Top Banner
DEFEK DINDING ABDOMEN PADA ANAK Dr. Rio Purwanto, Sp.BA Oleh : Ariesto F.H. Bunga K. Y.
16

Defek Dinding Abdomen Anak

Sep 11, 2015

Download

Documents

Bedah anak
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • DEFEK DINDING ABDOMEN PADA ANAKDr. Rio Purwanto, Sp.BA

    Oleh :Ariesto F.H.Bunga K. Y.

  • EMBRIOLOGI

  • GASTROSCHIZISOklusi A. OmphalomesenterikaDefek di sebelah kanan umbilikusUsus berkembang di luar abdomen janinUsus tebal dan kakuUsus tampak pendekTidak dilapisi peritoneum dan amnionSepsisPenguapan berlebih

  • Epidemiologi1/10.000 per kelahiran hidup >> pada ibu-ibu muda dan pengguna kokainPerempuan > laki-lakiPada anak pertama, jarang pada anak berikutnyaAnomali lain yang terkait lebih sering kelainan pada sistem GIT.

  • DIAGNOSISDiagnosis prenatalUSG screeningSerum AFP maternal meningkat 9x rata-rata

    USG:insersi tali pusat normal hernia yang free-floating tanpa kantong gambaran hiperekogenik cauliflower-shaped

  • TATALAKSANAOperasi sebelum timbul dehidrasi, infeksi, hipotermi.Antibiotika spektrum luas intra venaPemberian cairan, elektrolit, kaloriHindari hipotermiSonde lambungCegah kontaminasiCegah penguapan dengan menutup plastik steril

  • Operasi:Dekompresi lambungDekompresi ke distal dengan wash-out dari anusLepaskan fibrin dengan hati-hatiEksplorasi kelainan usus yang lain (malrotasi, Ladd band)Tutup seluruh lapisan dinding perut atau tutup kulit saja atau tutup dengan bahan sintetisOperasi definitif

  • OMFALOKELKelainan dinding anterior abdomen pada garis tengah herniasi organ visera abdomen melalui cicin umbilicusDilapisi kantung tipisKegagalan fusi dan migrasi dinding perutTerjadi pada minggu ke-10 intra uterinInsidensi malrotasi tinggiDinding terdiri dari:Lapisan amnionPeritoneum

  • Epidemiologi2,5/10.000 per kelahiran hidupBiasa pada anak pertama, jarang berulangLaki-laki > perempuan

  • DIAGNOSISDiagnosis prenatalUSGAFP maternal meningkat 4xUSG:kantong hernia letak korda umbilikalis pada apex dari kantong hernia

  • ANOMALI YANG BERKAITAN30% memiliki kelainan kromosomSindrom Beckwith-WiedermannMakroglosiaOrganomegaliHipoglikemia awal (hyperplasia pancreas)

  • TATALAKSANAPenanganan: < 5 cm dapat ditutup primer > 5 cm :Dry treatment : povidone iodine 10% ditaburi serbuk antibiotikaSofratulleKassa sterilVerban elastikDiganti 1 3 hari sekali

  • Pembedahan segera bila:Ada obstruksiDinding yang pecah luas

    Perawatan konservatif perhatikan:AntibiotikaPertahankan dinding tetap kering (dry treatment)Hindari hipotermiSonde lambung sampai oral feeding bisa diberikanRongga perut akan membesar usus masuk

  • Pemberian silver sulfadiazine epitelisasi

  • TERIMA KASIH