiasa men-gontrol dan mendorong pem-benahan transportasi danPDJT, permasalahannyasudah banyak, dengan per-gantian direksi sehingga harusdiberi dorongan melakukanperbaikan,” katanya.

Setelah dilakukan upayapenyehatan terhadap PD JasaTransportasi oleh tim penye-lamatan bentukan wali kotapada tahun lalu, kini Pemerin-tah Kota Bogor membuka sele-ksi penerimaan direksi baruBUMD tersebut. (ant)

Ketua PD KAMMI BogorAbdusallam di Bogor, kemar-in, persoalan utama di KotaBogor adalah kemacetan, dantransportasi umum yang me-madai menjadi kunci utamamengurai kepadatan arus ini.

Sebagai upaya mendorongPemerintah Kota Bogor mem-benahi persoalan transportasi,KAMMI Bogor menggelar dis-kusi publik refleksi awal tahunyang mengangkat tema“Mewujudkan PDJT yang Pro-fesional demi Transportasi

Publik yang Nyaman”. ‘’Dis-kusi ini rencananya digelar Ka-mis (14/1) besok, akan meng-hadirkan Wali Kota Bogor BimaArya Sugiarto sebagai pemb-icara kunci, Budi Arief dari pen-gamat transportasi, dan YayatSupriatna, pengamat tata ruangyang juga Ketua Tim TP4Bogor,” katanya.

Dia mengatakan diskusitersebut digelar untuk mem-bahas sepak terjang BadanUsaha Milik Daerah (BUMD)dalam mendukung pemban-

TPA Rawa Kucing DiresmikanTEMPAT pembuangan akhir sampah RawakucingKota Tangerang, Banten, akan dilengkapi dengantaman kupu-kupu. Kepala Dinas Kebersihan dan Per-tamanan Kota Tangerang, Ivan Yudianto di Tangerang,Rabu mengatakan pembuatan taman kupu-kupu saatini sudah berjalan dengan telah dibangunnyapenakarannya. Nantinya, taman kupu - kupu terse-but akan dibangun di tengah -tengah TPA Rawakuc-ing berdampingan dengan Green House yang kini te-lah terbangun. Ia mengatakan, penakarannya sudahjadi. Tinggal diisi dengan tanaman dan kupu - kupuyang beraneka jenis seperti di Bogor. Dengan demiki-an, warga yang datang ke TPA Rawakucing, selainbelajar mengenai pengolahan sampah, juga bisa be-rekreasi di taman kupu-kupu. Wali Kota Tangerang,Arief R. Wismansyah meminta, semua pihak untukmenjaga dan menata TPA Rawa Kucing. (ant)

DEPOK - Sejak beberapahari terakhir, ruang rawat inapyang berada di RSUD Depokmulai penuh disesaki pasienyang sebagian besarnya meru-pakan pasien (Demam Berd-arah Dengue (DBD). Data diRSUD Depok mencatat sejakNovember 2015, RSUD Depokmerawat sebanyak 32 pasienDBD dan Desember 2015pasien DBD melonjak menca-pai 63 orang.Namun, Kasie Pe-layanan Medis RSUD Depok,Dayu Satriani mengaku yangmenjalani rawat inap tak hanyapenderita DBD saja, melainkan

DBD MeluasRSUD Depok Dipenuhi Pasien

juga penyakit lainnya.“Sedikitnya ada 38 pasien

yang kini masih dirawat diRSUD Depok karena DBD,”kata di Depok, Rabu (13/1).

Untuk pasien DBD, pihakRSUD Depok menggratiskansegala bentuk biaya perawatansesuai program unggulan WaliKota dan Wakil Wali Kota De-pok dengan dana dari Angga-ran Pendapatan dan BelanjaDaerah (APBD).

Dayu memberikan tips,bagaimana masyarakat mence-gah penyakit DBD, diantaran-ya dengan melakukan 3M

yaitu, menjaga kebersihan,tingkatkan daya tahan tubuh,makan makanan bergizi, istihar-at yang cukup dan berolahra-ga. “Vitamin boleh saja jikadiperlukan dan jangan lupa per-banyak minum. Jika dirasa de-mam segera periksakan ke dok-ter,” terangnya.

Sementara, Kepala DinasKesehatan Kota Depok, LiesKarmawati menambahkan, se-luruh kecamatan di Depok me-mang endemis DBD. Salah satucara mencegahnya yakni den-gan meningkatkan Pola HidupBersih dan Sehat (PHBS). (jif)

DEPOK - Ratusan wargaDepok yang tergabungdalam Paguyuban MuslimSunda (PMS) dan FrontPembela Islam (FPI) Depokmenggelar aksi menolak ke-datangan Bupati Purwakar-ta Dedi Mulyadi yang akanmenghadiri acara talk showdi UI Kota Depok, kemarin.

Juru bicara PMS, AhmadYani mengatakan pihaknyamenyatakan keras terhadapkedatangan Bupati Pur-wakarta Dedi Mulyadi untukikut andil kegiatan acara talk-show ‘inspiring leaders’yang digelar Cyrus Networkdi Pusat Studi BahasaJepang Fakultas Sastra UI.Alasannya, Dedi dianggaptelah menyesatkan ajaranIslam dan diduga mengajar-kan eksistensi kitab suci Al-Quran dengan alat musiksuling. ‘’Dia (Dedi) mem-praktikan kebiasaan yangtidak sesuai dengan sosialkultural dan religi masya-rakat sunda dan dinilaisering mempraktikan klenik.Oleh sebab itu kita menolakkedatangannya di UI bah-kan Depok,”ujarnya kepadawartawan di lokasi.

Yani juga mengaku telahmengerahkan 400 orang un-tuk mencegah Dedi datangdan meminta dengan hor-mat untuk membatalkankegiatannya di UI sertakembali ke Purwakarta.

Ratusan MassaHadang Bupati

Purwakarta“Kita tak mau kedatangan or-ang yang dianggap sebagaiRaja Syirik. Massa akan terussiaga di gerbang masuk uta-ma UI sampai Dedi tidak sam-pai ke Depok,” ungkapnya.

Kapolres Depok KombesDwiyono yang memimpin lang-sung pengamanan menyebut-kan telah menurunkan seban-yak 750 anggota BKO Sabaradan Brimob dari Polda MetroJaya masing-masing 1 SSK.‘’Jika situasi masih bisa terk-endali lajur lalulintas dari pintugerbang UI tidak akan ditutup.Namun bila keadaan memanasakan kita tutup dan dilakukanrekayasa lalulintas untuk ma-suk ke UI,” ungkapnya.

Selain berorasi , massajuga memasang spanduk beri-si penolakan yang berisi tu-l isan “Masyarakat DepokMenolak Dedy Mulyadi RajaSyirik dari Purwakarta” dan“Kemusyrikan Bukan AdatSunda” tak jauh dari gerbangutama kampus UI.

Meski demikian, Dedi yangmengenakan setelan serbaputih dan ikat tetap hadir se-bagai pembicara di talk showtersebut meski hanya satu jam,tentunya dengan pengawalanketat dari pihak keamanan.Walau acara belum selesai, Iyamemilih bergegas pulangmenuju mobilnya. BahkanDedi juga enggan berkomen-tar ketika disinggung adanyaunjuk rasa ini. (jif)

Page 5: Edisi 14 Januari 2016 | Suluh Indonesia

5Suluh Indonesia, Kamis 14 Januari 2016 piniGagasan Menghidupkan

Kembali GBHN

Wartawan Suluh Indonesia membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber.

Sampaikan saran, kritik dan keluhan mengenai kebijakan Pemerintah, fasilitas umum atau lainnya ke: PO BOX 6233 JKBKG, Jakarta 11062, redaksi: Jl Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan, JakartaPusat. Fax: 53670771 atau e-mail: [email protected]. Lampirkan foto copy KTP/SIM/Paspor yang masih berlaku dan cantumkan nomor telepon yang bisa dikonfirmasi.

F OKUS

Pemimpin Umum : Satria Naradha, Wakil Pemimpin Umum/Redaksi/Penanggung Jawab : Wirata, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Kuswandi, Petrus, Bogor : Aris Basuki (Koordinator), M. Ibrahim, Depok: Rajif Nugroho, Tangsel : Novi Revolusiana, Iklan : Emiliana, Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602 Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email: [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk, Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media

Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi.Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI Percetakan : PT SATRIA NARADHA PERS, Cikarang, Bekasi

Suluh Indonesia Mengundang Anda menulis dalam kolom ini. Caranya: Kirim Tulisan Anda ke alamat Gedung Pers Pancasila Jl.Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat atau Kirim ke E-mail: [email protected]. Panjang Tulisan Maksimal7.000 karakter. Tulisan akan dimuat juga secara sinergis dengan Kelompok Media Bali Post.

Bang D el

SURAT A NDA

Bersama MemerangiTerorisme

D AMPAK pergerakan organisasi teroris transnasional beberapatahun silam telah dirasakan Indonesia akibat lemahnya sistempengawasan di wilayah perbatasan.

Para pelaku kejahatan, termasuk teroris memanfaatkan

OlehDewa Made Sugatra

RAKERNAS I PDI Perjuangan tahun 2016 ini menggagas untuk menghidupkan lagi Garis BesarHaluan Negara (GBHN) sebagai pedoman pembangunan nasional. Cara ini dinilai mampu memberi-kan arah yang lebih mantap pembangunan negara, yang mempunyai visi jelas dalam jangka waktupuluhan tahun yang akan datang. Gagasan itu dengan sendirinya akan menghindarkan setiap kepalanegara atau presiden untuk tidak lagi merancang visi dan misi selama menjadi pimpinan negara.

Gagasan tersebut mendapatmasukan positif dari masyarakatdan dipandang bagus juga sebagaipengarah pola pembangunan In-donesia di masa mendatang.Bagaimana cara membangkitkanhal itu, apakah melalui amandemenUndang-Undang Dasar, pengua-tan undang-undang atau lainnyaitu merupakan diskusi yang mestidilakukan kemudian. Munculnyagagasan menghidupkan lagi GBHNtidak dapat disangkal, bahwa salahsatu kebijakan di zaman Orde Baruitu memang merupakan kebijakanpositif untuk pembangunan bang-sa. Artinya, produk itu pun se-sungguhnya positif.

Sebagai sebuah konsep pem-bangunan, GBHN ini merupakankonsep dasar terarah yangmengikat secara politik dan sosialyang mesti ditaati oleh pimpinannegara. Konstitusi Indonesia padawaktu itu menetapkan bahwa Ma-jelis Permusyawaratan Rakyat(MPR) akan menetapkan GBHNsetiap lima tahun sekali. Majelis initentu saja kemudian dapat merevi-si arahan pembangunan tersebutsesuai dengan perkembangan za-man pada saat itu.

Dari sisi idealisme pemban-gunan, apa yang termaktub didalam konsepsi dasar ini, bernilaipositif karena arah pembangunantersebut dirancang oleh wakil-wak-il rakyat, wakil golongan serta utu-san dari daerah. Hasil pola pikiryang dituangkan ke dalam GBHNini dipandang mewakili seluruh In-donesia karena telah dicurahkanoleh segenap lapisan masyarakatyang dinilai mempunyai penge-tahuan, pengalaman dan pendidi-kan yang memadai.

Anggota MPR adalah orang-or-ang yang mewakili seluruh ko-mponen masyarakat denganpengetahuan, pengalaman danpendidikan yang memadai. Bahwakemudian arah dan pembangunantersebut diperbarui setiap limatahun, itu merupakan kebijakan re-alistis dan rasional. Dikatakan re-alistis karena arah pembangunanitu harus menyesuaikan denganperkembangan sosial yang terjadidi masyarakat. Tentulah di sini ter-masuk juga perkembanganteknologi, cara bergaul, cara mem-buat keputusan, dan sebagainya.Dikatakan rasional karena pola itumengadaptasi pembaruan-pem-

baruan yang terjadi di masyarakat,sehingga pencapaian pemban-gunan dapat dilakukan secara leb-ih mudah dan lebih cepat, mampumengurangi bebas fisik manusia.Misalnya bantuan traktor kepadapetani, tentu akan mampu memberi-kan ruang lebih luas kepada pet-ani untuk bekerja, mempersingkatwaktu dan biaya fisik yang lebihmurah.

Secara politis dan ketatanega-raan, Garis Besar Haluan Negaraini pada waktu itu ditetapkan den-gan Tap MPR. Maka, apabila kebi-jakan itu telah ditetapkan melaluiKetetapan MPR, presiden mautidak mau harus mamatuhi aturantersebut melalui kebijakan-kebija-kan dan keputusan-keputusan

yang dibuatnya. Menteri-menteriyang menjadi pembantu presidenharuslah patuh dengan kepu-tusaan tersebut, yang merupakancerminan dari GBHN. Jadi polapembangunan yang dituangkan didalam GBHN tersebut, sesunggu-hnya mengandung makna yangidealis sekaligus praktis. Idealiskarena telah disaring dan merupa-kan intisari dari pemikiran seluruhwakil-wakil rakyat Indonesia dariberbagai golongan. Artinya iamencerminkan pola keperluan pem-bangunan bagi daerah, kelompok,rakyat yang kaya, menengah mau-pun miskin di seluruh Indonesia.

Ditetapkan dengan Tap MPR,dengan tujuan agar presiden tidakmengeluarkan kebijakan dan kepu-tusan yang menyimpang dari halitu. Tetapi kebijakan tersebut rea-lis, karena ukurannya telah diukurdan mampu dicapai dalam jangkawaktu lima tahun.

Jika boleh disebutkan, maka bu-kan sekadar GBHN itu yang men-jadi modal dasar bagi Orde Baruuntuk membangun, tetapi jugadilengkapai dengan apa yang di-namakan Pelita, yaitu kependekandari Pembangunan Lima Tahun.Pelita ini tidak lain merupakan sa-habat dari GBHN dalam melaksan-akan pembangunan nasional. JikaGBHN merupakan konsepsi jelas

kelemahan itu sebagai celah untuk melebarkan aksinya.Pembalakan liar, impor barang ilegal, penangkapan ikan ilegal, penye-

lundupan manusia, dan juga terorisme merupakan ekses langsung darilemahnya pengawasan perbatasan. Kelemahan tersebut bukan berartiluput dari perhatian Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme(BNPT) Saud Usman Nasution.

BNPT menyadari masing-masing instansi aparat keamanan dan pe-mangku kepentingan wilayah perbatasan telah memiliki aturan dan prose-dur operasi standar (Standard Operating Procedure - SOP) tersendiridalam pengamanan dan pengawasan ancaman terorisme, katanya saatmembuka acara Sosialisasi Pengawasan Terorisme Wilayah Perbatasandi Manado, baru-baru ini.

Saud melihat selama ini strategi pengawasan perbatasan masihlemah, belum menyeluruh dan lintas sektoral. Karena itu, BNPT mem-buat SOP untuk menyinergikan seluruh pemangku kepentingan. BNPTsebagai lembaga koordinatif dalam pencegahan aksi terorisme perlumelakukan pengawasan wilayah perbatasan sesuai amanat undang-undang yang menempatkan.

Gembong teroris seperti Azahari dan Noordin M Top merupakan salahsatu fakta bahwa mereka menggerakkan kelompoknya lewat perbatasanFilipina-Malaysia-Indonesia. Kelompok ini tidak hanya terbatas padapenyelundupan para pelaku teroris, juga penyelundupan senjata untukaksi terorisme.

Sementara itu Penjabat Gubernur Sulawesi Utara Soni Sumarsonomenyebut aksi terorisme dikategorikan dalam kejahatan kemanusiaanyang bersifat lintas negara dan terorganisasi. Mereka mempunyai jarin-gan luas sehingga mengancam dan membahayakan keamanan nasionalbahkan internasional.

Sementara itu, Gubernur Jawa Timur Soekarwo menyatakan untukmenangkal aksi terorisme pihaknya melibatkan organisasi kemasyaraka-tan (ormas) kepemudaan untuk mengantisipasi masuknya paham ter-orisme dan radikalisme di wilayah setempat. Peran ormas yang memi-liki organisasi kepemudaan sangat penting dan pasti dilibatkan menga-ntisipasi terorisme.

Sejumlah ormas pemuda yang diharapkan perannya, antara lainGerakan Pemuda Banser, Pemuda Muhammadiyah, Pemuda Gerejadan yang lainnya untuk menjaga keamanan dan mencegah kembalimasuknya terorisme dengan harapan tak ada lagi penggerebekan ter-duga terorisme di Jatim.

Pemprov Jatim, lanjut dia, sudah berkoordinasi dengan Polda Jatimdan Kodam V/Brawijaya terkait pengamanan di wilayahnya agar lebihdiperketat, sekaligus menyampaikan terkait pelibatan ormas pemuda.Khusus kepada pihak Polri dan TNI, kami harap mengintensifkan kembaliperan babinkamtibmas untuk sosialisasi serta pendekatan kemasyarakat terkait bahaya terorisme.

Selain sosialiasi, kata dia, para aparat keamanan yang berhubunganlangsung dengan masyarakat harus mempersempit ruang gerak terorisdengan cara mengontrol serta mendata kembali rumah-rumah warga.

Selanjutnya, kepada masyarakat di pemukiman, diimbau tetap was-pada dan menjaga kondisi keamanan di lingkungan masing-masing.Apabila ada gerak-gerik dari tetangganya atau warga asing yang men-curigakan, segera lapor petugas Babinkamtibmas TNI/Polri, minimalperangkat kampung. ***

tentang pembangunan negaradalam satu tahapan lima tahun,Pelita tersebut adalah garis kebija-kan politik yang terjadi pada limatahun tersebut. Untuk meyakinkanrakyat tentang pelaksanaan pem-bangunan itu, konsep politik Peli-ta meracang pembangunan sampailima kali pelita atau sepuluh kalipelita untuk mencapai target ter-tentu. Misalnya dalam lima kalipelita Indonesia diharapkan mam-pu berswasembada beras. Artinyadalam 25 tahun melalui lima kalipembuatan GBHN yang sesuaidengan zamannya itu, Indonesiadiharapkan mampu berswasemba-da beras. Inilah visi pembangunannegara, dengan cara itulahmasyarakat adil makmur yang ber-landaskan Pancasila, sesuai den-gan Pembukaan Undang-UndangDasar 1945 akan dapat dicapai.Apabila itu dilaksanakan dengankonsekuen, disiplin dan kontinu,maka masyarakat madani yangmandiri di Indonesia itu dapat di-capai. Tidak akan ada lagi kasus-kasus yang diplesetkan sepertipapa minta saham, mama bergoy-ang tersebut. Jadi pembangunanyang dilaksanakan itu sistematisdan terukur dengan target yangtelah jelas.

Apabila kemudian pemban-gunan sudah digariskan pen-tahapannya dengan jelas, pres-iden tidak akan mampu berbuatmacam-macam. Demikian jugadengan pembantu presiden, ter-masuk gubernur dan bupati. Jadiapabila hendak berkampanyedalam pemilihan presiden, guber-nur dan bupati, tidak ada lagi visidan misi. Konsep kampanye inisaja sudah salah karena visi itumerupakan arah sasaran jangkapanjang melebihi dua puluh limatahun. Secara hukum maupunteoretis tidak mungkin seorangpresiden itu mampu melaksana-kan misi karena kekuasaan mere-ka paling banter sepuluh tahun.Garis Besar Haluan Negara di-pentingkan untuk memandu pem-bangunan nasional agar mampumencapai visi yang dicita-cita-kan. Dalam hal Indonesia, visitersebut adalah masyarakat adildan makmur.

Dengan konteks demikian,maka diskusi soal bagaimana carauntuk melahirkan kembali GarisBesar Haluan Negara ini dapat di-lakukan dengan amandemen lagiUndang-Undnag Dasar 1945, ataudengan memperkuat undang-un-dang yang ada agar presiden tidakseenaknya mengubah haluannegara yang sudah ditetapkantersebut. Tanpa haluan yangjelas, tidak akan mungkin dapatdicapai cita-cita negara. ***

oh dan Jakmania. Pengamanansiaga 1 itu adalah seperti sesuatuyang sangat berbahaya. memangsuporter Jakmania sudah menun-jukkan aksi anarkis sesuai kapa-sitasnya sebagai sipil. Namunpikiran saya tertuju pada suatutempat yang kosong tanpa pen-gamanan bahkan longgar untuksuatu kegiatan yang penting.

Entah kegiatan apa. Saya han-ya menerka saja sebagaimasyarakat awam. Sebab kitasama-sama paham bahwa tawu-ran adalah salah satu kebudayaananak muda Indonesia yang terusada hingga hari ini. Sebab musa-babnya pun kadang tidak ada.

Abi FatihahJakarta

MASIH ditemukan keadaanjalan yang membahayakan di ruasjalan kota Jakarta. Proses perbai-kan yang menurut saya terkesanmain-main dan sangat lama. Adaguratan yang berbahaya di aspalyang hendak diperbaiki di sekitarjalan Daan Mogot tepatnya di lam-pu merah perempatan Green Gar-den bawah fly over pesing. Bekasguratan di aspal yang terkena airhujan dapat menggelincirkansepeda motor. Mungkin hal initidak berarti apa-apa bagi mere-ka yang bermobil.

Di jalan Puri menuju lampumerah Puri perempatan ada jalanyang sedang diperbaiki. Sayabersyukur karena area ini rawanbanjir. Saya melihat ada niat baikdari pemerintah yang fokus untuk

mengantisipasi banjir dari musimpenghujan yang segera datang.

Jakarta masih terseok-seokuntuk menjadi kota yang modern.Saya rasa Jakarta akan tidak per-nah mengalami kota yang mod-ern jika yang dimaksud ingin sep-erti New York, Singapura, bahkanKuala Lumpur atau Bangkok. Halini karena terlalu gawat keadaanmasyarakat yang sudah terlanjurmengandalkan Jakarta sebagaipusat Ekonomi.

Terlalu lama Pemerintah men-cari jalan keluar atas masalah ini.Tak menemukan juga jalan kelu-ar. Karena mereka terlalu meng-andalkan teori-teori asing.

Alamsyah KMeruya Ilir,

Jakarta Barat

Perbaikan JalanHarus Total

SUDAH pernah media menga-ngkat berita tentang ada praktekperbudakan dalam suatu rumahmewah UKM yang mempekerja-kan buruhnya dengan cara yangtidak manusiawi. Namun akhirnyakasus ini hilang begitu saja tan-pa pemberitaan lebih lanjut ten-tang jaringan yang melakukan per-buatan keji itu. Apakah sudah di-hukum sesuai hukum yang ber-laku atau bagaimana? entahlah.

Indonesia masih belum amandari perbudakan. Cobalah tengokdisekitar kita ada perusahaan ke-luarga yang melakukan aturan se-maunya. Tidak ada aturan jam ker-ja yang sehat untuk karyawan.Karyawan bekerja seperti kudabahkan lebih.

Disalah satu perusahaan yang

Harus Ada Perlindunganuntuk Para Pekerja

BEBERAPA bulan yang lalukita dihebohkan oleh stasiun tele-visi yang mengabarkan adanyagerakan penolakan Bobotoh ma-suk ke Jakarta oleh suporter Per-sija atau Jakmania dalam laga fi-nal antara Persib vs Sriwijaya VCdi Gelora Bung Karno. Siaga 1yang dilakukan aparat keamananmungkin menjadi hal yang mey-akinkan bahwa Polisi sangat siapuntuk mencegah terjadinya hal-halburuk. Kesigapan aparat keman-an sangat luar biasa dan terlihatmantap dalam upaya pencegah-an, penanganan dan penyelesa-ian.

Saya rasa ini semua adalahsesuatu yang sangat serius na-mun ada hal yang lebih seriusdibalik perseteruan antara Bobot-

Budaya Masyarakat IndonesiaMasih Kental Aksi Kekerasan

tidak saya sebutkan namanya. Adaperusahaan keluarga yang kebet-ulan etnis tertentu yang merajaiperekomian Indonesia. Telah me-langgar peraturan Depnaker kare-na ada karyawatinya cuti melahir-kan hanya diberi waktu dua bulan.Padahal seharusnya tiga bulan.

Pemerintah mungkin sudahsangat sibuk. Jadi pasti sangatbutuh bantuan do’a agar mampumenyelesaikan persoalan yangterus bertumpuk ini. Saya saran-kan pemerintah harus berhentimemaksakan diri memikul tang-gung jawabnya yang berat itu. Jikamemang sudah tidak mampu lagi.Lebih baik terus terang.

SintoKemanggisan, Jakarta

Sebagai sebuah konsep pem-bangunan, GBHN ini merupakan

konsep dasar terarah yangmengikat secara politik dan sosialyang mesti ditaati oleh pimpinan

negara. Konstitusi Indonesia padawaktu itu menetapkan bahwa Maje-lis Permusyawaratan Rakyat (MPR)

akan menetapkan GBHN setiaplima tahun sekali. Majelis ini tentu

saja kemudian dapat merevisiarahan pembangunan tersebut

sesuai dengan perkembangan zamanpada saat itu.

Koalisi Merah Putih (KMP)akan memperkokoh peran dilembaga eksekutif maupunlegislatif

Peranmendukung

programpemerintah

...

Page 6: Edisi 14 Januari 2016 | Suluh Indonesia

lahraga 6Suluh Indonesia, Kamis 14 Januari 2016

Suluh Indonesia/antBERLATIH DI INTER - Pelatih Persib Djajang Nurjaman dan tiga pemainnya mendapat kesempatan berlatih di Inter Milan. Kesepakatan kerja sama ini merupakan program yangsudah lama dibicarakan baik pihak Persib dan Inter Milan untuk meningkatkan kualitas pelatih Djajang dan para pemain Persib.

JAKARTA - Klub InterMilan akhirnya menjalin ker-ja sama dengan Persib Band-ung, terkait program pembi-naan pelatih dan pemainyang berlangsung hingga 1tahun. Dalam kesepakatantersebut, Inter Milan akanmemberikan pembinaan ke-pelatihan kepada DjajangNurjaman selaku pelatihPersib Bandung di tim usiamuda atau primavera InterMilan, serta mengikuti kur-sus kepelatihan yang dise-lenggarakan FederazioneItaliana Giuoco Calcio(FIGC), dan Seri B.

Djajang akan bertolak keItalia 14 Januari dan akanmenimba ilmu kepelatihan 6-12 bulan kedepannya. Selain

Djajang dan Tiga Pemain Persib

Berlatih ke Inter MilanDjajang, Persib sendiri jugaakan menyertakan tiga pemainmudanya pada bulan depanuntuk mengikuti pelatihan diInter Milan, yaitu Gian ZolaNugraha, Febri Haryadi, danJujun Saefuloh.

“Ini kehormatan bagi saya,karena tidak semua pelatih bisamendapatkan kesempatan ini,disana saya akan belajar usiadini hingga seri B. Semoga sayabisa meraih ilmu sebanyak mu-ngkin dan bisa diwujudkan bagisepak bola Indonesia dan Pers-ib. Tapi yang menjadi fokussaya adalah persiapan bahasasehingga bisa memahami secarajelas,” kata Djajang kepada war-tawan di Jakarta, kemarin.

Kesepakatan kerja sama inimerupakan program yang

sudah lama dibicarakan baik pi-hak Persib dan Inter Milan un-tuk meningkatkan kualitas pel-atih Djajang dan para pemainPersib, namun terkendala aki-bat permasalahan sepak bolaIndonesia, serta sanksi dariKemenpora.

Menurut Direktur PT PersibBandung Bermartabat, GlennSagita mengaku pihaknyasenang kerja sama ini bisa ter-wujud, sehingga pengalamandan kemampuan yang dimilikiDjajang semakin meningkat.“Program ini sudah dirancang1 tahun lalu, idenya munculsaat Djajang tidak bisa men-

dampingi Persib saat Kualifika-si AFC Cup dimana terkendalasyarat lisensi pelatih, yaituharus AFC A, sedangkan Dja-jang baru AFC C, tentu kamiberyukur ini terwujud, mengin-gat beberapa kendala sempatmenahan rencana ini, ditambahjuga 3 pemain Persib yang ber-latih di Inter Milan, tentu se-makin menambah pengalamanberharga,” papar Glenn.

Menanggapi hal ini, PresidenInter Milan, Erick Thohir, men-gaku pihaknya menyambut baikkerja sama ini, karena bagiandari komitmen dirinya sebagaiwarga negara Indonesia mem-

bantu perkembangan sepakbola tanah air, dan berharap baikDjajang dan 3 pemain Persibmemanfaatkan sebaik mungkinkesempatan ini. “Saya komit-men untuk membantu, intinyaagar tidak hanya pemain ataupelatih yang berkesempatanmendapat pengalaman berhar-ga ini, tapi juga setiap insan sep-ak bola yang mempunyai kuali-tas untuk dikembangkan, walaukita ketahui persyaratan untukke Italia tidak mudah, makakesempatan ini harus ditunjuk-kan kepada publik Italia bahwaIndonesia mempunya kualitas,”papar Eric. (pts)

JAKARTA - Tim ski air DKIJakarta saat ini fokus pada lati-han pematangan dalam rangkamenghadapi Pekan OlahragaNasional XIX/2016 pada bulanSeptember mendatang. “Se-jauh ini sudah pematangansaja, persiapan umumnya. Un-tuk latihan teknis juga sudah,”ujar Ketua Pengurus ProvinsiPersatuan Ski Air dan Wake-board Indonesia (PSAWI) DKIJakarta Djamhuron saat ditemuidi Jakarta, kemarin.

Sedangkan untuk try-out,Djamhuron mengatakan haltersebut sudah direncanakannamun belum bisa dipastikanpelaksanaannya, tergantungpada anggaran yang tersedia.Namun pria yang juga menja-bat sebagai Wakil Ketua UmumII Komite Olahraga NasionalIndonesia (KONI) DKI Jakartaitu memastikan bahwa tim skiair DKI sudah siap untukbertanding di PON XIX/2016.“Rencana kita yang utama ad-alah pembinaan anak-anak (at-let), yaitu menambah semangat

Ski Air DKILakukan Pematangan

Hadapi PONdan kepercayaan diri, itu saja.Jadi baik lapis satu dan lapisdua tinggal pematangan saja,”ujarnya menambahkan.

Selain itu, dia juga men-jelaskan bahwa timnya sudahmeningkatkan frekuensi lati-han untuk menjaga kesiapanmenghadapi PON. Dia mema-parkan, tim yang dia pimpinmeningkatkan frekuensi lati-han menjadi hampir setiaphari untuk lapis pertama dankedua. “Kita tingkatkan set-iap hari. Kalau pemain yangsekolahnya pagi ya latihansore, kalau yang punya aktiv-itas sore ya latihannya pagi,”tukas Djamhuron.

Dia berharap melalui pen-ingkatan latihan tersebut tim-nya akan meraih medali emasdi PON XIX/2016, sekaligusuntuk membuktikan pen-ingkatan kualitas tim ski airdibandingkan PON XVIII/2012 di Riau. “Sewaktu di PON2012 kita tidak dapat apa-apa,hanya medali perak,” kataDjamhuron. (ant)

MAKASSAR - PT Liga In-donesia menegaskan padaagenda pertemuan dengan 18perwakilan klub Indonesia Su-per League (ISL) di Jakarta, 15-16 Januari 2016 akan fokusmembahas pelaksaaan ko-mpetisi. CEO PT Liga Indone-sia, Joko Dryono saat di-hubungi dari Makassar, Rabu,menyatakan pertemuan yangdilakukan ini memang lebih ek-sklusif. Dirinya juga berharappertemuan nanti menghasilkankeputusan terbaik untuk per-sepakbolaan Tanah Air. “Untukpertemuannya sendiri memanghanya melibatkan para perwak-ilan klub dan PT Liga Indone-sia. Pertemuan ini sudah kitarencanakan sejak awal dan kitaharapkan mendapatkan kesep-akatan terbaik bagi persepak-bolaan Indonesia,” ujarnya.

Pihaknya berharap perte-muan nanti akan menyepakatisesuatu yang baik khususn-ya untuk persepakbolaan diTanah Air. Adapun kesepaka-tan yang dimaksud yakniadanya pelaksanaan kompeti-si sebagai tujuan awal daripertemuan. Selain membahaspersiapan dan perencanaankompetisi, pertemuan ini jugaakan membicarakan terkaitperkembangan terkini atas re-spon Badan Olahraga Profe-sional (BOPI) dan PersatuanSepak bola Seluruh Indonesia(PSSI). “Yang pasti, kami dariPT Liga akan melaporkan ter-kait rencana pelaksanaan ko-mpetisi dan terkait update re-spon dari BOPI dan PSSIsendiri tentang rencana ini”,ujarnya.

PT Liga Indonesia sesuairencana awal menargetkan un-tuk menyelenggarakan ko-mpetisi pada Maret 2016. Na-mun dari pihak BOPI sendiritelah memberi ultimatum ke PTLiga Indonesia, bahwa pelak-sanaan kompetisi mustahilakan digelar jika tak berkoor-dinasi dengan Tim Transisi se-bagai perpanjangan tanganpemerintah. Sikap keras yangdilontarkan BOPI pun menuaikecaman dari pemain. BahkanAsosiasi Pemain ProfesionalIndonesia (ASPPI) mengan-cam akan memboikot sepakbo-la nasional.

Direktur Klub PSM Makas-sar Sumirlan sebelumnya men-gatakan pihaknya akan mende-

PT Liga Indonesia FokusBahas Pelaksanaan

Kompetisi

sak PT Liga menggulirkan ISTyang direncanakan kick-offMaret 2016. Pihaknya jugatetap optimistis turnamen inisudah berjalan dengan mulus.Apalagi 15 Januari mendatangseluruh klub akan bertemu.“Turnamen ini kan independen,harusnya semua pihak men-dukungnya jangan malahmenghambat. Jangan sampaimasalah Tim Transisi kembalimenghambat,” ujarnya. (ant)

Joko Dryono

Page 7: Edisi 14 Januari 2016 | Suluh Indonesia

7Suluh Indonesia, Kamis 14 Januari 2016 lahraga

G.47-Dir

PASANGIKLANHubungi :

021-5357602Fax :

021-53670771

JAKARTA

KINI...

BISA DIAKSESMELALUI

www.bisnisjakarta.com

GEDUNG PERS PANCASILAJl. Gelora VII No. 32

Palmerah Selatan Jakarta PusatTelp. 021-5357602Fax. 021-53670771

CEPAT LAKUHanya

Rp. 50.000(10 Baris - 10x Tayang)

Pasang Iklan Baris

Hubungi

(0251) 8401018

(021) 5357602

Suluh Indonesia/apBERI UMPAN - Forward LA Lakers KobeBryant memberi umpan kepada rekan-nya dibayangi forward New Orleans Pel-icans Dante Cunningham dalam pertand-ingan NBA di Los Angeles.

LONDON - Pelatih ChelseaGuus Hiddink mengindikasi-kan, sang juara bertahan LigaUtama Inggris itu berpeluangmemasuki bursa transfer untukmencari penyerang pada bur-sa transfer Januari, untuk me-lapisi Diego Costa dan LoicRemy. Dengan kondisi pemainpinjaman Radamel Falcao abs-en karena cedera paha danHiddink tidak yakin kapan pe-main Kolombia itu akan kemba-li, sang pelatih sementara men-gakui bahwa klub asuhannyamemiliki sedikit pilihan di linidepan. “Kami memikirkannya,”kata pelatih asal Belanda itukepada para pewarta pada kon-

Chelsea

KemungkinanIncar Penyerang

LOS ANGELES - Cedera Achil-les Kobe Bryant kembali muncul saatLos Angeles Lakers menghentikanlaju empat kekalahan beruntun, den-gan mendulang kemenangan 95-91atas New Orleans Pelicans pada Se-lasa. Bryant, yang absen saat timn-ya kalah dari Utah Jazz karenamasalah pada Achillesnya, mening-galkan lapangan pertandingan padakuarter kedua setelah mengemas tu-juh angka dalam 16 menit. Sang leg-enda NBA, yang akan pensiun padaakhir musim ini, gagal memasukkankelima lemparan tiga angkanya se-belum keluar lapangan.

Guard Lou Williams menjadi pahl-awan bagi Lakers, mencetak 19 ang-ka dan menyumbangkan delapanassist. Williams juga mencetak ang-ka penting dengan 18,5 detik tersisauntuk membawa Lakers unggul tigaangka. Jordan Clarkson menyelesai-kan pertandingan dengan 18 angkauntuk Lakers, dan point guardD’Angelo Russell menambahi 13angka. Tyreke Evans menjadi penc-etak angka terbanyak dengan 21 an-gka untuk Pelicans. (ant)

BryantCedera SaatLakers RaihKemenangan

ferensi persnya menjelangpertandingan Liga Utama Ing-gris melawan West BromwichAlbion pada Rabu.

“Kami harus memiliki ko-mpetisi yang bagus, dua oku-pasi ganda yang bagus di set-iap posisi... Namun kami tidakboleh memasuki bahaya ini ke-tika sesuatu terjadi dengan satuatau dua penyerang.”

“Saya tidak menyangkalbahwa akan menjadi suatu kece-masan jika Costa atau Remycedera.”

Chelsea belakangan dikait-kaitkan dengan sejumlah peny-erang, termasuk Saido Berahi-no asal West Brom, namun Hid-

dink menolak untuk menyebut-kan target-target potensial.“Bursa terbuka dan mulut ter-tutup,” ucapnya. “Saya memil-iki kontak yang bagus di sinidengan direktur teknik danyang lainnya. Mereka terbukauntuk mendiskusikan semuaopsi. Hal itu tidak berkata bah-wa itu telah diselesaikan ataulainnya, namun itu terbuka.”

“Saya berpikir. Dan itu bu-kan pembicaraan bagus ketikaAnda memikirkan kasus ini kare-na, mengapa kami harus men-gungkapkannya ke publik? Jika,sesuatu terjadi, itu akan meny-akitkan jika Anda mengungkap-kannya ke publik.” (ant)

ROMA - AS Roma meme-cat pelatih asal Prancis RudiGarcia setelah laju penampilanyang buruk, demikian dikon-firmasi klub Liga Italia itu padaRabu. “AS Roma mengonfir-masi bahwa Rudi Garcia, danasisten-asistennya FredericBompard dan Claude Fichaux,akan diberhentikan dari tugasmereka melatih tim pertamadengan dampak yang berlakusecepatnya,” demikian bun-yi pernyataan di situs resmiklub. “Dengan hasil-hasil be-lakangan ini... Klub memu-tuskan untuk bergerak ke arahyang baru.”

Garcia (51) memenangi ge-lar ganda di Prancis pada 2011bersama Lille dan menjadi pel-atih Roma pada 2013. Timnyamemenangi sepuluh pertand-ingan pertamanya di Liga Ita-lia pada 2013/2014, dan meni-kmati finis di peringkat keduaLiga Italia sebanyak dua kalisecara beruntun, namun Gar-

NEW YORK - Kristaps Porz-ingis mengemas 26 angka un-tuk memimpin New YorkKnicks meraih kemenangan120-114 atas Boston Celticspada Selasa di Madison SquareGarden. Knicks (20-20) men-dulang kemenangan untuk ke-lima kalinya dari tujuh pertand-ingan terakhir mereka meskikehilangan Carmelo Anthony,pencetak angka terbanyakmereka, yang meninggalkanpertandingan karena cederapergelangan kaki kanan sete-lah bertubrukan dengan wasitpada akhir babak pertama.

Small forward veteran itumenjalani malam yang bagussebagai pemain menyerang,menyelesaikan pertandingandengan 17 angka, empat re-bound, dan tiga assist saat ber-

RIO DE JANEIRO - Walikota Rio de Janeiro, EduardoPaes, menegaskan, pihaknyatidak mengalami masalahkeuangan untuk menggelarOlimpiade 2016 meski Brazilsaat ini sedang dilanda krisisekonomi. “Kami punya cukupuang untuk memastikan bah-wa segalanya sesuai rencana,seperti yang anda lihat,” kataPaes kepada wartawan usaimembuka sebuah lapanganbola basket Olimpiade.

Dana Moneter Internasion-al memprediksi Brazil masihtetap resesi pada 2016 ini, danBank Dunia memperkirakanpertumbuhan ekonomi menu-run 2,5 persen. Paes menegas-kan bahwa krisis tidak mem-pengaruhi penyelesaian sara-na Olimpiade. Brazil, tidakakan menjarah harta rakyatuntuk membiayai Olimpiade.

PorzingisBawa Knicks Kalahkan Celtics

Bisnis Jakarta/istINCAR PENYERANG - Pelatih Chelsea Guus Hiddink mengindikasi-kan, sang juara bertahan Liga Utama Inggris itu berpeluang memasukibursa transfer untuk mencari penyerang pada bursa transfer Januari,untuk melapisi Diego Costa dan Loic Remy.

main selama hampir 18 menit.Shooting guard Arron Afflaloberkontribusi 24 angka danpoint guard pelapis JerianGrant menambahi 16 angka un-tuk Knicks.

Boston (19-19) dipimpinoleh 34 angka sumbangan Isa-iah Thomas. Ia memasukkan 11angka dari 12 percobaan didalam garis tiga angka. Lempa-ran bebas dari forward JaeCrowder membawa Bostonunggul 107-106 dengan waktu2:44 tersisa, sebelum Knicksmengungguli Celtics 14-7 padasisa waktu pertandingan. Per-mainan tiga angka tradisionaldari forward Boston Jared Sul-linger memangkas keunggulanKnicks menjadi 99-97 denganwaktu 5:11 tersisa, namunKnicks mampu membukukan

tujuh angka secara beruntununtuk mendorong keunggulanmereka menjadi 106-97 denganwaktu tersisa 3:38.

Lemparan dari Sullingermembawa Celtics mengejarpada kedudukan 88-88 denganwaktu 9:45 tersisa. Boston ter-tinggal sebanyak delapan an-gka pada awal kuarter ketiga.Celtics memanfaatkan absen-nya Anthony, mengungguliKnics dengan skor 32-26 padakuarter ketiga, untuk membuatmereka memimpin 85-81 menje-lang kuarter terakhir. Anthonyterjatuh ke lantai setelah meng-injak kaki ofisial yang sedangberlati pada akhir kuarter ked-ua. Ia meninggalkan pertand-ingan dengan 1:16 tersisa di ba-bak itu dan Knicks memimpin57-45. (ant)

Olimpiade BrazilTak Terganggu Krisis

“Kami buka negara kaya sep-erti Tiongkok atau Inggris.Jika ada anggaran yang harusdikurangi, kami akan kurangi,”kata Paes.

“Lapangan pertandinganakan tetap sempurna, dan pe-nonton akan nyaman, meskimereka tidak akan melihatstadion seperti Bird’s Nest(Beijing),” katanya.

Total anggaran untuk Olim-piade 2016 sekitar 10 miliardolar, dimana 60 persennyaberasal dari swasta,” katanya.Warga Brazil pada 2013 dan2014 turun ke jalan memprotespengeluaran biaya untukevent seperti Piala Dunia danOlimpiade. Paes memperkenal-kan stadion Carioca 1 berkap-asitas 16 ribu tempat dudukyang akan digunakan untukcabang bola basket Olimpia-de dan Paralympic. (ant)

AS RomaPecat Pelatih Garcia

cia harus terdepak saat klubibukota itu menghuni per-ingkat kelima di klasemen, ter-tinggal tujuh angka dari pe-muncak klasemen Inter Milan.

Pertandingan terakhirtimnya di bawah asuhannyaadalah pada Sabtu silamsaat mereka bermain imbang1-1 dengan tamunya ACMilan, yang membuat Romahanya mendulang satu ke-menangan dari sepuluhpertandingan terakhirnya disemua kompetisi. PresidenRoma Jim Pallotta berkata,“Atas nama pribadi dan se-mua orang di AS Roma, sayaingin berterima kasih kepa-da Rudi Garcia untuk semuakerja kerasnya sejak ber-gabung dengan klub ini.”“Kami semua menikmati mo-men-momen hebat sepan-jang masa kerjanya di Roma,namun kami yakin ini meru-pakan saat yang tepat un-tuk perubahan.” (ant)

Page 8: Edisi 14 Januari 2016 | Suluh Indonesia

Nasi nal 8Suluh Indonesia, Kamis 14 Januari 2016

Banjir dan Longsor SawahluntoKerugian Capai Rp 3 Miliar

SAWAHLUNTO - BadanKesbangpol dan Penanggulan-gan Bencana Daerah (Kes-bangpol PBD) Kota Sawahlun-to, Sumbar mengungkapkankerugian yang ditimbulkan aki-bat bencana banjir dan tanahlongsor yang terjadi baru-baruini mencapai Rp3 miliar.

Kepala Bidang Penanggu-langan Bencana Daerah, Ke-siapsiagaan dan Logistik BadanKesbangpol PBD setempat, In-dra di Sawahlunto, Rabu, men-gatakan jumlah tersebut ber-dasarkan hasil perhitunganyang dilakukan pihak DinasPekerjaan Umum dan DinasPertanian dan Kehutanan set-empat, hingga Selasa (12/1).

Menurutnya, kerugian

Pekerja Chevron DumaiMogok Kerja Tuntut Pesangon

Suluh Indonesia/antLARANGAN GALIAN C - Alat berat dioperasikan untuk menambang batu dan tanah (material tambang galian C) di Rowosari, Tembalang,Semarang, kemarin. Aktivitas penambangan di kawasan tersebut masih terus berlangsung meski telah ada larangan dari pemerintah setempat.

DUMAI - Puluhan pekerjapemadam kebakaran di lingkun-gan PT Chevron Dumai gelaraksi mogok kerja pada Rabuuntuk menuntut pembayaranpesangon perpanjangan kon-trak kerja kepada perusahaanmitra, PT Budimas Pundi Nusa.

Penanggung jawab aksiJunaidi menyebutkan, tuntutanpembayaran pesangon ini un-tuk masa kerja bervariasi hing-ga 5 tahun dengan nilai menca-pai ratusan juta rupiah dandirencanakan selama 3 hari se-jak Rabu hingga Jumat depan.

Menurutnya, aksi mogokkerja ini dilakukan serentak pe-kerja fire di wilayah kerja Rum-bai, Duri dan Dumai di dalam

areal Chevron dan pihaknyasudah melapor secara resmi keDinas Tenaga Kerja Dumai.‘’Tuntutan pesangon ini bu-kan karena pekerja berhentikerja, namun perpanjangankontrak di perusahaan sesuaidokumen kontrak, dan pem-bayaran ini untuk masa kerjahingga lima tahun,” terangn-ya, kemarin.

Dijelaskan dia, dalam kon-trak kerja dengan perusahaandinyatakan bahwa setiaphabis masa kerja setahun, pe-kerja menerima pesangon, na-mun kenyataan tidak diba-yarkan mitra Chevron itu.

Jika dalam aksi mogok kerjaselama tiga hari ini belum

mendapatkan keputusan se-suai harapan, maka pihakn-ya akan membicarakan renca-na lebih lanjut agar perusa-haan mengabulkan tuntutanpekerja.

Sementara, Tim Komuni-kasi PT Chevron WilayahOperasi Riau Yulia Rintawatimenyatakan, CPI sudah me-minta perusahaan mitra kerjauntuk menyelesaikan per-soalan ini dengan damai danada solusi baik sesuai keten-tuan yang diatur dalam kon-trak kerja. ‘’CPI sangat meng-hormati perusahaan mitra ker-ja dalam hak dan kewenan-gan menyelesaikan sengke-ta,’’ katanya. (ant)

tersebut berasal dari kerusa-kan ruas jalan dan jembatansebesar Rp1,7 miliar, serta keru-sakan drainase dengan perhi-tungan keseluruhan mencapaiRp1,5 miliar.

Sementara, lanjutnya, nilaikerusakan lahan pertanian dansaluran irigasi dilaporkan men-capai besaran Rp600 juta.

Terkait pelaksanaan masatanggap darurat yang dilaku-kan pihaknya, hingga saat inimasih menitikberatkan padapembersihan sisa materiallongsoran yang terbawa saatmusibah banjir dan tanah long-sor terjadi pada Kamis (7/1).

Selain itu, pihaknya jugamasih mengupayakan untukmencari sisa-sisa patahan

tebing di kawasan BantinganKelurahan Saringan serta ka-wasan Ketaping dan TalagoGunung, Kecamatan Baran-gin, guna memindaklanjutilaporan terkait masih adanyapergerakan tanah di lokasitersebut. ‘’Kami mengerah-kan sebanyak lima unit alatberat serta empat unit dumptruck untuk melakukan pem-bersihan,” ujar dia.

Mengenai pemulihan ak-ses dan pemenuhan kebutu-han sarana air bersih bagimasyarakat yang terkenadampak bencana, dia men-gatakan seluruhnya sudahbisa diatasi dan pasokan airbersih sudah mulai didisti-busikan. (ant)

SPIRITUAL BUNDA NORMADAYAK KAL-TIM

SUDAH menjadi rahasiaumum ilmu spiritualDayak sangat manjuruntuk masalah percin-taan, juga bisnis. Salahsatu tokoh yang mengu-asai kesaktian khasDayak, adalah BundaNorma yang mewarisikemampuan sang ayah,

suku Dayak HuluS u n g a iM a h a k a m .Selain masalahpe rc in t aan ,Bunda Normas e r i n gd i d a t a n g iorang pen-ting yangingin naikpangkat danpara pem-bisnis kelasatas. Untuk

yang satu ini Bunda NormaMenolak untuk menyebutkan namaorang-orang yang dimaksud.“Pernah datang seorang yangternyata tokoh pejabat penting,mengutarakan maksudnya agartembus proyek-nya. Tadinya Bundatidak percaya didatangi orangsepenting ini. Dengan segenap dayacipta, Bunda memohon kepadaTuhan agar tercapai apa yang beliauinginkan Alhamdulillah, beberapahari kemudian beliau menelpon danmemberitakan bahwa proyeknyatembus dan sukses besar,” kenangwanita keibuan yang memba-hasakan ‘Bunda’ kesemua orangyang ditemuinya. Bunda Norma jugadikenal sebagai “penjaga” konser-

konser artis band ternama,sehingga sering keliling Indonesiamendampingi tur konser.BundaNorma juga siap memberikanSusuk Pemikat, dan SusukKharisma, untuk bisnis danpercintaan banyak sekali yangmembuktikan: Pemuda bisa dapatpacar cantik, wanita 40 tahundapat suami, dan seorang priaparuh baya yang ditinggal matiistrinya bisa dapat pasangan lagi.“Kesaktian Dayak ini adalahtitipan Yang Maha Kuasa. Dandengan kehendak-Nya, masalahkarir, jabatan dan percintaan 99%pasti bisa tuntas. Sedangkan bagiyang terkena santet, bisa bebashanya 5 menit,”unjarnya.(nm)

Bunda Norma

Alamat praktek: jalan Kodau gangMushola RT.04 RW.13 No.154, Jati

Makmur, Pondok Gede. Telpon021-91584169, 081311326629

Pemkab BengkalisDirumahkan Ratusan Honorer

BENGKALIS - PemerintahKabupaten Bengkalis, Provin-si Riau saat ini mulai melaku-kan evaluasi terhadap ratusantenaga honorer yang bakal diru-mahkan atau dinonaktifkan.‘’Saat ini proses evaluasi se-dang berjalan yang dikoordiniroleh Asisten AdministrasiUmum,” kata Kabag HumasPemkab Bengkalis, JohansyahSyafri di Bengkalis, kemarin.

Diperkirakan proses meru-mahkan para tenaga honorertersebut akan tuntas sebelumkegiatan tahun 2016.

Menurut Johan, honoreryang bakal dinonaktifkan iniadalah sebuah konsekuensi

dalam pekerjaan, dan keputu-san itu diambil dengan tujuanuntuk mengefisienkan ke-beradaan honorer lewat database dan ASN yang sudahada. Terlebih lagi, dalam se-buah pekerjaan ada penghar-gaan dan sanksi, jika memangtenanga honorer ini tidak lagidibutuhkan, maka pemberhen-tian perpanjangan kontrak da-pat dilakukan, katanya.

Ia menjelaskan, keinginanuntuk merumahkan para tena-ga honorer ini adalah untukhonorer yang masuk dalamsuatu kegiatan dari bagian ter-tentu, seperti honorer yangdibutuhkan saat banyaknya

pekerjaan.Sedangkan untuk honorer

dari data base, sejauh ini tidakada persoalan dan tetap akandiperpanjang masa kontrakn-ya, ujar Johan lagi.

Sementara itu, PenjabatBupati Bengkalis, AhmadSyah Harrofie telah menegas-kan akan merumahkan paratenaga honorer di pemerintahKabupaten Bengkalis yangdinilai kinerjanya kurang.

Beberapa waktu lalu ban-yak laporan masyarakat bah-wa banyak tenaga honoreryang kurang efektif dan di-nilai hanya membebani ang-garan daerah. (ant)

DPRD Ternate DesakUsut Pelaku Penembak Warga

TERNATE - DPRD KotaTernate meminta pimpinan Pol-ri dan TNI mengusut tuntasoknum pelaku penembak mau-pun penabrak warga setempatsehingga dua warga tewas dantiga terluka pada Minggu (10/1). ‘’Kami meminta pimpinanPolri dan TNI mengusut peris-tiwa memilukan tersebut,” kataWakil Ketua DPRD Kota Ter-nate, Hi Djadid Ali di Ternate,kemarin.

DPRD merasa prihatin den-gan kejadian tersebut denganharapan peristiwa tersebutjangan terulang kembali kare-na menodai jalinan keharmon-

isan antara aparat keamanandan masyarakat.

Karena itu, politisi PartaiGolkar ini mengharapkan, agarkonflik yang terjadi tersebutsecepatnya diselesaikandalam kurun waktu jangan ter-lalu lama.

Djadid meminta para tokohmasyarakat juga dapat meme-diasi anak-anak yang kebetu-lan saja salah paham sehing-ga terjadi pertikaian atau atautawuran mengenaskan terse-but. ‘’Peraturan daerah (Per-da) yang telah ditindaklanjutiPeraturan Wali Kota, agar ba-tas waktu pesta hanya sam-

pai pukul 24.00 WIT tidakboleh dilanggar,” ujarnya.

Djadid mengatakan,DPRD sudah mendapat pen-jelasan dari Dandim 1501Ternate melalui KasdimMayor A. Moch. Said, dimana peluru itu bukan darianggota TNI dan 1 SSKsudah dikirim untuk menga-mankan Polres.

Pemkot Ternate, lanjut-nya, sebagaimana yang dis-ampaikan Kepala Kesbang-pol dan PerlindunganMasyarakat akan memberi-kan santunan kepada kor-ban tragedi tersebut. (ant)

Suluh Indonesia/antKETIADAAN JEMBATAN - Warga menyeberangi Sungai Jragung di Dusun Pungkruk, Jragung, Karanga-wen, Kabupaten Demak, kemarin. Warga terpaksa menyebrangi sungai tanpa alat bantu karena jembatanyang akan dibangun di dusun tersebut terbengkalai pengerjaannya.

Anggota DPRD Banten

Kembalikan Uang SuapJAKARTA - Sejumlah ang-

gota DPRD Banten mengem-balikan uang ke KPK terkaitperkara dugaan suap pengesa-han APBD Banten 2016 dalampembentukan Bank DaerahBanten. ‘’Yang pasti saat pros-es pemeriksaan itu sejumlahanggota banggar (badan ang-garan) DPRD Banten itumengembalikan uang,” kataKepala Bagian PemberitaanKPK Priharsa Nugraha di Jakar-ta, kemarin.

Namun Priharsa tidak merin-ci siapa saja yang sudahmengembalikan uang suap keKPK. ‘’Banyak, lebih dari sepu-luh, (tentang nama) saya belumdapat informasinya,” tambahPriharsa.

Sebelumnya, Gubernur Ban-ten Rano Karno mengakui bah-wa Direktur Utama PT Banten

Global Development RickyTampinongkol pernah me-laporkan ada permintaan Rp10miliar dari anggota DPRD Ban-ten untuk pembentukan BankDaerah Banten.

KPK dalam perkara ini jugasudah memeriksa 58 anggotaDPRD Banten. ‘’Sampai den-gan hari ini sudah kira-kira ada58 orang saksi yang dipanggilterkait dengan penyidikan inidan dari sejumlah itu sebagianadalah anggota DPRD khusus-nya anggota banggar “ tam-bah Priharsa.

Mereka yang sudah diperik-sa KPK antara lain Fitroh NurIkhsan, Hadi Safari, AhcmadFauzi, Yayat Supriatna, Sop-wan, Kuswandi, Andra Soni,Yoyon Sujana, Ananta Waha-nan, H Iman Sulaiman, AdeSuryana, Sri Hartati, Adde Rosi

Khoerunnisa, Hasan Maksudi,A. Zaini, Muhlis, HM BonnieMufijar, Ivan Ajie Purwanto,Heri Handoko, M. Miptahud-din, Ali Nurdin A. Gani, GunaralSuprihadi, Thoni FathnoniMukson dan Rahmat AbdulGani.

Menurut Priharsa, merekabersikap kooperatif termasukdengan mengembalikan uangyang diduga suap, namun be-lum dapat disimpulkan bahwapenerima tersebut akan diteta-pkan sebagai tersangka.‘’Dalam proses pemeriksaan,mereka cukup kooperatif se-higga penyidik berharap nantiakan ada pendalaman dan jikaditanya apakah merekamengembalikan (uang) itu nantibisa dikenai pidana, saat inipenyidik sedang mengkaji ter-hadap penerimaannya kan

mereka anggota DPRD. Mere-ka posisinya penerima kemudi-an juga apakah mereka menge-tahui latar belakang dari pros-es itu,” jelas Priharsa.

KPK sudah menetapkananggota Komisi III BidangKeuangan dan Aset DPRDBanten Tri Satriya Santosa danWakil Ketua DPRD Banten SMHartono sebagai tersangkadugaan penerima suap, sedan-gkan tersangka pemberi suapadalah Direktur Utama PT Ban-ten Global Development RickyTampinongkol sejak 2 Desem-ber 2015.

Suap itu terkait pengesahanRAPBD 2016 yang di dalamn-ya berkaitan dengan pemben-tukkan BDB. Alokasi penyer-taan modal untuk Bank Bantendi APBD Banten adalah sebe-sar Rp450 miliar. (wnd)

Warga Desa Terisolir

Kesulitan Dapat Layanan KesehatanPEKANBARU - Warga di

empat desa di Kabupaten Kam-par, Provinsi Riau makin sulitmendapat layanan kesehatanselama dua bulan terakhir kare-na tempat tinggal mereka teriso-lir akibat infrastruktur jalan danjembatan tertimbun longsor se-jak November 2015. ‘’Di desahanya ada Puskesmas pemban-tu dengan satu bidan honorer.Saat ini sudah banyak masya-rakat empat desa yang terbar-ing sakit tanpa berobat layak,mulai dari orang tua, sampaianak-anak,” kata tokoh pemu-da Desa Lubuk Bigau, Ari Ka-harmon ketika dihubungi dariPekanbaru, kemarin.

Ia menjelaskan akses jalantertimbun longsor dan jem-

batan juga tertimbun dan ru-sak sejak akhir November 2015,namun pemerintah daerah be-lum mengupayakan untukmemperbaiki satu-satunya ak-ses jalan dari empat desamenuju kota terdekat di Kabu-paten Kampar.

Keempat desa yang teriso-lir antara lain Desa Lubuk Big-au, Kebun Tinggi, PangkalanKapas dan Tanjung Permai diKecamatan Kampar Kiri Hulu,Kabupaten Kampar.

Jalan sebagai akses satu-satunya ke desa tersebut ter-timbun tanah longsor di dela-pan titik dengan ketinggiantanah mencapai sekitar 30meter. Selain itu, ada 12 jem-batan di akses tersebut yang

juga rusak dan tertimbun long-sor. ‘’Mereka hanya bisa pas-rah bergantung pada nasibtanpa pengobatan yang layakkarena selain tidak punya bi-aya untuk berobat juga tidakada akses yang bisa dilaluiuntuk membawa berobat kerumah sakit,” katanya.

Dia mengatakan kondisimayoritas warga empat desatersebut tergolong miskin den-gan mata pencaharian sebagaipetani.

Harga karet yang menjadisatu-satunya mata pencarianmasyarakat pangkalan kapaskini hanya Rp3.000 per kilo-gram (kg), anjlok dari harganormal Rp4.500 hinggaRp5.000 per kg karena warga

kesulitan menjual ke luar kare-na jalan tertimbun longsor.

Dampak dari longsor terse-but, lanjutnya, membuat wargakesulitan menuju kota terde-kat. Untuk ke Kota Pekanbaru,Ari Kaharmon terpaksa harusberjalan kaki sejauh 13 kilome-ter menuju desa yang aman darilongsor demi mendapatkankendaraan umum ke kota.

Selain itu, ia mengatakanwarga di empat desa kesulitanuntuk mendapat pasokan bah-an pangan serta bahan bakarminyak. Ia menyontohkan, har-ga bensin premium di daerah itukini mencapai Rp18 ribu per li-ter, jauh dari harga normal diSPBU yang mencapai Rp7.300per liter. (ant)