Top Banner
BIOMA GURUN BIOMA GURUN Esihana Masrimuna (3415102432) Ranni Rahmawati (3415101465) Rizki Rachmania A. (3415100161) Shanty Dwi Cahyani (3415102429) Siti Chaerun Nisa
13

Bioma gurun kel.6 pbr 2010

Jun 19, 2015

Download

Education

menjelaskan mengenai bioma gurun dan hal ekologi tumbuhan yang berkaitan
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

BIOMA GURUNBIOMA GURUN

Esihana Masrimuna (3415102432)Ranni Rahmawati (3415101465)Rizki Rachmania A. (3415100161)Shanty Dwi Cahyani

(3415102429)Siti Chaerun Nisa (3415101462)

Page 2: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

GURUN• Suatu daerah yang menerima curah

hujan yang sedikit yaitu kurang dari 250 mm per tahun.

• Memiliki kemampuan kecil untuk mendukung kehidupan.

• Bioma yang di dominasi oleh batu/pasir dengan tumbuhan sangat jarang.

• Bioma ini paling luas terpusat di sekitar 20ᵒ LU, mulai dari Pantai Atlantik di Afrika hingga ke Asia Tengah. Sepanjang daerah itu terdapat kompleks gurun Sahara, gurun Arab dan gurun Gobi dengan luas mencapai 10 juta km persegi.

Page 3: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

Ciri-ciri Gurun• Curah hujan sangat rendah, <250 mm/tahun

dengan intensitas panas matahari sangat tinggi.

• Tingkat penguapan (evaporasi) lebih tinggi dari curah hujan.

• Kelembaban udara sangat rendah• Perbedaan suhu siang hari dengan malam

hari sangat tinggi (siang dapat mencapai 45 C, malam dapat turun sampai 0 C)

• Tanah sangat tandus karena tidak mampu menyimpan air

• Tumbuhan yang hidup di daerah gurun umumnya tumbuhan yang mempunyai daun yang kecil seperti duri dan berakar panjang.

Page 4: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

Persebaran Bioma Gurun

Bioma gurun gurun, padang gurun atau padang pasir banyak ditemukan di Amerika Utara, Afrika Utara, Australia, Asia Barat, dan juga banyak terdapat di daerah tropika (sepanjang garis balik) yang berbatasan dengan padang rumput.

Page 5: Bioma gurun kel.6 pbr 2010
Page 6: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

Proses Terbentuknya Gurun

• Gurun terjadi karena proses pelapukan bantuan oleh cuaca yang variasi temperatur antara siang dan malam sangat tajam.

• Batuan yang menjadi sangat panas pada siang hari kemudian menyusut dan pecah menjadi pasir karena suhu yang sangat dingin pada malam hari.

• Proses pelapukan ini berlangsung ribuan tahun,bahkan ada yang telah berumur jutaan tahun,seperti Gurun Sahara di Afrika Utara.

Page 7: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

Terjadinya gurun pasir juga dapat disebabkan oleh penguapan air tanah yang berlebihan oleh pemanasan matahari tehadap permukaan tanah dan atmosfir. Padahal pemanasan atmosfer dalam waktu yang lama akan memperkecil kemungkinan terjadinya hujan(kondensasi). Jika itu terus berlanjut tanah pun menjadi gersang dan kemudian terciptalah gurun pasir.

Page 8: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

• Pembentukan permukaan gurun disebabkan oleh air. Hujan yang turun di daerah gurun biasanya sangat deras, sehingga tanah yang kering dan keras tidak bisa menyerap air. Air tersebut akhirnya terus mengalir deras menuruni lereng, menjadi banjir. Air tersebut memahat lereng lembah curam yang dikenal dengan nama "Wadis". Batu-batuan raksasa dan batu kali hanyut dari lembah ke dataran gurun.

• Gurun memiliki kontur atau beda tinggi sehingga ada bagian yang dinamai bukit pasir. Proses terbentuknya bukit pasir dipengaruhi oleh angin yang membawa pasir hingga membentuk gundukan. Gundukan pasir yang terus menerus akan membentuk bukit pasir. Lalu, membentuk gelombang-gelombang pada gurun.

Pembentukan Permukaan Gurun

Page 9: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

BENTUK VEGETASI

FloraFlora Tumbuhan yang tumbuh adalah tumbuhan yang dapat beradaptasi dengan daerah kering atau tumbuhan xerofit .

Tumbuhan yang hidup di daerah gurun umumnya tumbuhan yang mempunyai daun yang kecil seperti duri dan berakar panjang.

Tumbuhan yang dapat bertahan hidup pada daerah yang sangat panas dan kering, walaupun hanya mendapat sedikit air yaitu kaktus, lili gurun, pohon kurma, aloevera, setawar, sp senseveria.)

Page 10: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

Bentuk adaptasi

• Daun yang kecil berfungsi untuk mengurangi penguapan

• Akar panjang berfungsi untuk mengambil air dari tempat yang dalam dan kemudian disimpan dalam jaringan spons.

Page 11: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

FAUNAFAUNA

Hewan yang hidup di gurun umumnya yang mampu menyimpan air, misalnya unta, rodentia, ular, kadal, katak, dan kalajengking, umumnya hanya aktif hidup pada pagi hari, pada siang hari yang terik mereka hidup pada lubang-lubang.

Untuk mempertahankan cairan tubuh, biasanya di siang hari hewan-hewan yang hidup di gurun berteduh atau sembunyi dari terik siang.

Page 12: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

Jenis GurunCurah hujan dan tingkat kekeringannya, gurun dibagi

atas:

a. Gurun sangat kering, yaitu gurun yang selama 12 bulan hampir tidak ada hujan. – Contohnya: gurun Thar,India.

Page 13: Bioma gurun kel.6 pbr 2010

b. Gurun kering, yaitu gurun yang curah hujannya kurang dari 250mm\tahun. – Contohnya: gurun Agatsya

Malai,India.

c. Gurun setengah kering,yaitu gurun yang curah hujannya antara 250mm-500mm/tahun – Contohnya:gurun Oregon

Timur,di Amerika Serikat