Top Banner
Counseling Corner ”Sahabat Anda Berbagi” Wirdatul Anisa, M.Psi., Psikolog
22

Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Nov 20, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Counseling Corner”Sahabat Anda Berbagi”

Wirdatul Anisa, M.Psi., Psikolog

Page 2: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Counseling Corner

Tempat untuk berbagi segala beban danuneg-uneg, tanpa dipungut biaya danterjamin aman kerahasiaannya.

Ditujukan untuk seluruh PNS di lingkunganpemerintah Kab. Sleman

Setiap hari Selasa dan Kamis

Pukul 08.00 – 14.30 WIB

di Ruang Konseling, BKPP Sleman

Page 3: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Mengapa ada Counseling Corner?

Setiap PNS memiliki berbagai peran di berbagai tempat(anak, orangtua, saudara, pengurus RT, anggotakomunitas, pengusaha, dll) dan seperti halnya oranglain pada umumnya, PNS juga memiliki situasi ataukondisi yang dapat menjadi sumber stress sehari-haridan memengaruhi kondisi kesehatan mentalnya.

Kondisi kesehatan mental memengaruhi kualitasperkembangan diri dan kinerja individu di lingkungankerja.

Page 4: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Apa tujuan layanan Counseling Corner?

Untuk mendukung perkembangan jiwa yang sehatbagi para PNS sehingga dapat mendorong

produktivitas, kualitas, kemampuan menangani

masalah, dan performa kerja di lingkungan kerja.

“ “

Page 5: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

KONSELING PEGAWAI

Page 6: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Konseling Problematika Pegawai

0

2

4

6

8

10

12

Februari Maret April Mei

3

5

4

11

Kunjungan Counseling Corner 2019

Jumlah Kunjungan

▷ Ditujukan kepada seluruh PNSPemerintahan Kab Sleman.

▷ Dapat mengonsultasikan segala jenispermasalahan pegawai, baik yangberhubungan dengan pekerjaanmaupun tidak, baik yang dihadapi dikantor ataupun di luar kantor.

▷ Konseling pegawai juga dapatdilakukan atas rujukan dari instansi.

Page 7: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Konseling Problematika Pegawai

▷ Dari 23 kunjungan selama tahun 2019 (Mei), jumlah PNS yang mengikuti konselingsebanyak 16 orang.

▷ Jenis klien yang mengikuti konseling:

- Rujukan dari BKPP

Masalah performa kerja,

Tindak lanjut pembinaan

izin perceraian

- Rujukan dari Instansi

Masalah penyesuaian diri,

Relasi antarpegawai,

Tidak produktif dalambekerja.

- Atas permintaan sendiri(APS)

Psikosomatis, Depresi,

Pengasuhan anak,

Relasi dengan pasangan

Relasi dengan atasan

Page 8: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Konseling Pra-Cerai

▷ Konseling pra-cerai sebagai tindaklanjut dari program pembinaan izinperceraian PNS.

▷ Tujuan konseling pra-cerai:

- Memberikan pendampinganpsikologis

- Mencegah munculnya masalah lainpasca perceraian.

- Psikoedukasi mengenai hal yangperlu dipersiapkan dalammenghadapi perceraian, terutamaterkait pengasuhan anak.

Konseling Problematika PegawaiKonseling Pra-Nikah

▷ Sebagai upaya preventif mencegahperceraian dan mewujudkankeluarga harmonis dan tangguh.

▷ Wajib bagi PNS Pemerintah KabSleman

▷ Tujuan konseling pra-nikah:

- Membangun kesiapan mentalmenuju pernikahan.

- Memberikan psikoedukasiterkait pernikahan dan upayamewujudkan keluarga yangberketahanan.

Page 9: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Konseling di Instansi

▷ Konseling pegawai yang dapatdilaksanakan di OPD masing-masing.

▷ Konseling di instansi dapat dilakukanapabila terdapat 5 pegawai atau lebihdalam OPD tersebut yang akanmengikuti konseling.

Mekanisme konseling di Instansi:

▷ OPD mengajukan permohonankepada Kepala BKPP.

▷ BKPP akan menentukan jadwalpelaksanaan sesuai dengankesepakatan.

Page 10: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Ketiga

Datang sesuai

jadwal ke ruang

konseling di lt 3

BKPP Kab

Sleman.

Pertama

Menghubungi

telp

(0274) 868405

psw 1333

Kedua

Menyampaikan

keinginan konsultasi

dan keluhan

(termasuk untuk klien

rujukan dari instansi),

serta mendapatkan

jadwal konseling.

10

Prosedur Layanan Counseling

Corner

Page 11: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Kapan dirasa perlu ke Counseling

Corner?

Saat masalah sudah sangat mengganggu

aktivitas sehari-hari

Saat sudah mulai memengaruhi

kondisi fisik dan konsentrasi

menurunSaat mulai kehilangan motivasi untuk

melakukan sesuatu dan menjadi tidak

produktif

Saat sudah melakukan berbagai cara

untuk menyelesaikan masalah tetapi

menemui jalan buntu

Page 12: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Kapan dirasa perlu ke Counseling

Corner?

Saat orang-orang di sekitar

tidak ada yang bisa membantu

Saat orang-orang terdekat mulai

tidak nyaman dengan

sifat/perilaku

Saat pernah atau baru saja mengalami

kejadian traumatis

Saat mulai mencari pelampiasan atau

pelarian

Page 13: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

PSIKOEDUKASI

Page 14: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

▷ Sebagai media sosialisasi layanan konselingdan psikoedukasi kepada PNS PemkabSleman.

▷ Materi yang disampaikan berkaitan dengankesehatan mental di lingkungan kerja.

▷ Diberikan baik secara onlinemaupun offline

14

Infografis

Seminar/Pelatiha

n

Page 15: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

PENGEMBANGAN PROGAM

Page 16: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

▷ Dilakukan secara offline dan online

▷ Permasalahan yang dialami PNS Pemkab Sleman dilingkungan kerja:

• Ketidakseimbangan jumlah SDM dan beban kerja

• Ketidaksesuaian latar belakang dan tugas yangdiberikan

• Relasi antarpegawai kurang baik

• Kesehatan fisik pegawai

• Ketidakdisiplinan pegawai

• Motivasi kerja rendah

• Pemotongan gaji

Survey Pegawai

Page 17: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

▷ Permasalahan yang dialami PNS Pemkab Sleman di luar lingkungan kerja:

• Permasalahan rumah tangga

• Kondisi ekonomi/finansial keluarga

• Perceraian

• Perselingkuhan

• Pengasuhan anak

▷ Permasalahan internal pegawai:

• Kesulitan dalam mengendalikan emosi

• Tidak mampu mengelola stress

• Manajemen waktu kurang baik

• Relasi interpersonal dengan rekan kerja

Survey Pegawai

Page 18: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

▷ Survey kondisi psikologis PNS

Mengukur tingkat stress, kecemasan, dan depresi.

Terdiri dari 21 aitem

Terdiri dari 4 pilihan jawaban

(Tidak Pernah, Kadang-Kadang, Cukup Sering, Hampir

Selalu)

▷ Survey kepuasan pernikahan PNS

Mengukur tingkat kepuasan (rendah, sedang, tinggi)

kehidupan pernikahan yang dijalani.

Terdiri dari 21 aitem

Terdiri dari 5 pilihan jawaban

(Sangat Tidak Sesuai, Tidak Sesuai, Netral, Sesuai, Sangat

Sesuai)

Survey Pegawai (online)

Page 19: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Kaji BAP Perceraian PNS

40%

60%

Data cerai berdasarkan keputusan Bupati Kab Sleman:

Tahun 2015: 22 kasus

Tahun 2016: 31 kasus

Tahun 2017: 14 kasus

Tahun 2018: 26 kasus

Tahun 2019 (Mei): 10 kasus

0

5

10

15

20

25

2015 2016 2017 2018 2019

Penggugat Tergugat

Page 20: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

*data BAP tahun 2017-2018

Kaji BAP Perceraian PNS

Usia Pernikahan

0-5 tahun 6-10 tahun 11-15 tahun

16-20 tahun 21-25 tahun >25 tahun

10%

13%

21%

18%

28%

10%

40%

60%

Kasus perceraian yang dilakukan olehPNS pada tahun 2017-2018 paling banyakterjadi pada kelompok usia pernikahan 6-10 tahun (28%), selanjutnya kelompokusia pernikahan 16-20 tahun (21%).

Namun, temuan ini juga menunjukkanbahwa konflik yang memicu perselisihanhingga perceraian terjadi sejak awalpernikahan (5 tahun awal).

Page 21: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Alasan perceraian

Kaji BAP Perceraian PNS

Perselisihan dan Pertengkaran

Perselingkuhan/Kehadiran pihak ke-tiga

KDRT

Pasangan tidak memberikan nafkah

Page 22: Counseling Corner · 2019. 6. 26. · Counseling Corner Tempat untuk berbagi segala beban dan uneg-uneg, tanpa dipungut biaya dan terjamin aman kerahasiaannya. Ditujukan untuk seluruh

Kaji BAP Perceraian PNS

Isu dalam pernikahan yang melatarbelakangi perceraian:

Tidak ada keterbukaan

Ketidaksesuaian prinsip hidup

Komunikasi tidak efektif

Ketidakmampuan mengatasi konflik di awalpernikahan (5 th awal pernikahan)