Top Banner
Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis) Mohammad Sidik
15

Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Jan 31, 2018

Download

Documents

vukhue
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)

Mohammad Sidik

Page 2: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Pengertian “Business Intelligence System”

O Business Intelligence adalah Proses, Teknologi, dan Peralatan yang membantu kita mengubah data menjadi informasi, informasi menjadi pengetahuan, dan pengetahuan menjadi perencanaan yang membimbing Perusahaan.

O BI System adalah SI yang mempekerjakan Peralatan BI untuk menghasilkan dan menyampaikan Informasi.

O Business Intelligence System memproses, menyimpan dan menyediakan informasi yang berguna untuk Pengguna yang membutuhkannya, dan kapan mereka membutuhkan informasi tersebut.

Page 3: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Peralatan BI (BI Tools) adalah program komputer yang mengimplementasikan tehnik BI tertentu. Tehnik ini dikelompokan dalam 3 jenis :

1. Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi laporan terstruktur yang disampaikan kepada pengguna. Mereka menggunakan laporan tersebut terutama untuk melakukan penilaian terhadap rencana perusahaan kedepannya.

2. Data-mining tools, memproses data menggunakan tehnik statistik, mencari pola dan hubungan, kemudian membuat prediksi berdasarkan hasilnya.

3. Knowledge-management tools, menyimpan pengetahuan karyawan, membuatnya tersedia bagi siapaun yang membutuhkannya. Peralatan ini berbeda dengan peralatan lainnya, karena sumber dari data adalah pengetahuan manusia.

Page 4: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi
Page 5: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Tahapan penting dari BI

O Sumber data (data sourcing),

O Analisis data (data analysis),

O Kesadaran situasi (situation awareness),

O Analisis resiko (risk analysis),

O Dukungan keputusan (decision support).

Page 6: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Aplikasi dan Teknologi BI dapat membantu Perusahaan

dalam menganalisa :

1. Perubahan trend pada pangsa pasar,

2. Perubahan pada tingkah laku dan pola pengeluaran

pelanggan,

3. Pilihan pelanggan,

4. Kemampuan perusahaan / organisasi,

5. Kondisi pasar.

Page 7: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Pentingnya BI,

1. Perusahaan membutuhkan informasi yang terbaru dan

akurat mengenai pilihan pelanggan (Customers

preferences), sehingga perusahaan dapat beradaptasi

dengan cepat terhadap tuntutan perubahan.

2. Aplikasi BI juga dapat membantu Manajer dengan cara

memberikan informasi yang lebih baik tentang tindakan

yang perusahaan pesaing ambil.

3. Membantu Analis dan Manajer untuk menentukan

pengaturan dalam merespon perubahan trend.

4. Dapat membantu perusahaan mengembangkan

kekonsistenan data, yang dapat menghasilkan hasil

(keputusan) yang lebih baik dari pada membuat

keputusan bisnis berdasarkan tebakan.

Page 8: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Arsitektur BI System

BI System memiliki 4 komponen utama, yaitu :

O Gudang data (Data Warehouse),

O Analisis bisnis (Business analytics),

O Manajemen performa bisnis (Business

performance management / BPM),

O Antar muka pengguna (user interface)

Page 9: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Arsitektur BI tingkat tinggi (a high-level Architecture of BI)

Page 10: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Komponen didalam arsitektur BI

O Gudang data (Data warehouse),

Adalah landasan dari setiap BI System tingkat

menengah – besar.

Awalnya, gudang data hanya termasuk data

historis yang dikelola dan diringkas, sehingga

end user dapat dengan mudah melihat atau

memanipulasinya.

Page 11: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

O Analisis bisnis (Business analytics)

Peralatan yang membantu pengguna mentransformasikan data menjadi pengetahuan.

Contohnya, query

O Business performance management (BPM)

Adalah portofolio yang muncul dari aplikasi dalam kerangka kerja business intelligence yang menyediakan peralatan (tools) bagi perusahaan yang mereka butuhkan untuk mengatur operasi agar lebih baik.

Page 12: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

O Antar muka pengguna (user interface)

Menyediakan suatu grafik/gambar yang

komprehensif dari pengukuran performa

perusahaan, trend dan pangsa pasar.

Contohnya “Executive Dashboards”

Page 13: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Keuntungan Business Intelligence

Kemampuannya untuk menyediakan informasi yang akurat ketika dibutuhkan, termasuk pengamatan real-time dari performa perusahaan dan bagian-bagiannya.

Survey yang dilakukan oleh Thompson (2004)

• Kecepatan, laporan yang lebih akurat (81%)

• Memperbaiki pembuatan keputusan (78%)

• Meningkatkan pelayanan pelanggan (56%)

• Meningkatkan pendapatan (49%)

Page 14: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi

Contoh Aplikasi Business Intelligence System O Business intelligence applications (ORACLE),

O SAP Business intellegence (SAP),

O IBM cognos 8 Business intelligence,

O IBM Cognos TM1,

O IBM Content analyzer,

O SAS Business intelligence solution suite,

O Microsoft dynamics GP Business intelligence,

O Dll…

Page 15: Business Intelligence System (Sistem Kecerdasan Bisnis)docshare01.docshare.tips/files/15209/152093202.pdf · Reporting tools, membaca data, memprosesnya, dan memanipulasi data menjadi