Top Banner
UNTUK ATT IV POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG 2006
14

Diesel engine

Sep 10, 2014

Download

Automotive

 
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • UNTUK ATT IVPOLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG2006

  • MOTOR DIESEL 4 TAK Yaitu motor diesel yang setiap 4 langkah torak atau 2 putaran poros engkol akan dihasilkan 1 usaha/tenaga untuk memutar poros engkol.LANGKAH PEMASUKAN UDARA / SUCTION STROKELANGKAH KOMPRESI UDARA / KOMPRESSION STROKELANGKAH USAHA / EXPANSION STROKELANGKAH BUANG / EXHAUST STROKE MOTOR DIESEL

  • MOTOR DIESEL INLET VVOUTLET VVLO carterPoros engkolINJECTORCAMCYL. LINER

  • MOTOR DIESEL Klep isapKlep buangTMATMBTORAK BERGERAK DARI TMAKE TMB ,KLEP ISAP TERBUKA UDARA MASUK KE DALAMSILINDERPOROS ENGKOL

  • MOTOR DIESEL Klep isapKlep buangTMATMB4 TAKPRINSIP KERJAKLEP ISAP DAN KLEP BUANG TERTUTUP RAPAT , TORAK BERGERAKDARI TMB MENUJU KE TMA, UDARADALAM SILINDER DIPAMPATKANSEHINGGA TEKANAN UDARA DANSUHUNYA MENINGKAT POROS ENGKOLTMATMB

  • MOTOR DIESEL Klep isapKlep buangTMATMB4 TAKPRINSIP KERJAPOROS ENGKOL5O S.D 10O SEBELUM TORAK MENCAPAI TMA, OLEH PENGABUT / INJECTOR DIKABUTKAN BAHAN BAKAR MINYAK DIESEL DAN BERCAMPUR UDARA BERTEKANAN SERTA BERSUHU TINGGI SEHINGGA TERJADILAH PEMBAKARAN / LEDAKAN. PENGABUTAN BERLANGSUNG SAMPAI DENGAN 10O SESUDAH TMA. SELANJUTNYA LEDAKAN TERSEBUT BERFUNGSI SEBAGAI TENAGA UNTUK MENDORONG TORAK DARI TMA KE TMB GUNA MEMUTAR POROS ENGKOL. PERISTIWA INI DISEBUT LANGKAH USAHA / EXPANSI.POROS ENGKOLTMATMB

  • MOTOR DIESEL Klep isapKlep buangTMATMB4 TAKPRINSIP KERJATORAK BERGERAK DARI TMB MENUJU TMA UNTUK MENDORONG GAS SISA PEMBAKARAN KELUAR SILINDER. KLEP GAS BUANG TERBUKA PENUHPOROS ENGKOLTMATMB

  • MOTOR DIESEL 2 TAK Yaitu motor diesel yang setiap 2 langkah torak atau 1 putaran poros engkol akan dihasilkan 1 usaha/tenaga untuk memutar poros engkol. MOTOR DIESEL LANGKAH PEMASUKAN UDARA / SUCTION STROKE &LANGKAH KOMPRESI UDARA / KOMPRESSION STROKE2. LANGKAH USAHA & LANGKAH BILAS &LANGKAH BUANG / EXHAUST STROKE

  • MOTOR DIESEL Klep buangTMATMB2 TAKPRINSIP KERJATORAK BERGERAKDARI TMB MENUJU KE TMA, PADA SAAT ITU UDARADALAM SILINDER DIPAMPATKANSEHINGGA TEKANAN UDARA DANSUHUNYA MENINGKAT POROS ENGKOLTMATMB

  • MOTOR DIESEL Klep isapKlep buangTMATMB2 TAKPRINSIP KERJAAKIBAT LEDAKAN, MENYEBABKAN TORAK BERGERAK DARI TMA KE TMB POROS ENGKOLTMATMB

  • MOTOR DIESEL SISTEM PEMBILASAN2 TAKMELINTANGMEMUTARMEMBALIKMEMANJANG

  • MOTOR DIESEL SOAL JAWABlatihanSOAL - SOAL

  • MOTOR DIESEL SISTEM PEMBILASAN2 TAK