Top Banner
KOMPARASI ASP & AKUNTANSI SEKTOR PRIVAT
33

ASP 2.pptx

Oct 02, 2015

Download

Documents

AmaliaAmel
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

KOMPARASI ASP & AKUNTANSI SEKTOR PRIVAT

KOMPARASI ASP & AKUNTANSI SEKTOR PRIVATANY QUESTION ?Pengguna Laporan Keuangan Sektor Publik (Drebin et.al,1981) 1. Pembayar Pajak6.Pemasok2. Pemberi bantuan 7.Dewan legislatif (grantors) 8.Manajemen3. Investor9.Pemilih4. Pengguna Jasa 10.Badan pengawas5. Karyawan (oversight bodies) Pemakai Laporan Keuangan Pemerintah5Pemakai Potensial LK Pemerintah dan Keterkaitannya (Mardiasmo)

Pengguna Laporan Keuangan Pemerintah menurut GASBMasyarakat yang kepadanya pemerintah bertanggung jawabLegislatif dan badan pengawas yang secara langsung mewakili rakyatInvestor dan Kreditor yang memberikan pinjaman dan atau berpartisipasi dalam proses pemberian pinjamanMasyarakat;Para wakil rakyat, lembaga pengawas, dan lembaga pemeriksa;Pihak yang memberi atau berperan dalam proses donasi, investasi, dan pinjamanPemerintah.Pengguna Laporan Keuangan Pemerintah menurut PSAPUNTUK APAKAH AKUNTANSI PADA SEKTOR PUBLIK?PENYEDIAAN INFORMASIPENGENDALIAN MANAJEMENAKUNTABILITAS

Tujuan dan Fungsi Laporan Keuangan Sektor PublikKepatuhan dan Pengelolaan (Compilance and Stewardship)Akuntabilitas dan Pelaporan Retrospektif (Accountability and Retrospective Reporting)Perencanaan dan Informasi Otorisasi (Planning and Authorization Information)Kelangsungan Organisasi (Viability)Hubungan Masyarakat (Publik Relation)Sumber Fakta dan Gambaran (Source of facts and Figures)ACUAN UNDANG - UNDANG DAN PERATURANUU NO. 17 TAHUN 2003 KEUANGAN NEGARAUU NO. 34 TAHUN 2004 diperbarui dgn UU 18 Tahun 2008PERIMBANGAN KEUANGAN PUSAT DAN DAERAHUU NO. 25 TAHUN 2005PENGELOLAAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUMPP NO. 24 TAHUN 2005 & PP 71 tahun 2010STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH12Contoh Laporan Keuangan Sektor Publik:

EKUITAS PEMERINTAH ... PP 24/2005

EKUITAS PEMERINTAH ... PP 71/2010

Perbandingan Laporan Keuangan Pemerintah dengan sektor swastaLaporan Keuangan Pemerintah/Lembaga

Fokus : Finansial dan politik

Ukuran Kinerja : secara finansial & nonfinansial

Pertanggungjawaban : kepada parlemen & masyarakat luas

Fokus laporan : Pada bagian organisasiLaporan Keuangan Sektor Swasta

Fokus :Finansial

Ukuran Kinerja :Secara finansial

Pertanggungjawaban :Kepada pemegang saham & kreditur

Fokus laporan :Pada organisasi secara keseluruhan

Perbandingan Laporan Keuangan Pemerintah dengan sektor swastaLaporan Keuangan Pemerintah/Lembaga

Penentu Aturan :Pemerintah, Departemen Keuangan

Pemeriksa :Badan Pemeriksa

Basis Akuntansi :Cash BasisCash Towards Accrual Accrual Accounting

Laporan Keuangan Sektor Swasta

Penentu Aturan :UU,Standar Akuntansi,Pasar Modal,dan Praktik Akuntansi

Pemeriksa :Auditor independen

Basis Akuntansi :Accrual Accounting

Akuntansi keuanganBagian dari akuntansi yang berkaitan dengan penyiapan laporan keuangan untuk pihak luar, seperti legislatif, kreditor, pemasok, serta pemerintah Hal penting dari akuntansi keuangan adalah adanya Standar Akuntansi Keuangan (SAK) yang merupakan aturan-aturan yang harus digunakan didalam pengukuran dan penyajian laporan keuangan untuk kepentingan eksternal Akuntansi Manajemen ( By: Institute of Management Accountants) : suatu proses pengidentifikasian, pengukuran, pengakumulasian, penganalisaan, penyiapan penginterpretasian,dan pengkomunikasian informasi finansial yang digunakan oleh manajemen untuk perencanaan, evaluasi, dan pengendalian organisasi serta untuk menjamin bahwa sumber daya digunakan secara tepat dan akuntabel.Akuntansi Keuangan dan Akuntansi ManajemenAkuntansi ManajemenPemberian Informasi :Pihak intern organisasi

Sifat Laporan : Prospektif yaitu digunakan untuk perencanaan di masa yang akan datangAkuntansi KeuanganPemberian Informasi :Pelaporan dan pengkomunikasian kepada pihak eksternal organisasi

Sifat Laporan :Historis dan Retrospektif yaitu berupa laporan kinerja masa lalu Peran Akuntansi ManajemenPerencanaan strategisPemberian informasi biaya (input, output, prosesPenilaian investasiPenganggaranPenentuan biaya pelayanan (cost of service) dan penentuan tarif pelayanan (charging for services)Penilaian kinerja

Elemen Value for moneyEkonomiEfisiensiEfektivitas Plus keadilan & pemerataan

Manfaat implementasi konsep value for money pada organisasi sektor publik :Meningkatkan efektivitas pelayanan publik Meningkatkan mutu pelayanan publik Menurunkan biaya pelayanan publik Alokasi belanja yang lebih berorientasi pada kepentingan publik Meningkatkan kesadaran akan uang publik TERIMA KASIHPembayar Pajak

Pemilih

Pengguna Jasa

Dewan Legislatif

Lembaga Pengawas

Investor dan Kreditur

Karyawan (pegawai)

Pemasok

Pimpinan Menunjuk Eksekutif Administrasi

Pelaksanaan Pemerintahan

Pemerintahdi atasnya

Memilih dan memberikan arahan kebijakan

Menunjuk

Pengawasan

Pengajuan anggaran dan kebijakan

Manajemen

Pengesahan, penetapan kebijakan dan pengawasan

Implementasi kebijakan

Pendapatan Jasa

Barang dan Jasa

Barang dan Jasa

Penerimaan Pajak

Memberikan dana

Bunga dan pokok pinjaman

Tenaga Kerja

Kompensasi

Pembayaran