Top Banner
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2017 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE Fransiska Titis Suryani [email protected] Abstrak Smartphone sudah semakin menjadi keperluan sehari-hari di abad 21 ini. Multifungsi, keren, dan juga device yang paling dekat dengan manusia alias barang wajib di bawa sehari-hari. Saat ini kalau kita bicara soal smartphone maka kita tidak akan lepas dari dua raksasa smartphone yang sangat populer yaitu Apple iPhone yang sangat populer dimana-mana dan juga penantangnya si Android platform.Tidak ada yang namanya smartphone resmi untuk Android, sama halnya dengan tidak adanya komputer resmi “Windows”. Android hanyalah nama sistem operasi mobile buatan Google, oleh karena itu akan menjadi debat kusir kalau kita membandingkan secara langsung antara si Android dan juga si iPhone. Kata Kunci: android, iPhone, smartphone Pendahuluan Tidak bisa dipungkiri, saat ini Android dan iPhone merupakan platform ponsel pintar paling populer saat ini. Tentu, baik Android maupun iPhone, memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Jika kamu termasuk mereka yang penasaran akan hal itu, tentu kamu sedang mencari apa kiranya dibalik fenomena tersebut. Banyak yang bertanya apa kelebihan iPhone sehingga Smartphone Ini sangat populer saat ini. Namun, ada beberapa fitur yang dimiliki Android yang hingga saat ini masih belum ada di iPhone. Terkadang ada
13

ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Apr 03, 2019

Download

Documents

vuongcong
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE

Fransiska Titis Suryani

[email protected]

Abstrak

Smartphone sudah semakin menjadi keperluan sehari-hari di abad 21 ini. Multifungsi,

keren, dan juga device yang paling dekat dengan manusia alias barang wajib di bawa

sehari-hari. Saat ini kalau kita bicara soal smartphone maka kita tidak akan lepas dari

dua raksasa smartphone yang sangat populer yaitu Apple iPhone yang sangat populer

dimana-mana dan juga penantangnya si Android platform.Tidak ada yang

namanya smartphone resmi untuk Android, sama halnya dengan tidak adanya komputer

resmi “Windows”. Android hanyalah nama sistem operasi mobile buatan Google, oleh

karena itu akan menjadi debat kusir kalau kita membandingkan secara langsung antara

si Android dan juga si iPhone.

Kata Kunci: android, iPhone, smartphone

Pendahuluan

Tidak bisa dipungkiri, saat ini Android dan iPhone merupakan platform ponsel pintar

paling populer saat ini. Tentu, baik Android maupun iPhone, memiliki kelebihan dan

kekurangannya masing-masing.

Jika kamu termasuk mereka yang penasaran akan hal itu, tentu kamu sedang mencari

apa kiranya dibalik fenomena tersebut. Banyak yang bertanya apa kelebihan iPhone

sehingga Smartphone Ini sangat populer saat ini. Namun, ada beberapa fitur yang

dimiliki Android yang hingga saat ini masih belum ada di iPhone. Terkadang ada

Page 2: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

keinginan untuk ikut-ikutan membeli iPhone, namun masih mempertimbangkan adakah

perbedaan yang akan didapatkan nanti. Mengingat harga iPhone yang mahal tentu

sangat menyesal jika manfaat yang didapatkan tidak seimbang dengan uang yang

dikeluarkan. Untuk itulah hal ini harus benar-benar dipahami jika kamu berada dalam

situasi tersebut. Mengerti perbedaan iPhone dan Android sehingga keputusan yang

kamu ambil nantinya benar-benar baik. Bukan karena ikut-ikutan, bukan karena gaya-

gayaan tapi benar kena manfaatnya.

Mengetahui perbedaan iPhone dan Android juga penting sebab bisa jadi terdapat

sesuatu yang kamu benci dan itu ada di iPhone jika sebelumnya kamu nyaman dengan

Android dan kamu akan mengurungkan niat untuk ikut membeli iPhone. Ataupun

sebaliknya dengan mengetahui perbedaan iPhone dan Android bisa jadi yang selama ini

kamu benci di Android tidak akan kamu dapatkan di iPhone dan kamu akan mantap

memilih iPhone.

Pembahasan

Jadi pilih android atau iphone? Menurut kamu mana yang lebih bagus? Mana yang lebih

berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan model HP ber-

sistem operasi Android? Mana yang lebih worth value to money? Ini telah menjadi

pertanyaan abadi semenjak Android lahir menjadi pesaing utama Apple iPhone.

Menurut kru profesional SinyalTech keduanya memiliki software dan hardware

Page 3: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

smartphone yang terbaik di dunia, dan keduanya memiliki kelebihan masing-masing,

dalam segi apa? Dan akan kita bahas.

Pilih ANDROID

Android adalah sistem operasi (bukan smartphone) yang dikembangkan oleh

Google. Smartphone ini dirancang untuk dapat berjalan di handset apapun, asalkan

mendukung Android. Di sini bedanya BB dan iPhone, dengan android. Jika sistem

operasi BB dan iPhone hanya bisa berjalan di handset tertentu saja (tentunya keluaran

RIM untuk BB, dan poduk iphone dari Apple untuk iPhone OS). Terlebih, sistem

operasi ini bersifat terbuka, sehingga siapapun bisa mengedit sistem operasi ini.

Keunggulan dari Android antara lain menawarkan pengalaman menggunakan ponsel

yang berbeda. Android mendukung multi touch, multi gesture, konektivitas

menggunakan data plan, ataupun via WiFi dan WiMax, dan lainnya (seperti iPhone).

Bedanya dengan iPhone (dengan versi iOS < 4), Android mendukung multitasking. Hal

lain yang menjadi poin plus Android adalah, cara pemasaran Android seperti Linux,

besar dari komunitas, sehingga tentunya komunitas pengguna dan developer android

dikenal cukup solid. Sebenarnya Android mendukung push notification, namun terbatas

untuk produk dari google (gmail, google calendar, dll). Dan ada juga pihak ketiga yang

mengimplementasi fitur push ke android, yaitu Xtify, ada juga MQTT. Jadi secara

awam, layanan push ke Android masih tergolong terbatas. Dan selebihnya ada yg

tergolong poll (bukan push, bukan pull, tapi poll). Poll adalah mekanisme dimana

Page 4: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

handset akan terus-terusan mengecek ke server apakah ada update dalam kurun waktu

tertentu.

1. Nama

Android adalah nama sistem operasi. Jika kita ingin berbicara tentang Android

maka pesaingnya adalah iOS (yang hanya ada di iPhone), Windows Phone,

Ubuntu ,Java ,Symbian, Bada dan lainnya. Gambaran jelasnya jika kamu

pengguna komputer maka akan menemui windows, ubuntu, linux, Mac, Chrome

dan lainnya.

2. Android open

Beda dengan pabrik lain, misal samsung. Selain dia harus merawat samsung

galaxy, tapi dia juga harus merawat tipe samsung windowsphone, ada juga

samsung Bada, ada lagi tipe low end nya. Belum sampai disitu tipe galaxy juga

sangat banyak. Apple akan fokus ke satu gadget saja dan menyebabkan iPhone

sangat terawat. Jadi tidak heran kalau iPhone akan mendapat support lebih lama

bisa sampai 5 atau 8 tahun.

Bandingkan dengan Android, Android diproduksi oleh puluhan

pabrik smartphone sehingga proses pengawasan terhadap support dan kualitas

menjadi pilihan setiap pabrik pembuat. Dimana setiap pabrik memiliki standar

masing-masing.

Page 5: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Keuntungan dari hal ini adalah harganya bisa sangat murah tergantung kebijakan

setiap vendor.Jadi antara iPhone dan Android adalah hal yang berbeda. Di

produksi oleh pabrik yang berbeda dan tidak pernah pabrik yang membuat

Android akan membuat iPhone begitu juga apple yaitu pabrik iPhone tidak

pernah membuat Android.

3. Memory

Pernah menyambungkan android ke komputer? tentu hasil mount nya sangat

familiar. Memory android kita baik itu internal dan external akan terlihat seperti

folder biasa dan kita dapat memasukkan file tipe apapun ke dalamnya dan untuk

membukanya di android kita hanya butuh aplikasi explorer dan file terletak

persis seperti dimana kita meletakkannya.

4. Layar

Untuk urusan layar, Android memang bisa menyombongkan diri dengan

mengatakan, "Perangkat-perangkat kami memiliki layar dengan ukuran lebih

besar dari iPhone".

5. Kartu SD

perangkat berbasis Android sudah dilengkapi dengan dukungan kartu memori

ini. Misalnya, apabila kapasitas media internal sebuah perangkat sebesar 64 GB

Page 6: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

dan ia mendukung kartu memori 64 GB, produk tersebut secara total memiliki

kapasitas penyimpanan sebesar 128 GB.

6. Batrai

Sebagian besar produk Android dilengkapi dengan kemampuan untuk menukar

baterai. Ya, memang ada beberapa perangkat yang tidak bisa ditukar baterainya

karena menggunakan desain unibody. Namun, desain tersebut hanya dimiliki

oleh sebagian kecil perangkat.

7. Kustomisasi layar dengan widget, aplikasi, dan wallpaper animasi

Android memiliki lebih banyak kebebasan untuk melakukan kustomisasi.

Pengguna bisa menambahkan widget, semacam shortcut yang memungkinkan

pengguna untuk menggunakan fitur dari sebuah aplikasi tanpa harus

membukanya, di layar home. Ia juga mendukung wallpaper dalam bentuk

animasi dan layar home bisa ditambahkan dengan berbagai shortcut aplikasi.

8. Aplikasi peta digital

Pengguna Android sudah langsung menikmati aplikasi tersebut, tanpa harus

mengunduhnya terlebih dahulu.

Page 7: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

9. Charger USB

Rata-rata, jenis charger yang digunakan sama, yaitu micro USB. Pengguna

hanya perlu membawa satu jenis charger untuk mengisi daya berbagai jenis

ponsel.

10. Sinkronisasi data Google

Para pengguna Android cukup memasukkan akun Google mereka ke ponsel dan

secara otomatis semua aplikasi Google akan melakukan sinkronisasi. Ponsel

secara otomatis akan mengunduh inbox di Gmail, data bookmark secara

langsung berpindah ke Chrome di ponsel, dan masih banyak lagi kemudahan

lainnya.

11. Punya Android tidak wajib punya komputer

Tentu akan beda jika kamu merupakan pengguna cloud computing. Kamu hanya

perlu koneksi internet untuk mem-backup data dan memindahkan dokumen yang

kamu inginkan.

12. Android jarang update iOS terbaru

Jika kamu pengguna android pasti sangat paham akan tidak bisa update ke

sistem operasi yang terbaru android. Dan saya sangat paham banyak sekali

pencarian mengenai bagaimana cara update android terbaru.

Page 8: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Pilih IPHONE

iPhone adalah smartphone yang dikembangkan oleh Apple. Tipikal pengguna

iPhone adalah tipikal pengguna yang setia, mengapa? Karena sebagian besar pengguna

iPhone merasa puas dengan smartphonenya itu. Terlebih dibandingkan dengan Android,

iPhone memiliki performa multi touch dan multi gesture yang lebih baik. Kalau

Android performa hardware tentu tergantung handset yang digunakan. iPhone juga

menjadi salah satu gaya anak muda di luar negeri. Bicara games? iPhone punya banyak

aplikasi games dan aplikasi menyenangkan lainnya, atau bisa dibilang pada iPhone

banyak pengembang yang membuat aplikasi simpel, tapi sedikit geje alias ga jelas.

Contohnya adalah aplikasi vuvuzela, yang akan mengeluarkan suara vuvuzela jika kita

menggoyangkan iPhone kita. Tapi jangan salah, aplikasi vuvuzela ini digadang-gadang

mendapatkan revenue yang baik dan juga banyak diunduh penggunanya. Sistem operasi

iPhone juga menawarkan pengalaman menggunakan ponsel (user experience) yang

paling baik.

1. Nama

iPhone adalah merek perangkat. Jika kita ingin membicarakan iPhone maka

sejajar dengan Samsung Galaxy, Lumia, HTC, Evercross, Smartfren dan

sebagainya. Bedanya, iPhone hanya menjalankan iOS sedangkan selain iPhone

menjalankan Android ada juga Windows Phone ada juga Java dan tidak pernah

menjalankan iOS karena iOS adalah khusus untuk iPhone

Page 9: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

2. Iphone exlusive

Sejauh ini hanya iPhone yang saya tahu merupakan gadget yang diproduksi oleh

1 yaitu Apple. Jadi tidak ada dan tidak pernah iPhone diproduksi oleh pabrik

selain Apple. Dan tidak pernah juga apple membuat smartphone selain iPhone.

Sehingga hal itu menyebabkan iPhone berada dalam satu manajemen yang

eksklusif semua kebijakan diatur dan diawasi oleh Apple begitu juga dengan

peningkatan kinerja yang selalu dipantau. Hal ini menyebabkan iPhone selalu

mendapat perhatian penuh oleh apple karena iPhone adalah satu-satunya

smartphone yang di buat apple. Baik itu bahan yang digunakan, aplikasi yang di

ijjinkan, sampai keamanan. Setiap hari mereka hanya bekerja untuk iPhone.

3. Memory

Ketika kamu menyambungkan iPhone ke komputer, maka tidak ada memori

yang akan tampil kecuali folder foto. Maka proses perpindahan file dari

komputer ke iPhone tidak bisa dilakukan sebagaimana melakukan di Android.

Bisa dibilang memori yang ada di iPhone tidak bisa kita gunakan untuk

menyimpan berbagai macam file kecuali jika kita melakukan oprek pada iPhone.

4. Layar

iPhone hingga saat ini hanya memiliki dua ukuran layar, yaitu 3,5 inci

(iPhone generasi pertama hingga 4S) dan 4 inci (iPhone 5).

Page 10: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

5. Kartu SD

Hanya ada empat kapasitas yang tersedia untuk perangkat iPhone, yaitu 8, 16,

32, dan 64 GB. Keempat kapasitas tersebut adalah harga mati

karena iPhone tidak menyediakan slot kartu SD. Artinya, pengguna tidak bisa

menambahkan kartu memori untuk memperluas kapasitasnya.

6. Batrai

Desain unibody iPhone memang keren. Namun, desain ini membuat komponen

baterai tidak bisa dibongkar pasang. Artinya, apabila ada kerusakan atau baterai

mulai "bocor", pengguna tidak bisa mengganti sendiri komponen tersebut.

7. Kustomisasi layar dengan widget, aplikasi, dan wallpaper animasi

iOS, sistem operasi yang digunakan di perangkat iPhone, telah memiliki

pakemnya sendiri. Pengguna tidak bisa mengutak-atik layar home dengan

menambahkan shortcut aplikasi di bagian tersebut. Pengguna juga tidak bisa

memasukkan wallpaper bergerak alias animasi.

8. Aplikasi peta digital

Tidak bisa dipungkiri, aplikasi Google Maps jauh lebih baik dibandingkan

Apple Maps. Google Maps dapat menampilkan data yang lebih akurat

dibandingkan aplikasi peta buatan Apple ini.

Page 11: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

9. Charger USB

iPhone 5 hadir dengan port charger yang berbeda dari generasi pendahulunya,

dari 30 pin menjadi hanya 8 pin. Hal ini akan merepotkan orang yang memiliki

berbagai perangkat mobile Apple. Bayangkan, bagaimana jika pengguna ini

membawa iPhone generasi lama, iPad generasi 2, dan juga iPhone 5. Tentunya,

ia harus membawa dua jenis charger sekaligus

10. Sinkronisasi data Google

Pengguna iPhone harus memasukkan data akun satu per satu ke masing-masing

aplikasi Google.

11. Punya iPhone seolah wajib punya komputer

Komputer disini bisa berbagai macam baik itu Windows atau-pun Mac. Karena

iPhone memiliki sahabat sejati yaitu iTunes.iTunes sebagai perantara

perpindahan data baik itu music, video , books, podcast dan lainnya dari dunia

luar ke iPhone. Jadi normalnya jika kamu ingin memindahkan music dari PC ke

komputer, gambar, dan dokumen lainnya maka kamu memerlukan PC yang ter-

install iTunes. Meskipun tanpa iTunes bisa tapi itu merupakan jalan pintas.

Page 12: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

12. Semua iPhone dapat update iOS terbaru

Kamu akan mendapat update iOS terbaru versi berapapun iPhone yang kamu

miliki. Asalkan iPhone tersebut masih dalam rentang umur penggunaan. Dan

cara update-nya pun sangat mudah. Kamu hanya perlu koneksi wifi dan update

iOS pun dapat dilakukan selayaknya mendownload aplikasi biasa.

Penutup

Mengerti perbedaan iPhone dan Android sehingga keputusan yang kamu ambil

nantinya benar-benar baik. Bukan karena ikut-ikutan, bukan karena gaya-gayaan tapi

benar kena manfaatnya.

Mengetahui perbedaan iPhone dan Android juga penting sebab bisa jadi terdapat

sesuatu yang kamu benci dan itu ada di iPhone jika sebelumnya kamu nyaman dengan

Android dan kamu akan mengurungkan niat untuk ikut membeli iPhone. Ataupun

sebaliknya dengan mengetahui perbedaan iPhone dan Android bisa jadi yang selama ini

kamu benci di Android tidak akan kamu dapatkan di iPhone dan kamu akan mantap

memilih iPhone.

Page 13: ALASAN PILIH ANDROID ATAU IPHONE - ilmuti.orgilmuti.org/.../2017/02/Fransiska-alasan-pilih-android-atau-iphone.pdf · berguna antara Apple iPhone dengan sistem operasi iOS atau ribuan

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017 ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

FOTO

Referensi

By :Deliusno Business Insider

By : KhediOn January 6, 2016 4029 views

By : Putra Setia Utama , December 15, 2010

Rep: MgROL55/ Red: Dwi Murdaningsih

http://blog.prasetyoandyw.net/mobile/blackberry-vs-android-vs-iphone/

Biografi

Fransiska Titis Suryani, seorang mahasiswi semester 6, jurusan Sistem Informasi dengan

konsentrasi Sistem Informasi Management. Lahir di Lampung, 11 Desember 1995. Anak

terakhir dari 3 bersaudara, keturunan Jawa dan Bali. Memiliki hobi mendengarkan musik,

membaca, dan browsing. Memiliki akun sosial media antara lain Email:

[email protected] atau [email protected] , facebook: Fransiska Titis Suryani , Twiter:

@Tsfransiska , instagram: @fransiska_ts , line: fts1112