Top Banner
ATURAN LIP BALM BY : Retno Intan Juliani 1111011008
24

Aturan Lip Balm

Dec 26, 2015

Download

Documents

Intan Sadjah
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Aturan Lip Balm

ATURAN LIP BALMBY : Retno Intan Juliani

1111011008

Page 2: Aturan Lip Balm

Menurut KEPUTUSAN KEPALA BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.00.05.4.1745

Kosmetik adalah bahan atau sediaan yang dimaksudkan untuk digunakan pada bagian luar tubuh manusia (epidermis, rambut, kuku, bibir dan organ genital bagian luar) atau gigi dan mukosa mulut terutama untuk membersihkan, mewangikan, mengubah penampilan dan atau memperbaiki bau badan atau melindungi atau memelihara tubuh pada kondisi baik

Page 3: Aturan Lip Balm

Berdasarkan bahan dan penggunaannya serta untuk maksud evaluasi produk kosmetik dibagi 2 (dua) golongan :

1. Kosmetik golongan I adalah :Kosmetik yang digunakan untuk bayi;Kosmetik yang digunakan disekitar mata,

rongga mulut dan mukosa lainnya;Kosmetik yang mengandung bahan dengan

persyaratan kadar dan penandaan;Kosmetik yang mengandung bahan dan

fungsinya belum lazim serta belum diketahui keamanan dan kemanfaatannya.

Page 4: Aturan Lip Balm

BAHAN – BAHAN KOSMETIKAMenurut PERATURAN KEPALA BADAN PENGAWAS

OBAT DAN MAKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.03.1.23.08.11.07517 TAHUN 2011 TENTANG PERSYARATAN TEKNIS BAHAN KOSMETIKABahan Kosmetika adalah bahan atau campuran bahan yang

berasal dari alam dan/atau sintetik yang merupakan komponen kosmetika termasuk bahan pewarna, bahan pengawet dan bahan tabir surya.

Bahan Pewarna adalah bahan atau campuran bahan yang digunakan untuk memberi dan/atau memperbaiki warna pada kosmetika.

Bahan Pengawet adalah bahan atau campuran bahan yang digunakan untuk mencegah kerusakan kosmetika yang disebabkan oleh mikrooganisme.

Bahan Tabir Surya adalah bahan yang digunakan untuk melindungi kulit dari radiasi sinar ultra violet dengan cara menyerap, memancarkan, dan menghamburkan.

Page 5: Aturan Lip Balm

PERSYARATAN BAHANBahan Kosmetika harus memenuhi

persyaratan mutu sebagaimana tercantum dalam Kodeks Kosmetika Indonesia atau standar lain yang diakui atau sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.

Bahan Kosmetika sebagaimana dimaksud pada ayat (1) berupa bahan yang diperbolehkan digunakan dalam pembuatan kosmetika.

Page 6: Aturan Lip Balm

SEDIAAN YANG BEREDARNorth For Men Protective Lip Balm SPF 6

Bahan – bahan kandungan :

Artic Pro Defence complex dan vitamin E. SPF 6. OCTYLDODECANOL, CAPRYLIC/CAPRIC TRIGLYCERIDE, HYDROGENATED COCO-GLYCERIDES, HYDROGENATED PALM OIL, CANDELILLA CERA, CERA ALBA, CERA CARNAUBA, BUTYROSPERMUM PARKII BUTTER, OCTOCRYLENE, BUTYL METHOXYDIBENZOYLMETHANE, SIMMONDSIA CHINENSIS SEED OIL, TITANIUM DIOXIDE (NANO), BUTYLENE GLYCOL, PANTHENOL, SILICA, TOCOPHEROL, AQUA, PARFUM, PENTYLENE GLYCOL, BENZYL ALCOHOL, RHODIOLA ROSEA ROOT EXTRACT.

Page 7: Aturan Lip Balm

OCTOCRYLENE; merupakan zat tabir surya yang digunakan dalam produk di atas. Menurut peraturan Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia Nomor HK.03.1.23.08.11.07517 TAHUN 2011 termasuk ke dalam bahan tabir surya yang diperbolehkan penggunaannya dengan kadar maksimum 10 % (dinyatakan asam). Penandaan unutk zat ini jangan terlalu lama terpapar dengan sinar matahari meskipun menggunakan tabir surya.

BUTYL METHOXYDIBENZOYLMETHANE, zat ini berfungsi sebagai sunscreen, namun zat ini tidak termasuk ke dalam zat / bahan tabir surya yang diperbolehkan oleh BPOM dan juga tidak termasuk kedalam zat / bahan yang dilarang oleh BPOM. Zat ini memiliki nama lain BUTYL METHOXYDIBENZOYLMETHANE, 1,3-PROPANEDIONE, 2-BUTYL-2-METHOXY-1,3-DIPHENYL-; 2-BUTYL-2-METHOXY-1,3-DIPHENYL- 1,3-PROPANEDIONE; 4-TERT-BUTYL-4'-METHOXYDIBENZOYLMETHANE; AVO; AVOBENZONA; AVOBENZONUM; BMDBM; EINECS 274-581-6; METHOXYDIBENZOYLMETHANE

TITANIUM DIOXIDE ; pada produk ini digunakan sebagai tabir surya. Menurut peraturan Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia Nomor HK.03.1.23.08.11.07517 TAHUN 2011 termasuk ke dalam bahan tabir surya yang diperbolehkan penggunaannya dengan kadar maksimum 25%

Page 8: Aturan Lip Balm
Page 9: Aturan Lip Balm

Tender Care Almond Protecting BalmBahan – bahan kandungan :

Balm pekat ini mengandung banyak minyak yang baik bagi kulit serta beraroma almond lembut. PETROLATUM, CAPRYLIC/CAPRIC TRIGLYCERIDE, PARAFFINUM LIQUIDUM, CERA ALBA, PARAFFIN, ACETYLATED LANOLIN, CETYL ALCOHOL, PARFUM, TOCOPHERYL ACETATE, GLYCERYL CAPRYLATE.

Page 10: Aturan Lip Balm

PETROLATUM; Menurut peraturan Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia Nomor HK.03.1.23.08.11.07517 TAHUN 2011 zat/bahan ini dilarang penggunaannya dalam sediaan kosmetik, kecuali apabila seluruh proses penyulingan diketahui dan tidak menghasilkan bahan yang bersifat karsinogenik. Petrolatum dikenal sebagai minyak bumi yang tidak memiliki bau dan rasa. Bahan kimia ini bukannya membantu menjaga kulit penggunanya tapi malah merusak.

Page 11: Aturan Lip Balm

Maybelline Baby Lips Lip BalmBahan – bahan yang terkandung

Berdasarkan PERATURAN KEPALA BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.03.1.23.08.11.07517 TAHUN 2011 TENTANG PERSYARATAN TEKNIS BAHAN KOSMETIKA, zat – zat untuk produk kosmetik ini termasuk ke dalam zat / bahan yang diperbolehkan.

Page 12: Aturan Lip Balm

Lip Ice Sheer Color with Beeswax

Page 13: Aturan Lip Balm

Cl 45410 : 1 (D&C Red No. 28) : pewarna merah. Zat ini diperbolahkan penggunaanya untuk pewarna kosmetik. Kadar maksimum 1% untuk 2-(6-hydroxy-3-oxo-3H-xanthen-9yl) benzoic acid dan 2% untuk 2-(bromo-6-hydroxy-3-oxo-3H-xanthen-9-yl)benzoic acid

Page 14: Aturan Lip Balm

Maybelline Baby Lips Lip Balm Anti – oxidant Berry

Page 15: Aturan Lip Balm

Ethylhexyl salicylate ; zat / bahan ini berfungsi sebagai tebir surya. Menurut PERATURAN KEPALA BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.03.1.23.08.11.07517 TAHUN 2011, kadar maksimum penggunaan zat ini sebagai tabir surya yaitu 5 %

Cl 77891 (Pigmen White 6); pewarna yang diperbolehkan untuk semua sediaan kosmetik. Warna yang diberikan yaitu putih.

Cl 15850 (D&C Red No.6) ; pewarna merah. Boleh digunakan untuk seluruh sediaan kosmetik

Page 16: Aturan Lip Balm
Page 17: Aturan Lip Balm

WADAH DAN PENANDAANWadah kosmetik harus dapat :melindungi isi terhadap pengaruh dari luar.Menjamin mutu, keutuhan dan keaslian isinyaWadah sebagaimana dimaksud pada ayat (1)

harus dibuat dengan mempertimbangkan keamanan pemakai dan dibuat dari bahan yang tidak mengeluarkan atau menghasilkan bahan berbahaya atau suatu bahan yang dapat mengganggu kesehatan, dan tidak mempengaruhi mutu.

Tutup wadah harus memenuhi persyaratan ayat (1) dan (2)

 

Page 18: Aturan Lip Balm

Untuk melindungi wadah selama di peredaran, wadah sebagaimana dimaksud dalam pasal (17) dapat diberi pembungkus

Pembungkus harus terbuat dari bahan yang dapat melindungi wadah selama di peredaran

Page 19: Aturan Lip Balm

PenandaanWadah dan pembungkus harus diberikan

penandaan yang berisi informasi yang lengkap, objektif dan tidak menyesatkan

Penandaan harus berisi informasi yang sesuai dengan data pendaftaran yang telah disetujui.

Penandaan selain dari penandaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) harus terlebih dahulu mendapat persetujuan dari Kepala Badan.

Penandaan kosmetik tidak boleh berisi informasi seolah-olah sebagai obat.

 

Page 20: Aturan Lip Balm

Penulisan pernyataan atau keterangan dalam penandaan harus jelas dan mudah dibaca menggunakan huruf latin dan angka arab.

Penandaan yang ditulis dengan bahasa asing, harus disertai keterangan mengenai kegunaan, cara penggunaan dan keterangan lain dalam Bahasa Indonesia

Pada etiket wadah dan atau pembungkus harus dicantumkan informasi/ keterangan mengenai :

a. nama produk;b. nama dan alamat produsen atau importir / penyalur;c. ukuran, isi atau berat bersih;d. komposisi dengan nama bahan sesuai dengan kodeks kosmetik

indonesia ataunomenklatur lainnya yang berlaku;e. nomor izin edar; f. nomor batch /kode produksi;g. kegunaan dan cara penggunaan kecuali untuk produk yang sudah

jelaspenggunaannya;h. bulan dan tahun kadaluwarsa bagi produk yang stabilitasnya

kurang dari 30 bulan; i. penandaan lain yang berkaitan dengan keamanan dan atau mutu.

Page 21: Aturan Lip Balm

Apabila seluruh informasi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) tidak memungkinkan untuk dicantumkan pada etiket wadah, maka dapat menggunakan etiket gantung atau pita yang dilekatkan pada wadah atau brosur.

Nama produsen atau importir/penyalur harus dicantumkan secara lengkap

Bagi kosmetik impor, selain nama importir harus dicantumkan pula nama produsen.

Bagi kosmetik lisensi, disamping nama produsen yang memproduksi, harus dicantumkan pula nama pemberi lisensi.

Bagi kosmetik kontrak, disamping nama produsen yang memproduksi, harus dicantumkan pula nama pemberi kontrak.

Page 22: Aturan Lip Balm

Alamat produsen atau importir harus sekurang-kurangnya mencantumkan nama kota dan atau negara.

Ukuran, isi atau berat bersih dapat dicantumkan dengan istilah “netto”

Pernyataan netto sebagaimana dimaksud pada ayat (1) harus menunjukkan secara seksama ukuran atau isi atau berat bersih dalam wadah

Pernyataan netto pada kosmetik yang berbentuk aerosol adalah isi termasuk propelan.

Pernyataan netto harus dinyatakan dalam satuan metrik, atau satuan metrik dan satuan lainnya.

Penulisan nama bahan kosmetik dalam komposisi harus mengacu pada Kodeks Kosmetika Indonesia atau standar lain yang diakui

Page 23: Aturan Lip Balm

KESIMPULANPetrolatum diawasi penggunaanya pada sediaan

kosmetik karena dapat bersifat karsinogenikPetrolatum dikenal sebagai minyak bumi yang tidak

memiliki bau dan rasa. Bahan kimia ini bukannya membantu menjaga kulit penggunanya tapi malah merusak.

Petrolatum apabila digunakan pada kulit akan menutupi pori – pori kulit, sehingga apabila digunakan dalam jangka waktu panjang justru dapat membhayakan kulit

Jika terdapat produk Lip Balm yang menggunakan petrolatum, kegunaan Lip Balm bukan melembabkan, hanya sebagai pelindung agar kelembaban dari dalam bibir itu tidak menguap.

Page 24: Aturan Lip Balm

Penggunaan petrolatum juga diawasi di eropa. Persyaratan penggunaanya harus sesuai dengan standar yang telah ditentukan oleh FDA

Zat warna yang digunakan pada produk lip balm yang telah dijelaskan diperbolehkan penggunaanya oleh BPOM