Top Banner
Distribusi Probabilitas Dr.Eng. Agus S. Muntohar Geotechnical Engineering Division Department of Civil Engineering 1 Pertemuan ke-7
17

Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

Mar 10, 2019

Download

Documents

truongduong
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

Distribusi Probabilitas

Dr.Eng. Agus S. Muntohar

Geotechnical Engineering Division Department of Civil Engineering

1

Pertemuan ke-7

Page 2: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

2

4.1 VARIABEL ACAK

Variabel acak diskret : Variabel acak yang memiliki nilai yang dapat dicacah (countable)

Variable acak kontinu : Variabel acak yang memiliki nilai tak hingga banyaknya sepanjang interval yang tidak terputus.

Page 3: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

3

4.2 DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT

A. Fungsi Probabilitas

Jika pada sebuah eksperimen probabilitas didaftarkan seluruh keluaran yang mungkin dari variabel diskret X, yakni x1, x2, x3, … , xn dan kemudian didaftarkan pula nilai probabilitas yang berkaitan dengan keluaran tersebut, yaitu P(X=x1), P(X=x2), P(X=x3), … P(X=xn) bisa dinotasikan dengan p(x1), p(x2), p(x3), … p(xn).

Page 4: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

4

Dua aturan yang harus terpenuhi: 1. Nilai-nilai dari suatu fungsi probabilitas adalah angka-

angka yang berada dalam interbal 0 dan 1. Jadi nilai-nilai fungsi yang mungkin akan selalu berada pada interval 0 < p(x) < 1

2. Jumlah seluruh nilai fungsi probabilitas adalah 1. Jadi

Page 5: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

5

Contoh 4.1 Pada sebuah eksperimen untuk menghitung probabilitas dari satu kali melempar dua buah dadu secara bersamaan diperoleh distribusi probabilitas dari jumlah mata dadu yang muncul sebagai berikut: Ruang sampel eksperimen adalah pasangan mata dadu yang mungkin: (1,1) (1,2) (1,3) (1,4) (1,5) (1,6) (2,1) (2,2) (2,3) (2,4) (2,5) (2,6) (3,1) (3,2) (3,3) (3,4) (3,5) (3,6) (4,1) (4,2) (4,3) (4,4) (2,5) (4,6) (2,1) (5,2) (5,3) (5,4) (5,5) (5,6) (6,1) (6,2) (6,3) (6,4) (6,5) (6,6)

Page 6: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

6

Jika X adalah variabel acak diskrit yang menyatakan jumlah mata dadu yang mungkin muncul, maka X = {2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12} Distribusi probabilitas untuk masing-masing nilai variabel X adalah membentuk fungsi probabilitas sebagai berikut: P(X=2) = p(2) = 1/36 P(X=8) = p(8) = 5/36 P(X=3) = p(3) = 2/36 P(X=9) = p(9) = 4/36 P(X=4) = p(4) = 3/36 P(X=10) = p(10) = 3/36 P(X=5) = p(5) = 4/36 P(X=11) = p(11) = 2/36 P(X=6) = p(6) = 5/36 P(X=12) = p(12) = 1/36 P(X=2) = p(7) = 6/36

Page 7: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

7

Dalam bentuk grafik batang :

0.00

0.02

0.04

0.06

0.08

0.10

0.12

0.14

0.16

0.18

2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

p(x)

x

Grafik Batang Fungsi Probabilitas

Page 8: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

8

B. Fungsi Distribusi Kumulatif Fungsi distribusi kumulatif (cumulative distribution function – cdf) didefinisikan sebagai:

Page 9: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

9

Contoh 4.2 Dari contoh 4.1 diatas dapat dibentuk fungsi distribusi kumulatif (cdf) sebagai berikut :

0.00

0.10

0.20

0.30

0.40

0.50

0.60

0.70

0.80

0.90

1.00

2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

F(x)

x

Grafik Fungsi Probabilitas Kumulatif

Page 10: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

10

Mean dari distribusi

Varian dari distribusi

Page 11: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

11

4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU

A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva probabilitas populasi diwakili oleh polygon frekuensi relatif yang dimuluskan. Kurva ini dapat dinyatakan oleh suatu fungsi kontinu, misal f(x) yang juga disebut fungsi kepadatan probabilitas (probability density function)

Page 12: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

12

Secara imajinatif dapat dibayangkan bahwa fungsi kedapatan probabilitas menggambarkan besarnya probabilitas per unit interval nilai variabel acaknya.

Page 13: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

13

Secara matematis pdf dinotasikan sebagai:

Dan harus memenuhi syarat: 1. f(x) > 0 (non-negatif) 2. integral (luas total daerah dibawah

kurva f(x) =1)

Page 14: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

14

B. Fungsi Distribusi Kumulatif Untuk setiap fungsi kepadatan probabilitas f(x) terdapat sebuah fungsi terkait F(x) yang disebut fungsi distribusi kumulatif (cdf), yang didefinisikan sebagai :

Page 15: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

15

Perhatikan hubungan pdf dengan cdf pada gambar diatas, sehingga :

Page 16: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

16

Mean dari distribusi

Varian dari distribusi

Page 17: Distribusi Probabilitas - muntohar.files.wordpress.com file11 4.3 DISTRIBUSI PROBABILITAS KONTINU A. Fungsi Kepadatan Probabilitas Secara teoritis untuk variabel acak kontinu, kurva

Terima Kasih

Dr.Eng. Agus S. Muntohar

Geotechnical Engineering Division Department of Civil Engineering

4